Anda di halaman 1dari 9

PERENCANAAN PRAKTEK MEMASAK

MATA KULIAH PENGELOLAAN MAKANAN INDONESIA

AYAM KODOK

DISUSUN OLEH :

DEWI PUSPITASARI 18050394030

PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN TATA BOGA 2018

JURUSAN PENDIDIKAN KESEJAHTERAAN KELUARGA

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

2019
KOLOM TANDA TANGAN

NAMA TANDA TANGAN 1 TANDA TANGAN 2

BUNGA NUR AISYAH


MENGETAHUI
DOSEN MATA KULIAH

Dra. DwiKristiastutiSuwardiah, M.Pd. Choirul Anna NurAfifah, S.Pd.,M.Si.

MENU

AYAM KODOK
RESEP
AYAM KODOK
(1 PORSI)
A. BAHAN
o Ayam Jawa 1 Ekor
o Daging Giling 150 gr
o Telur Rebus 2 butir

B. BUMBU
o Santan kental 200 ml
o Cabe merah 150 gr
o Cabe rawit merah 10 biji
o Bawang Putih 8 siung
o Tomat 100 gr
o Kemiri 60 gr
o Sereh 3 Batang
o Lengkuas 25 gr
o Jahe 15 gr
o Kunyit 7 gr
o Gula merah 110 gr
o Air asam 5 sdm
o Daun jeruk 5 lembar
o Garam 8 gr

C. CARA MEMBUAT
1. Bersihkan ayam
2. Kuliti ayam, tinggalkan bagian kepala, sayap dan pantatnya,sisihkan
3. Fillet daging ayam dan haluskan, sisihkan
4. Haluskan semua bumbu, kecuali sereh, daun jeruk, air asam dan santan
5. Tumis bumbu beserta sereh, daun jeruk, air asam dan santan
6. Campurkan daging giling dan bumbu, aduk rata.
7. Isikan adonan ayam ke dalam kulit ayam, tambahkan telur rebus
8. Jahit bagian kulit yang terbuka dengan benang
9. Setelah selesai, tusuk-tusuk ayam agar udaranya keluar. Udara yang terperangkap bisa
membuat kulit ayam pecah pada saat pengukusan
10. Kukus ayam selama 30 menit sampai matang, lalu angkat
11. Oleskan sisa bumbu atau bisa juga ditambahkan kecap dan mentega
12. Panggang ayam dalam oven
13. Ayam kodok siap disajikan

PERENCANAAN BAHAN
NO NAMA BAHAN JUMLAH HARGA
SATUAN KESELURUHAN
1 Ayam Kampung 1 ekor Rp 65.000 Rp 65.000
2 Telur rebus 2 butir Rp 23.000 Rp 5.000
3 Santan kental 200 ml Rp 10.000 Rp 10.000
4 Lengkuas 25 gram Rp 14.000 Rp 2000
5 Cabe Merah 150 gr Rp 30.000 Rp 4000
6 Bawang Putih 8 siung Rp 60.000 Rp 5000
7 Kemiri 60 gr Rp 18.000 Rp 1000
8 Cabe rawit merah 10 biji Rp 20.000 Rp 2000
9 Tomat 100 gr Rp 14.000 Rp 1.500
10 Sereh 3 batang Rp 10.000 Rp 6000
11 Gula merah 5 gram Rp 9.000 Rp 3.000
12 Garam 8 gr Rp 6.000 Rp 1.000
13 Jahe 15 gr Rp 30.000 Rp 1.500
14 Kunyit 7 gr Rp 15.000 Rp 1.000
15 Asam jawa 5 gr Rp. 35.000 Rp. 1.500
16 Daun jeruk 5 lembar Rp. 1.000 Rp. 1.000
TOTAL Rp 360.000 Rp 110.500

PERENCANAAN ALAT DAN LENAN


N NAMA ALAT SPESIFIKASI JUML KETERANGAN
O AH
1 ALAT PERSIAPAN
PISAU STAINLESS 4 MILIK PRIBADI
STEAL
TIMBANGAN PLASTIK 1 PINJAM
DAPUR
TRAY PLASTIK 2 PINJAM
DAPUR
TELENAN PLASTIK 1 PINJAM
DAPUR
MANGKOK PLASTIK PLASTIK 3 PINJAM
DAPUR
MANGKOK STAINLESS 2 PINJAM
STAINLESS STEAL DAPUR
PEELER STAINLESS 1 MILIK PRIBADI
GELAS UKUR PLASTIK 1 PINJAM
DAPUR
SOLET PLASTIK 1 PINJAM
DAPUR
GARPU STAINLESS 1 MILIK PRIBADI
STEAL
SENDOK STAINLESS 2 MILIK PRIBADI
STEAL
2 ALAT PENGOLAHAN
STEAMER STAINLESS 1 PINJAM
STEAL DAPUR
LOYANG STAINLESS 1 PINJAM
STEAL DAPUR
3 ALAT PENYAJIAN
DINNER PLATE KERAMIK 1 PINJAM
DAPUR
DINNER SPOON STAINLESS 1 PINJAM
STEAL DAPUR
DINNER KNIFE STAINLESS 1 PINJAM
STEAL DAPUR
4 LENAN
DUST CLOTH KAIN 3 MILIK PRIBADI
TOWEL KAIN 1 MILIK PRIBADI
SERBET KAIN 3 MILIK PRIBADI
TABLE CLOTH KAIN 1 MILIK PRIBADI
CEMPAL KAIN 2 MILIK PRIBADI
BAJU PRAKTEK KAIN 1 MILIK PRIBADI
TOPI PRAKTEK KAIN 1 MILIK PRIBADI
APRON KAIN 1 MILIK PRIBADI
RENCANA TENAGA DAN WAKTU
NO RENTANG BUNGA
WAKTU

1 10.00-10.15 Menyiapkan alat

2 10.15-11.30 Menguliti ayam


3 11.30-12.20 Memfillet daging ayam dan
menghaluskan

4 12.20-12.45 Mencampur daging ayam


dengan bumbu

5 12.45-13.20 Mengisi kulit ayam dan


menjahit

6 13.20-14.00 Mengukus ayam kodok

7 14.00-14.20 Memanggang ayam kodok

8 14.20-14.30 Platting ayam kodok

9 14.30-15.00 Evaluasi

10 15.00-15.30 Berkemas dan Inventaris


alat

PERLAKUAN AWAL
1. Mencuci bahan
2. Membersihkan dan menguliti ayam
3. Memfillet dan menghaluskan daging ayam
4. Mempersiapkan bumbu

PROSES MEMASAK
1. Memcampur daging dan bumbu
2. Mengisi kulit ayam dan menjahit
3. Mengukus ayam kodok
4. Memanggang ayam kodok

FINISHING TOUCH
1. Membuat Garnish
2. Memplatting ayam kodok

Anda mungkin juga menyukai