Anda di halaman 1dari 9

LOGO

BISNIS SYARIAH
ERA RI 4.0, S3
5.0& Pandemic
Covid-19

DESAIN TUGAS KELOMPOK BISNIS SYARIAH


Oleh: Zaenal Muttaqin, S.Sos., M.Si
ATURAN Tugas Kelompok

1. KELOMPOK TERDIRI DARI 5-6 Orang


Anggota
2. KOMPOSISI Anggota dari setiap
Keilmuwan Prodi/Konsentrasi
3. SMALL GROUP DISCUSSION
4. MEMBUAT PPT DAN MAKALAH
5. TUGAS dibuat untuk menjawab 2
pertanyaan panduan di akhir SLIDE.
6. PRESENTASI, Mulai Pertemuan ke-
10
Paradigma Tugas Kelompok
1. BERPIKIR TRANSFORMATIF DAN
KOLABORATIF
2. HISTORIOGRAFI DAN KRIPTOGRAFI
3. LITERATURE REVIEW
4. KOORDINAT GARIS INTUISI ILAHIYYAH
DAN GARIS RASIONALITAS ( Y, X)
5. BERPIKIR HOLISTIK
6. PAHAM RI 4.0 dan S3 5.0
7. SADAR Pandemic Covid-19
8. Paham Kearifan NASIONAL dan PIP Unpad
ANALOGI: SISTEM BISNIS

PRODUKSI DISTRIBUSI KONSUMSI


(Input) (Proses) (OutPut)
Analogi:
KONGRUEN BANGUNAN BISNIS SYARIAH

AKHLAK

IBADAH

AQIDAH
TEMA PPT DAN MAKALAH (PILIH
SATU TEMA)

BUAT DAN DISKUSIKAN!:


1. Praktik BISNIS SYARIAH Sektor Pangan
2. Praktik BISNIS SYARIAH Pada Perusahaan Besar
3. Praktik BISNIS SYARIAH Pada UMKM
4. Praktik BISNIS SYARIAH Sektor Pariwisata
5. Praktik BISNIS SYARIAH Sektor Industri Kreatif
6. Praktik BISNIS SYARIAH Sektor Informasi dan
Teknologi
7. Praktik BISNIS SYARIAH Sektor Perbankan
8. Praktik BISNIS SYARIAH Sektor Pasar Modal
9. Praktik BISNIS SYARIAH Sektor Kesehatan
10. Praktik BISNIS SYARIAH Sektor Pendidikan
11. Praktik BISNIS SYARIAH Sektor Properti
Kompetensi dan Karakteristik
Kelompok

1. Prinsip Syariah:
a. IMAN
b. ZUHUD
c. UKHUWWAH

2. APlikasi
a. Zakat, Infaq, Shadaqah, Wakaf
b. Bagi Hasil
c. Hindari Maisir, Gharar, Riba
d. IHSAN

3. Mentality Business: KEWIRAUSAHAAN PLUS


Out Put & Penilaian Tugas Kelompok

1. Presentasi
• Komunikasi 2. Makalah
• Kerjasama • Sistematika
• Kreativitas • Orisinalitas
• Ketajaman Analisis
• EYD

Penting!!: Literature Review Pada Jurnal


Terindeks (Minimal 5 Jurnal)
Pertanyaan Panduan:

1. Praktek Bisnis 2. Gambarkan Model


Syariah seperti Apa Bisnis Syariah yang
yang menurut Anda telah didiskusikan
dapat diaplikasikan dalam kelompok
pada Era Revolusi Anda. JELASKAN!
Industri 4.0,
SuperSmart Society
5.0 dan Pandemic
Covid-19?.
JELASKAN!

Anda mungkin juga menyukai