Anda di halaman 1dari 2
PEMERINTAH KABUPATEN BENGKALIS DINAS PENDIDIKAN Jalan Pertanian No. _ Bengkalis Kode Pos : 28714 Z, F QE lepon (0766) 8001009 Fax. (0766) 8001009 Email : disdikbengkalis17@amail.com id Website : www disdik.bengkaliskab.go PENGUMUMAN NOMOR: 800/KPTS-DISDIK /VI1/2021/ 5824, TENTANG PENETAPAN PERSYARATAN BEASISWA ANAK TEMPATAN KABUPATEN BENGKALIS TAHUN ANGGARAN 2021 Berdasarkan Peraturan Daerah Kabupaten Bengkalis Nomor 03 Tahun 2020 Tentang Anggaran Pendapatan Belanja Daerah Kabupaten Bengkalis Tahun Anggaran 2021, Dinas Pendidikan Kabupaten Bengkalis akan memberikan Bantuan Biaya Pendidikan Berupa Beasiswa Anak Tempatan yang berasal dari Kabupaten Bengkalis dengan persyaratan sebagai berikut: 1. Penyediaan bantuan biaya pendidikan diberikan kepada Mahasiswa/I yang lahir di Kabupaten Bengkalis atau salah satu orang tuanya lahir dan berdomisili di Kabupaten Bengkalis. 2. Penyediaan bantuan biaya pendidikan diberikan kepada Mahasiswa/1 dengan jenjang pendidikan Diploma Tiga (D-3), Diploma Empat (D-4), dan Strata Satu (S-1) yang sedang mengikuti perkuliahan di perguruan tinggi Kabupaten Bengkalis. 3, Membuat surat Permobonan Beasiswa Anak Tempatan Tahun Anggaran 2021 yang ditujukan kepada Bupati Bengkalis e/q Dinas Pendidikan Kabupaten Bengkalis, Permohonan disampaikan melalui Pos dengan mencantumkan Nama Mahasiswa, Nama Perguruan Tinggi, program studi dan nomor Telp/Hp di amplop pemohon; 4. Permohonan sebagaimana dimaksud pada point nomor 3, harus melampirkan: a. Foto Copy Kartu Mahasiswa dan dilegalisir oleh fakultas; b. Surat Keterangan Aktif Kuliah dari Perguruan Tinggi (Asli); ‘c. Surat Keterangan tidak sedang menerima Bantuan Beasiswa Lain dari perguruan tinggis ._ Foto Copy KHS/Transkip Nilai yang dilegalisir olch Perguruan Tinggi yang bersangkutan; ©. Foto Copy Kartu Keluarga (KK) dan Kartu Tanda Penduduk Elektronik (E-KTP) Mahasiswali; £ Surat Keterangan Tidak Mampu dari Kelurahan (Asli); g. Foto Copy Nilai Rapor Semester 5 dan 6 dilegalisir oleh Kepala Sekolah (Untuk Mahasiswa/i Semester 1) hh. Surat Pemyataan tidak menuntut hasil seleksi yang diberi materai Rp. 10.000,- (Seputuh Ribu Rupiah); i, Surat Pemnyataan Kebenaran Dokumen yang Disampaikan Bermaterai Rp. 10.000,- (Sepuluh Ribu Rupiah); j. Fotocopy buku rekening BANK RIAU KEPRI halaman depan yang menunjukkan identitas yang aktif k. Surat pernyataan tidak menuntut apabila bantuan beasiswa tidak dapat disalurkan yang disebabkan oleh rasionalisasi anggaran / tidak masuk dalam anggaran pendapatan belanja daerah Kabupaten Bengkalis tahun anggaran 2021 bermaterai Rp. 10.000, (Sepuluh Ribu Rupiah); 5, Surat permohonan paling lambat disampaikan tanggal 24 September 2021; 6. Keputusan tim bersifat mutlak, dan tidak bisa diganggu gugat; Demikian Pengumuman ini disampaikan untuk diketahui semua pihak. Ditetapkan di : Bengkalis Pada tanggal : 3 Agustus 2021

Anda mungkin juga menyukai