Anda di halaman 1dari 4
PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN TIMUR 150 DINAS KESEHATAN ze Jalan Abdul Wahab Syahrani No-16 Top. (0541) 743008 Fax (0541) 743810 website: you kssohatan kali go email: dnkeskatim Gamal com ‘SAMARINDA 75124 ‘Samarinda, 15 September 2021 Nomor + 443.5/ 43°} Mesmas/ix/2021 Kepada Lampiran - Yth, Daftar terlampir Perihal Undangan Peserta Orientasi Penggunaan di- Panduan Praktis untuk Caregiver Informal Tempat Pada PJP Bagi Lanjut Usia Dalam rangka meningkatkan pelayanan perawatan jangka Panjang (PJP) bagi lanjut usia (lansia) yang merupakan salah satu indikator dalam RPJMN tahun 2020-2024, pertu dilakukan peningkatan kapasitas pengelola program Kesehatan lansia secara berjenjang mulai dari tingkat provinsi, kabupaten/kota dan puskesmas serta penguatan caregiver informal tentang pelaksanaan PJP. Sehubungan dengan hal tersebut diatas kami akan menyelenggarakan keglatan “Orientasi Penggunaan Panduan Praktis untuk Caregiver Informal pada PJP bagi Lanjut Usia” melalui Virtual Meeting, yang dilaksanakan pada Haritanggal_ : Angkatan! : Senin-Selasa, 20-21 September 2021 Angkatan Il: Rabu-Kamis, 22-23 September 2021 Waktu Jadwal tertampir Link Zoom: Meeting ID: 981 4961 0690 Passcode : dinkes Untuk itu, dimohon kepada Saudara untuk menugaskan peserta dengan kriteria sebagai berikut 1. Penanggung jawab/pengelola program Pelayanan Kesehatan Lansia di Dines Kesehatan Kab/Kota 2. Pengelola Program Pelayanan Kesehatan Lansia di Puskesmas. Kami mohon peserta dapat melakukan 1. Registrasi ulang melalui google form ._hitp:/bity/PendattaranOrientasiCG 1_2021 untuk peserta angkatan | b._hitp:?bitty/PendaftaranOrientasiCG2_2021 untuk peserta angkatan i 2. Mengisi pre-testipost-test, pada = 2, bitiy/PrePostCG1_2021 untuk angkatan | b._itiy/PrePostCG2_2021 untuk angkatan I Sefiap peseta diharapkan mengikuti rangkaian kegiatan orientasi sesuai ketentuan (teriampir). .Sebagal bahan informasi, kami sampaikan kerangka acuan dan jadwal kegiatan, tata tertib dan form biodata (pada saat kegiatan orientasi berakhir akan di share oleh panitia melalul link google form untuk penerbitan E- Sertiikat), Koordinasi lebih lanjut dapat menghubungi narahubung: Nurhasanah (No. WA 08156554854) atau Ade Dian (WA: 0822 1120 9694), Dermikian kami sampaikan, alas perhatian dan kerjasamanya diucapkan terimakasin, KEPALA DINAS KESEHATAN, DAFTAR UNDANGAN PESERTA ORIENTASI PENGGUNAAN PANDUAN PRAKTIS: UNTUK CAREGIVER INFORMAL PADA PJP BAG! LANJUT USIA 1.__| Balikpapan 4 (satu) orang 27 Orang 2. | Kutin 1 (atu) Orang 21 Orang 3._| Berau 41 (satu) Orang 21 Orang _ 4__| Mahuit 1 (satu) Orang 5 Orang 5. | Paser 4 (satu) Or 19 Oran 4._| Kuker 4 (satu) Orang 32 Orang 2._ | Samarinda 4 (satu) Orang. 27 Orang 3__| Kubar 11 (satu) Orang 19 Orang ‘4__|Penajam PaserU | 1 (satu) Orang _ 11 Orang a Sontana I Yat Crane Sora Samatinda, 15 September 2021 Kepala Soksi Kesga, (Do TATA TERTIB PESERTA VIRTUAL MEETING ORIENTAS! PENGGUNAAN PANDUAN PRAKTIS UNTUK CAREGIVER DALAM PJP BAGI LANJUT USIA KETENTUAN UMUM Peserta dimohon terlebih dahulu mengunduh aplikasi : Zoom Meeting Memiliki koneksi intemet yang cukup stabil ID Webinar peserta : Nama Singkat_Instansi Silahkan bergabung 15 menit sebelum kegiatan dimulai Peserta yang tergabung dalam Zoom Meeting adalah yang terdaftar dan menuliskan ID sesuai dengan ketentuan panitia Motion untuk tidak menyebariuaskan Meeting ID dan Password, undangan bersifal {ertutup (hanya untuk peserta terpilitvterbatas) gree ° ‘TATA TERTIB VIRTUAL MEETING 1, Peserta diwajibkan masuk Zoom Meeting dengan ID : Nama Singkat_Instansi Mengisi soal pre-test sebelum acara dimulai, dan post-test pada akhir acara sesuai dengan tentative jadwal (terlampir) MIC AUDIO peserta agar di mute selama kegiatan berfangsung Video peserta agar di aktifkan selama kegiatan berlangsung Berpakaian rapi dan sopan serta mengikuti virtual meeting dalam posisi sopen. Absetisi akan dishare/dibagikan pada chat room saat awal kegiatan (seliap hari) dan mohon diisi secara lengkap Host bethak me-nonaktifkan audio (mute audio) Informasi dan konsultasi virtual meeting melalui email : kesaakaltim@amail.com 9, Bagi peserta yang ingin mengajukan pertanyaan kepada narasumber selama acare berlangsung, dapat dituliskan di dalam kolom °Chat” pada aplikasi zoom meeting atau ‘menggunakan fasilitas risehand untuk bertanya langsung 10. Setiap peserta diharap mematuhi tata tertib dan mengikuti secara aktif keseluruhan rangkaian orientasi dari awal hingga akhir acara sesuai agenda/jadwal 11. Penerbitan e-serfifkat jika peserta memenuhi ketentuan, dengan mengisi form biodata (registrasi) dan mengikuti keseluruhan rangkaian acera sesuai dengan dafter kehadiran. peserta setiap sessi (jam pelajaran) , nama yang tertera pada sertifkat sesuai dengan nama yang ada di registrasi en Samarinda, 15 September 2021 PANITIA

Anda mungkin juga menyukai