Anda di halaman 1dari 5

E.

Implementasi dan Evaluasi


Nama pasien : Tn.K Tangal / Jam :08-09-2021/11.00
Diagnosa medias: Asam Urat

No Diagnosa
. Keperawata Implementasi Evaluasi
n
1. Nyeri akut - Mengidentifikasi lokasi, karakteristik S :
berhubungan ,durasi, frekuensi,kualitas,intensitas nyeri - Tn.M mengatakan nyeri pada
dengan agen - Mengidentifikasi skala nyeri pergelangan kaki dan lutut
cedera - Mengidentifikasi respon nyeri non verbal - Tn.M mengatakan tidak tahu cara
biologis - Memberikan teknik nonfarmakologis mengurangin rasa sakit pada
ditandai klien untuk mengurangi rasa nyeri (mis. pergelangan kaki dan lutut
mengatakan Kmpres air hangat O:
nyeri - Menjelaskan strategi meredakan nyeri - Nampak Tn.M meringis kesakitan
pergelangan - Mengajarkan tekhnik relaksasi nafas pada lutut
kaki dan lutut dalam untuk mengurangi rasa nyeri - Tn.M nampak lemas
- P :Tn.M mengatakan nyeri timbul
saat melakukan aktifitas berlebihan
dan saat duduk melipat kaki terlalu
lama
- Q : Seperti ditusuk-tusuk
-R : keluhan dirasakan pada
pergelangan kaki dan lutut
- S : 6 (sedang)
- T : Hilang timbul
- TTV
TD : 120/80 mmHg
S : 36,70C
N : 88x/m
R : 20x/m
A: Masalah belum teratasi
P: Intervensi dilanjutkan

2. Intoleransi - Mengidentifikasi gangguan fungsi tubuh S :


aktifitas yang mengakibatkan kelelahan - Tn.M mengatakan pergelangan
berhubungan - Memonitor lokasi dan ketidak nyamana kaki dan lutut nyeri bila melakukan
dengan selama melakukan aktifitas aktifitas
ketidak - Melakukan latihan rentan rentan gerak - Tn.M mengatakan dibantu keluarga
mampuan pasif ataau aktif O:
keluarga - Memberikan aktifitas yang menenangkan - Nampak Tn.M mengurut-ngurut
merawat - Menganjurkan tirah baring kakinya sendiri
penyakit asam - Menganjurkan aktifitas secara bertahap - Nempak lutut Tn.M membekak
urat - Menganjurkan keluarga agar tetap - Nampak Tn.M lemas
mendampingi pasien - Nampak Tn.M pincang saat
berjalan
- TTV
TD : 120/80 mmHg
S : 36,70C
N : 88x/m
R : 20x/m
A: Masalah belum teratasi
P: Intervensi dilanjutkan
3. Ansietas - Mengidentifikasi saat tingkat ansietas S :
berhubungan berubah - Tn.M mengatakan cemas dengan
dengan - Mengidentifikasi kemampuan mengambil penyakitnya karena takut tidak bisa
kekhawatiran keputusan melakukan aktifitas seperti
mengalami - Memonitor tanda-tanda ansietas biasanya
kegagalan - Menciptakan suasana terapeutik untuk - Tn.M mengatakan sering merasa
ditandai klien menumbuhkan kepercayaan takut dengan sakit yang dirasakan.
mengatakan - Menemani pasien untuk mengurangi O :
cemas dengan kecemasan - Tn.M nampak cemas
penyakitnya - Memaahami situasi yang membuat - Tn.M nampak khawatir
sekarang dan ansietas - TTV
tampak - Mengunakan pendekatan yang tenang dan TD : 120/80 mmHg
gelisah meyakinkan S : 36,70C
- Mengnjurkan mengungkapkan perasaan N : 88x/m
dan persepsi R : 20x/m
- Melatih kegiatan pengalihan untuk A: Masalah belum teratasi
mengurangi ketegangan P: Intervensi dilanjutkan
- Melatih tekhnik relaksasi napas dalam

Implentasi dan Evaluasi


Nama pasien : Tn.K Tangal / Jam :09-09-2021/10.00
Diagnosa medias: Asam Urat
No Diagnosa Implementasi Evaluasi
. Keperawata
n
1. Nyeri akut - Mengidentifikasi lokasi, karakteristik S :
berhubungan ,durasi, frekuensi,kualitas,intensitas nyeri - Tn.M mengatakan berkurang nyeri
dengan agen - Mengidentifikasi skala nyeri pada pergelangan kaki dan lutut
cedera - Mengidentifikasi respon nyeri non verbal - Tn.M mengatakan sudah tahu cara
biologis - Memberikan teknik nonfarmakologis mengurangin rasa sakit pada
ditandai klien untuk mengurangi rasa nyeri (mis. pergelangan kaki dan lutut
mengatakan Kmpres air hangat O:
nyeri - Menjelaskan strategi meredakan nyeri - Nampak Tn.M rileks
pergelangan - Mengajarkan tekhnik relaksasi nafas - Tn.M nampak segar
kaki dan lutut dalam untuk mengurangi rasa nyeri - TTV
TD : 120/80 mmHg
S : 36,70C
N : 88x/m
R : 20x/m
A: Masalah teratasi
P: Intervensi hentikan

2. Intoleransi - Mengidentifikasi gangguan fungsi tubuh S :


aktifitas yang mengakibatkan kelelahan - Tn.M mengatakan pergelangan
berhubungan - Memonitor lokasi dan ketidak nyamana kaki dan lutut sudah tidak nyeri
dengan selama melakukan aktifitas bila melakukan aktifitas
ketidak - Melakukan latihan rentan rentan gerak - Tn.M mengatakan sudah tidak
mampuan pasif ataau aktif dibantu keluarga bila beraktifitas
keluarga - Memberikan aktifitas yang menenangkan O:
merawat - Menganjurkan tirah baring - Nampak Tn.M sudah tidak
penyakit asam - Menganjurkan aktifitas secara bertahap mengurut-ngurut kakinya
urat - Menganjurkan keluarga agar tetap - Nampak lutut Tn.M sudah mulai
mendampingi pasien urun bengaknya
- Nampak Tn.M rileks
- Nampak Tn.M tidak pincang saat
berjalan
- TTV
TD : 120/80 mmHg
S : 36,70C
N : 88x/m
R : 20x/m
A: Masalah teratasi
P: Intervensi dihentikan
3. Ansietas - Mengidentifikasi saat tingkat ansietas S :
berhubungan berubah - Tn.M mengatakan sudah tidak
dengan - Mengidentifikasi kemampuan mengambil cemas dengan penyakitnya karena
kekhawatiran keputusan sudah mengetahui penyebabnya
mengalami - Memonitor tanda-tanda ansietas - Tn.M mengatakan sudah tidak
kegagalan - Menciptakan suasana terapeutik untuk takut dengan sakit yang dirasakan.
ditandai klien menumbuhkan kepercayaan O:
mengatakan - Menemani pasien untuk mengurangi - Tn.M nampak rileks
cemas dengan kecemasan - Tn.M Nampak tidak khawatir
penyakitnya - Memaahami situasi yang membuat khawatir
sekarang dan ansietas - TTV
tampak - Mengunakan pendekatan yang tenang dan TD : 120/80 mmHg
gelisah meyakinkan S : 36,70C
- Mengnjurkan mengungkapkan perasaan N : 88x/m
dan persepsi R : 20x/m
- Melatih kegiatan pengalihan untuk A: Masalah teratasi
mengurangi ketegangan P: Intervensi dihentikan
- Melatih tekhnik relaksasi napas dalam

Anda mungkin juga menyukai