Anda di halaman 1dari 1

Hukum administrasi negara

1. Pengertian hukum administrasi negara.


Hukum administrasi negara adalah sebuah cabang dari ilmu hukum yang mempelajari mengenai
tindakan-tindakan dalam menyelenggarakan sebuah negara. Hukum ini juga dikenal sebagai
hukum tata usaha negara atau hukum tata pemerintahan.
Hukum administrasi negara adalah bagian dari hukum publik dan diturunkan dari hukum
tata negara. Ia mengatur tindakan, kegiatan, dan keputusan yang dilakukan dan diambil oleh
lembaga-lembaga pemerintah dalam menjalankan roda negara sehari-hari. Hukum administrasi
negara berkembang sejak awal abad ke-20 seiring dengan beralihnya peran negara dari "penjaga
malam" menjadi negara kesejahteraan yang diatur oleh banyak lembaga dengan kewenangan
masing-masing.
2. Ciri-ciri

• Adanya hubungan istimewa antara negara dan warga negara;

• Adanya sekumpulan norma yang mengatur kewenangan pejabat atau lembaga negara;

• Adanya  pejabat–pejabat  negara sebagai pelaksana dari perjanjian istimewa tersebut;

• Mencakup  pengelolaan  administrasi  terhadap lembaga tertentu.

Terakhir diubah: 10:50

Anda mungkin juga menyukai