Anda di halaman 1dari 1

SKENARIO I

Ny. X berusia 65 tahun dibawa ke IGD rumah sakit dengan keluhan panggul terasa nyeri setelah
terjatuh terduduk 2 bulan yang lalu pada saat mencuci baju, namun tidak segera dibawa kerumah
sakit hanya diurut saja. Saat pengkajiaan terdapat tulang yang menonjol, luka, bengkak memar
pada paha dan lengan kiri . Ny X juga mengatakan jarang jarang minum susu dan jarang
berolahraga, saat ini juga dia sudah mengalami menopause . Dari hasil pemeriksaaan didapatkan
tampak postur tubuh Ny X membungkuk BB : 59 kg , TB 160 cm , tampak bengkak dan memar
pada pinggul kiri , nyeri skala 6 disertai , bengkak pada lengan kiri, terdapat tulang yang
menonjol dan teraba krepitasi pada 1/3 bawah paha pasien, TTV TD : 130/80 mmHg S 37,8O C ,
N: 110x/menit , P : 28x/menit. Hasil pemeriksaan rontgen didapatkan fraktur radius ulna 1/3
distal sinistra, malunion pada femur sinistra , dislokasi panggul kiri, saat ini juga pasien akan
dilakukan pemeriksaan kepadatan tulang.

Anda mungkin juga menyukai