Anda di halaman 1dari 3

Bola

Pengertian Bola
Bola adalah bangun ruang tiga dimensi yang terbentuk dari lingkarang tak terhingga
yanng berjari - jari sama panjang dan berpusat pada satu titik yang sama.

Sifat – Sifat Bola


1. Bola adalah bangun ruang yang tidak memiliki rusuk.
2. Bola tidak memiliki titik sudut
3. Bola hanya memiliki satu sisi yang disebut permukaan bola atau selimut bola.
4. Bola memiliki jari - jari yang menghubungkan titik pusat bola dengan permukaan bola.
5. Diameter bola berukuran dua kali jari – jari bola.

Rumus Bola
4 1
Rumus volume bola ialah V = x π x r 3 atau x π x d 3
3 6

Rumus luas permukaan bola ialah L = 4 x π x r 2 atau π x d 2

Contoh Soal
22
Apabila telah diketahui sebuah bola dengan jari – jari yakni 7 cm, apabila π = maka
7
berapakah volume dari bola kaki tersebut?

Jawaban :

4
Rumus Volume = x π x r3
3

4 22 3
= x x7
3 7

4 22
= x x 343
3 7
= 1437.3 cm3

Jadi volume dari bola kaki ialah 1437.3 cm3


Apabiala telah diketahui sebuah bola mempunyai jarii-jari 7 cm. Maka tentukan luas dari
permukaan bola tersebut.

L. Bola = 4πr 2

22
L. Bola = 4 x x 72
7
L. Bola = 616

Jadi, luas permukaan bola tersebut ialah 616 cm 2

Gambar

Penerapan Konsep dalam Keilmuan lain


Bidang olahraga digunakan sebagai bentuk bola sepak, bola basket, bola voli

Anda mungkin juga menyukai