Anda di halaman 1dari 10

Nama : Amelia febrina Pk 115019088

TUGAS SP TEKNOLOGI INFORMASI KOMPUTER

Definisi Teknologi Informasi Definisi Teknologi Informasi

Teknologi Informasi dilihat dari kata penyusunnya terdiri dari 2 kata yaitu Teknologi

dan Informasi, ada beberapa definisi teknologi yaitu :

1. Penerapan keilmuan yang mempelajari dan mengembangkan kemampuan dari

suatu rekayasa dengan langkah dan teknik tertentu dalam suatu bidang.

2. Aplikasi ilmu dan engineering untuk mengembangkan mesin dan prosedur agar

memperluas dan memperbaiki kondisi manusia, atau paling tidak memperbaiki

efisiensi manusia pada beberapa aspek.

Sedangkan informasi dapat didefinsikan sebagai berikut :

1. Data yang disimpan, diproses, atau ditransmisikan

2. Pengetahuan yang didapatkan dari pembelajaran, pengalaman, atau instruksi

3. Data yang sudah diolah menjadi suatu bentuk lain yang lebih berguna yaitu

pengetahuan atau keterangan yang ditujukan bagi penerima dalam pengambilan

keputusan, baik masa sekarang atau yang akan datang.

Jadi pengertian teknologi informasi itu adalah hasil rekayasa manusia terhadap

proses penyampaian informasi dari bagian pengirim ke penerima sehingga

pengiriman informasi tersebut akan lebih cepat, lebih luas penyebarannya, dan lebih lama
penyimpanannya.
Sejarah Teknologi Informasi

Pada awal sejarah, manusia bertukar informasi melalui bahasa. Maka bahasa

adalah teknologi, bahasa memungkinkan seseorang memahami informasi yang

disampaikan oleh orang lain. Tetapi bahasa yang disampaikan dari mulut ke mulut

hanya bertahan sebentar saja, yaitu hanya pada saat si pengirim menyampaikan

informasi melalui ucapannya itu saja. Setelah ucapan itu selesai, maka informasi

yang berada di tangan si penerima itu akan dilupakan dan tidak bisa disimpan lama.

Selain itu jangkauan suara juga terbatas. Untuk jarak tertentu, meskipun masih

terdengar, informasi yang disampaikan lewat bahasa suara akan terdegradasi

bahkan hilang sama sekali.

Setelah itu teknologi penyampaian informasi berkembang melalui gambar. Dengan

gambar jangkauan informasi bisa lebih jauh. Gambar ini bisa dibawa-bawa dan

disampaikan kepada orang lain. Selain itu informasi yang ada akan bertahan lebih

lama. Beberapa gambar peninggalan zaman purba masih ada sampai sekarang

sehingga manusia sekarang dapat (mencoba) memahami informasi yang ingin

disampaikan pembuatnya.

Manfaat Teknologi Informasi

Manfaat Teknologi informasi banyak sekali yang sudah dinikmati oleh umat

manusia seperti dalam perusahaan, dunia bisnis, sektor perbankan, pendidikan,


dan kesehatan yang dapat membantu manusia dalam melakukan aktivitasnya dan

tentunya meningkatkan kualitas hidupnya, adapun penjelasan dalam bidang

tersebut adalah :

1. Penerapan Teknologi Informasi dalam Perusahaan Penerapan Teknologi Informasi dalam


Perusahaan

Kebutuhan efisiensi waktu dan biaya menyebabkan setiap pelaku usaha merasa

perlu menerapkan teknologi informasi dalam lingkungan kerja. Penerapan

Teknologi Informasi menyebabkan perubahan bada kebiasaan kerja. Misalnya

penerapan Enterprice Resource Planning (ERP). ERP ada-lah salah satu

aplikasi perangkat lunak yang mencakup sistem manajemen dalam perusahaan.

2. Penerapan Teknologi Informasi Dunia Bisnis

Dalam dunia bisnis Teknologi Informasi dimanfaatkan untuk perdagangan secara

elektronik atau dikenal sebagai E-Commerce. E-Commerce adalah perdagangan

menggunakan jaringan internet.

3. Penerapan Teknologi Informasi dalam Perbankan

Dalam dunia perbankan Teknologi Informasi adalah diterapkannya transaksi

perbankan lewat internet atau dikenal dengan Internet Banking. Beberapa

transaksi yang dapat dilakukan melalui Internet Banking antara lain transfer

uang, pengecekan saldo, pemindahbukuan, pembayaran tagi-han, dan informasi


rekening.

4. Penerapan Teknologi Informasi dalam Pendidikan

Teknologi pembelajaran terus mengalami perkembangan seirng perkembangan

zaman. Dalam pelaksanaan pembelajaran sehari-hari Maka-lah Teknologi

Informasi dan Komunikasi sering dijumpai kombinasi teknologi audio/data,

video/data, audio/video, dan internet. Internet meru-pakan alat komunikasi yang

murah dimana memungkinkan terjadinya in-teraksi antara dua orang atau lebih.

Kemampuan dan karakteristik internet memungkinkan terjadinya proses belajar

mengajar jarak jauh (E-Learning) menjadi lebih efektif dan efisien sehingga dapat

diperoleh hasil yang lebih baik.

5. Penerapan Teknologi Informasi dan Komunikasi dalam Kesehatan am Kesehatan

Sistem berbasis kartu cerdas (smart card) dapat digunakan juru medis untuk

mengetahui riwayat penyakit pasien yang datang ke rumah sakit ka-rena dalam

kartu tersebut para juru medis dapat mengetahui riwayat pen-yakit pasien.

Digunakannya robot untuk membantu proses operasi pem-bedahan serta penggunaan komputer
hasil pencitraan tiga dimensi untuk menunjukkan letak

tumor dalam tubuh pasien.

6. Manfaat Dalam Bidang Pemerintahan

E-government adalah penggunaan teknologi informasi yang dapat meningkatkan

hubungan antara pemerintah dan pihak-pihak lain. Penggunaan teknologi

informasi ini kemudian menghasilkan hubungan bentuk baru seperti:


1. G2C (Governmet to Citizen)

2. 2. G2B (Government to Business)

3. G2G (Government to Government)

Dampak Positif dan Negatif Teknologi Informasi Dampak Positif dan Negatif Teknologi
Informasi

Dampak Positif:

1. Internet sebagai media komunikasi, merupakan fungsi internet yang paling

banyak digunakan dimana setiap pengguna internet dapat berkomunikasi

dengan pengguna lainnya dari seluruh dunia.

2. Media pertukaran data, dengan menggunakan email, newsgroup, ftp dan www

(world wide web / jaringan situs-situs web) para pengguna internet di seluruh

dunia dapat saling bertukar informasi dengan cepat dan murah.

3. Media untuk mencari informasi atau data, perkembangan internet yang pesat,

menjadikan www sebagai salah satu sumber informasi yang penting dan akurat.

4. Kemudahan memperoleh informasi yang ada di internet sehingga manusia tahu

apa saja yang terjadi.

5. Bisa digunakan sebagai lahan informasi untuk bidang pendidikan, kebudayaan,

dan lain-lain

www.mokoginta.web.id 11

6. Kemudahan bertransaksi dan berbisnis dalam bidang perdagangan sehingga

tidak perlu pergi menuju ke tempat penawaran/penjualan.


Dampak Negatif :

1. Pornografi Pornografi Pornografi Anggapan yang mengatakan bahwa internet identik dengan

pornografi, memang tidak salah. Dengan kemampuan penyampaian informasi

yang dimiliki internet, pornografi pun merajalela.Untuk mengantisipasi hal ini,

para produsen browser melengkapi program mereka dengan kemampuan untuk

memilih jenis home-page yang dapat di-akses. Di internet terdapat gambargambar pornografi dan
kekerasan yang bisa mengakibatkan dorongan kepada

seseorang untuk bertindak kriminal.

2. Violence and Gore 2. Violence and Gore

Kekejaman dan kesadisan juga banyak ditampilkan. Karena segi bisnis dan isi

pada dunia internet tidak terbatas, maka para pemilik situs menggunakan segala

macam cara agar dapat menjual situs mereka. Salah satunya dengan

menampilkan hal-hal yang bersifat tabu.

3. Penipuan Penipuan Penipuan Hal ini memang merajalela di bidang manapun. Internet pun
tidak luput

dari serangan penipu. Cara yang terbaik adalah tidak mengindahkan hal ini atau

mengkonfirmasi informasi yang Anda dapatkan pada penyedia informasi

tersebut.

4. Carding Carding Carding Karena sifatnya yang real time (langsung), cara belanja dengan

menggunakan Kartu kredit adalah cara yang paling banyak digunakan dalam

dunia internet. Para penjahat internet pun paling banyak melakukan kejahatan

dalam bidang ini. Dengan sifat yang terbuka, para penjahat mampu mendeteksi
adanya transaksi (yang menggunakan Kartu Kredit) on-line dan mencatat kode

Kartu yang digunakan. Untuk selanjutnya mereka menggunakan data yang

mereka dapatkan untuk kepentingan kejahatan mereka.

Sejarah singkat komputer

Awal pertama kalinya komputer diciptakan ada pada tahun 1822. Saat itu, ada sebuah alat
yang diciptakan oleh seorang ahli matematika yang bernama Charles babbage. Dia menciptakan
sebuah alat yang dapat menghitung sebuah tabel matematika. Sekitar tahun 1833, Charles mulai
mengembangkan mesinnya dengan fitur yang lebih canggih dan juga lebih ramah untuk
masyarakat umum. Mesin itu dinamakan Analytical Machine.

Alat tersebut juga bisa dipakai untuk menghitung berbagai hal. Sejak saat itu, alat itu
dikenal sebagai Digital Purpose Computer. Berkat alat ciptaan Charles Babbage, banyak orang
yang terbantu terutama untuk aktivitas yang berhubungan dalam menghitung. Oleh Sebab itu,
Charles Babbage dijuluki sebagai “Bapak Komputer”.

Seiring berjalannya waktu, pada tahun 1937, Prof Howard Alkem dari Havard University
mencoba memberikan masukan agar komputer dapat melakukan tugas secara mekanik. Berkat
Perusahaan IBM, perangkat komputer dapat dibuat secara elektronik. Sehingga komputer
tersebut diberi nama Harrard Tandai I Kalkulator pengontrol berurutan otomatis atau bisa juga
disebut ASCC sekitar tahun 1944.

Komputer Pertama

Penyerangan yang disebabkan perang dunia kedua, beberapa negara yang terlibat di
dalamnya berusaha memajukan komputer untuk dapat mengeksploitasi potensi-potensi yang
fleksibel pada komputer. Hal tersebut meningkatkan pendanan dalam pengembangan komputer.
Dengan begitu, secara tidak langsung hal tersebut mempercepat kemajuan teknik komputer.

Pada tahun 1943 Inggris menyelesaikan kompouter pemecah kode rahasia yang diberi
nama Colossus untuk memecahkan kode rahasia yang digunakan Jerman. Akan tetapi Colossus
tidak didesain untuk sebagai komputer serba guna sehingga akhirnya komputer ini tidak
digunakan lagi setelah perang dunia kedua selesai.

Pada tahun 1948, transistor diciptakan. Hal tersebut memengaruhi perkembangan komputer.
Transistor dibuat untuk menyalakan televisi, radio, dan juga komputer. Dengan begitu, ukuran
mesin listrik menjadi berkurang. Transistor pada komputer muali digunakan sekitar tahun 1956.

Mesin pertama yang menggunaka teknologi transistor adalah superkomputer.


Superkomputer yang dibuat oleh IBM bernama Stretch. Sedangkan Sprery-Rand menciptakan
komputer yang disebut LARC. Komputer tersebut dikembangkan untuk keperluan atom energi
laboratorium.
Pada komputer generasi kedua, sudah mulai muncul Bahasa pemrograman yang muncul
adalah Common Business-oriented Language atau disingat (COBOL) dan juga Formula
Translator (FORTRAN).Bahasa pemrograman ini memungkinkan seseorang dapat memprogram
komputer. Dengan adanya bahasa pemrograman ini, mulai muncul pekerjaan yang baru di bidang
programmer, analisis sitem, dan juga pakar sistem komputer.
Meskipun sudah ada konsep transistor, akan tetapi konsep ini memiliki kelemahan yakni
mengeluarkan suhu yang panas. Hal tersebut dapat merusak komponen di dalam komputer. Oleh
sebab itu, seorang insinyur dari Texas Instrument yang bernama Jack Killby mengembangkan
sirkuit terpadu atau disingkat IC pada tahun 1958.

Setelah terciptanya IC, penemu juga berhasil memasukan berbagai macam komponen
lagi ke dalam chip yang nantinya disebut semikonduktor. Hasil yang didapat adalah komputer
menjadi lebih kecil sebab komponen dipadatkan ke dalam chip.  Komputer generasi ketiga mulai
menggunakan sistem operasi sebagai mesin untuk melakukan berbagai program.

Komputer Generasi Keempat


Perkembangan komputer terus mengalami kemajuan, Pihak penemu terus membuat
teknologi yang lebih halus, ukuran lebih kecil, dan juga hemat listrik. Pada tahun 1971, Intel
membuat chip yang dapat meletakkan semua komponen komputer seperti pusat pemrosesan data,
penggunaan memori dan juga konrol input maupun output ke dalam chip yang lebih kecil.
Di generasi keempat inilah komputer tidak hanya digunakan untuk keperluan kantor saja, namun
juga dapat digunakan oleh masyarakat umum. Pada tahun 1980-an, konsol video game mulai
didistribusikan oleh Atari yakni Atari 2600. Hal tersebut sekaligus mempromosikan penggunaan
komputer yang ramah untuk kalangan umum. Sehingga, pada tahun 1981, IBM juga
mempromosikan PC  yang mudah dipakai pleh orang awam.

Pada generasi ini juga komputer yang lebih kecil lagi dibuat, yakni laptop. Selain itu,
Sistem operasinya pun sudah banyak perkembangan. Mulai dari Intel yang terus memproduksi
seri pentium I sampai Pentium IV. Begitu juga dengan pesaing Intel yakni AMD, Athlon, dan
lain-lain.

Seiring dengan makin banyaknya komputer kecil, Jaringan internet pun mulai dibuat dan cukup
populer digunakan oleh komputer. Contohnhya penggunaan komputer dengan komputer
menggunakan kabel LAN atau menggunakan kabel telepon.

Generasi computer kelima


Pada generasi kelima ini perkembangan komputer terus mengalami kemajuan yang cukup pesat.
Pada generasi ini mulai dikembangkan teknologi layar sentuh, Teknologi komputer yang lebih
mini lagi pada sebuah smartphone, bahkan jam tangan pun juga sudah bermunculan yang
menggunakan teknologi komputer. Pada generasi ini Sistem Operasi Android mulai dikenal pada
perangkat smartphone. Perkembangan Komputer masih akan terus berlanjut sampai nanti
menjelang generasi keenam yang nantinya Teknologi AI atau Artifical Intelegence akan menjadi
primadona di dunia komputer.

Peangkat keras dan Perangkat lunak


Pengertian dari hardware atau dalam bahasa indonesia-nya disebut juga dengan nama
“perangkat keras” adalah salah satu komponen dari sebuah komputer yang sifat alat nya bisa
dilihat dan diraba secara langsung atau yang berbentuk nyata, yang berfungsi untuk mendukung
proses komputerisasi.

Contoh perangkat keras :

 Monitor. ©2019 Merdeka.com. ...


 CPU. ...

 Mouse. ...

 Keyboard. ...

 RAM. ...

 Hardisk. ...

 Printer.

Macam perangkat lunak yang pertama adalah perangkat lunak aplikasi. Sebagai pengguna
teknologi, perangkat lunak aplikasi atau biasa hanya disebut dengan 'aplikasi' adalah software
yang paling sering Anda gunakan. Jenis perangkat lunak komputer ini adalah program produktif
yang akan membantu Anda melakukan tugas.

Contoh Perangkat Lunak

Software System. Perangkat lunak ini berperan sebagai sistem operasi komputer, contohnya
seperti Windows, linux, dan Mac.

Software Browser. ...

Microsoft Office. ...

Paint Software. ...

Software Anti Virus.

Anda mungkin juga menyukai