Anda di halaman 1dari 7

1.

Pada struktur percabangan, program akan berpindah urutan pelaksanaan jika


suatu kondisi yang disyaratkan dipenuhi. Pada proses seperti ini symbol
flowchart yang harus digunakan….
a. Decision
b. Process
c. Preparation
d. Predefined
e. Data
2. Kumpulan sketsa gambar yang disusun secara berurutan dan disesuaikan
dengan naskahnya, merupakan defenisi dari...
a. Storyboard
b. Squensy Diagram
c. Class Diagram
d. ERD
e. Flowchart
3. Diagram yang menggambarkan suatu lingkaran besar yang dapat mewakili
seluruh proses merupakan pengertian level diagram…

a. Diagram konteks
b. Diagram nol
c. Diagram nilai
d. Diagram batang
e. Diagram static
4. Struktur pengulangan terdiri dari dua bagian, yaitu kondisi pengulangan dan
badan pengulangan. Yang dimaksud dengan badan pengulangan…

a. Menetapkan nilai counter sama dengan awal


b. Satu atau lebih instruksi yang akan diulang
c. Mengeksekusi instruksi pernyataan yang ada dibadan loop pengulangan.
d. Syarat yang harus dipenuhi untuk melaksnakan pengulangan
e. Menaikkan atau menurunkan nilai counter sesuai dengan jumlah yang diulang
5. Memproses keputusan yang tepat dan sesuai dengan yang keinginan pengguna
system berdasarkan beberapa kondisi yang terjadi pada sistem yang digunakan
tersebut. Pernyataan ini merupakan fungsi dari….

a. Algoritma Berurutan
b. Algoritma Pengulangan
c. Algoritma
d. Algoritma Percabangan
e. Algoritma Pengakhiran
6. Inti dari algoritma percabanganya itu suatu program atau system akan
mengerjakan sebuah perintah yang disesuaikan dengan kondisi atau syarat
tertentu. Berikut macam-macam algoritma percabangan…

a. Percabangan cout
b. Percabang ancin
c. Percabangan untuk 2 kondisi
d. Percabangan cerr
e. Percabangan off

7. Diagram yang merupakan suatu lingkaran besar dan mewakili lingkaran kecil
didalamnya, merupakan pengertian level diagram…

a. Diagram konteks
b. Diagram nol
c. Diagram nilai
d. Diagram batang
e. Diagram static

8. Alur kerja (work flow) atau kegiatan dari sebuah system atau menu yang ada
dalam perangkat lunak merupakan pengertian dari..

a. Activity diagram
b. Story board
c. ERD (Entity Relationship Diagram)
d. DFD (Data Flow Diagram)
e. Sequence diagram

9. Suatu diagram yang menggambarkan interaksi objek dan mengidentifikasikan


atau memberi petunjuk atau tanda komunikasi diantara objek tersebut.
Pernyataan tersebut merupakan pengertian dari…

a. Story board
b. ERD
c. DFD
d. Sequence diagram
e. Activity diagram

10. Untuk memahami software dan akhirnya memahami rekayasa software,


maka kita harus mengetahui karakteristik software. Berikut ini adalah
karakteristik software…

a. Software dapat dikembangkan atau direkayasa


b. Software tidak habis dipakai tetapi software bisa usang (obsolete)
c. Software tidak habis dipakai tetapi software bisa usang (obsolete)
d. Jawaban a, b, dan c benar
e. Jawaban a dan b benar

11. Perhatikan pernyataan dibawah ini

1. untuk mempermudah dan mempercepat proses pembuatan film


2. untuk memudahkan orang lain memahami alur cerita
3. memudahkan pembuatan film dalam memvisualisasikan idenya
4. membantu menjelaskan suatu alur / narasi
 
Dari pernyataan diatas, yang termasuk dalam tujuan story board adalah nomor…
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
e. Semua benar

12. Kumpulan sketsa gambar yang disusun secara berurutan dan disesuaikan dengan
naskahnya, merupakan defenisi dari...

a. Storyboard
b. Squensy Diagram
c. Class Diagram
d. ERD
e. Flowchart

13. Ada banyak tipe data yang tersedia, tergantung jenis bahasa pemrograman yang anda
pakai. Namun secara umum dapat dikelompokkan menjadi dua…

a. Integer dan Pascal


b. Real Dan Char
c. primitive dan composite
d. String Dan Pascal
e. Flowchart dan Algoritma

14. Struktur dasar algoritma terdiri dari satu atau lebih instruksi, yang setiap instruksinya
dikerjakan secara berurutan sesuai dengan urutan penulisan algoritma tersebut. Sebuah
instruksi dikerjakan dan diulang kembali, instruksi tersebut termasuk…

a. Struktur Instruksi
b. Struktur Perulangan
c. Struktur pemilihan
d. Struktur Sekuensial
e. Struktur Bersyarat

15. 
Start
READ alas, tinggi
Luas = 0.5 * alas * tinggi
PRINT Luas
Stop

Algoritma diatas merupakan contoh jenis algoritma dari……

a. Basic
b. Flowchart
c. Structure English
d. Pascal
e. Pseudo-code

16. Sebuah teknik perancangan Desain WEB yang melibatkan embedding script dalam
dokumen HTML yang diminta oleh client dari sebuah server. Merupakan penjelasan dari…?

a. Server side scripting


b. Caching
c. Web server
d. C++
e. Client side scripting

17. Bagan-bagan yang mempunyai arus yang menggambarkan langkah-langkah


penyelesaian suatu masalah merupakan pengertian dari….

a. Algoritma
b. Tipe-tipe data
c. Flowchart
d. Konsttanta
e. Variable

18. Sebagai alat pembuat model yang memungkinkan professional system untuk
menggambarkan system sebagai suatu jaringan proses fungsional ,merupakan fungsi dari...

a. Flowchart
b. Diagram class
c. Diagram batang
d. ERD
e. DFD

19. Visual dari struktur sistem program pada kelompok-kelompok yang dibentuk,
merupakan defenisi dari...

a. Flowchart
b. DFD
c. ERD
d. Squency Diagram
e. Class Diagram

20. Referensi grafis dari work flow dari kegiatan dan tindakan bertahap untuk di dukung
untuk pilihan literasi dan con currency. Merupakan pengertian dari…

a. Simbol
b. Flowchart
c. Class diagram
d. ERD
e. Activity diagram

21. Bagian activity class diagram yang berfungsi sebagai asosiasi percabangan dengan
pilihan lebih dari satu merupakan simbol dari?

a. Activitas
b. penggabungan
c. Entusias
d. Decision
e. Choice

22. Yang merepresentasikan entitas yang berada diluar system dan interaksi dengan
system meerupakan fungsi dari …..

A. Aksi
B. Activity
C. Actor
D. Button
E. Life line

23. Diagram yang mengurangi proses apa yang ada dalam diagram nol disebut diagram…

a. Class diagram
b. Sequance diagram
c. Activity diagram
d. Diagram rinci
e. Diagram konteks

24. Perhatikan teks dibawah ini !

- Tidak bisa membuat instance atau objek baru dari sebuah interface
- Sebuah interface tidak memiliki kode implementasi sedangkan class memiliki salah
satunya.

Teks diatas merupakan ….. dari interface

a. Isi
b. Pengertian
c. Ciri – ciri
d. Tujuan
e. A , B , C dan D benar

25. Model static yang menggambarkan struktur dan deskripsi class serta hubungannya
dengan class, merupakan pengertian dari.....

a. Simbol
b. Activity diagram
c. Class diagram
d. Storyboard
e. Flowchart
26. Suatu modul untuk menjelaskan hubungan antara dalam basis data berdasarkan objek-
objek dasar data yang mempunyai hubungan antara relasi ERD untuk memodulkan
struktrur data dari hubungan antara data untuk menggambarkan digunakan beberapa
notasi dan symbol merupakan pengertian dari...

a. Simbol
b. Sequence diagram
c. Class diagram
d. Flowchart
e. ERD

27. 

1. Apa kelebihan produk


2. Syarat khusus yang dari cilent
3. Menentukan bentuk projek
4. Mengidentifikasi kebutuhan pembuatan objek
5. Mengumpulkan data sebanyak mungkin

Dari contoh di atas, langkah – langkah dalam pembuatan storyboard yang benar.....

a. 1,2,3,4 dan 5
b. 1,3,5,4 dan 2
c. 2, 1,5,3 dan 4
d. 4,3,1,2 dan 5
e. 5,4,3,2 dan 1

28. Toolbox merupakan tempat dimana komponen komponen yang kita butuhkan dalam
merancang suatu aplikasi, adapun komponen yang tidak terdapat di toolbox...

a. Label
b. Button
c. Folderbrowserdialog
d. Menustrip
e. Bookmarks

29. 
Suatu titik dimana sebuah objek mulai berpartisipasi didalam sebuah sequence yang
Menunjukkan kapan sebuah objek mengirim atau menerima objek

Merupakan pengertian dari...

a. Lifeline
b. Aktor
c. Activation
d. Entity
e. General
30. Form pada visual studio berfungsi sebagai lembar kerja atau tempat komponen
komponen yang dibutuhkan dalam perancangan aplikasi, maka rumus yang dibutuhkan
untuk menghubungkan dari form satu ke form yang lainnya dengan rumus...

a. Me.close
b. End sub
c. Form.show
d. End class
e. End if

ESSAY!

Anda mungkin juga menyukai