Anda di halaman 1dari 3

A. BERILAH TANDA SILANG (X) PADA ABJAD a, b, c, ATAU d YANG KAMU ANGGAP JAWABAN YANG PALING BENAR!

1. Setiap anak memiliki hak dan kewajiban masing- a. Para tamu memakan hidangan yang
masing. Sesuatu yang harus diterima setelah disediakan di atas meja
melaksanakan kewajiban disebut … . b. Ibu menggoreng tempe di dapur
a. Hak c. kelemahan c. Para bapak-bapak dipersilahkan duduk
b. Kewajiban d. kelebihan d. Doni berangkat sekolah dengan berjalan kaki
2. Keluarga Fikri bermusyawarah membahas tentang 11. Almira membeli beras dan Almira membeli gula.
rencana liburan akhir semester. Fikri mengusulkan Perbaikan kalimat tersebut agar menjadi kalimat
untuk pergi ke Pantai Sine di Tulungagung. Dalam efektif adalah ... .
hal ini berarti Fikri mendapatkan hak yakni … . a. Almira membeli beras dan telor-telor
a. Mendapatkan perlindungan b. Almira membeli beras dan Almira membeli
b. Mendapatkan pendidikan gula-gula
c. Mendapatkan tempat tinggal c. Almira membeli beras dan gula
d. Mengeluarkan pendapat d. Almira membeli beras-beras dan telor-telor
3. Saat di kelas Adyatma bertanya kepada Bu Aisyah 12. Thomas Alfa Edison adalah merupakan penemu
tentang materi Matematika yang belum ia fahami. bola lampu pijar. Kalimat tersebut merupakan
Hal ini menunjukkan hak anak di … . kalimat tidak efektif, karena ... .
a. Rumah c. Masyarakat a. menggunakan kalimat perintah
b. Sekolah d. Jalan raya b. menggunakan dua kata yang maknanya sama
4. Akhdan mempunyai bakat melukis. Ia mengikuti c. menggunakan dua kata yang sama
les di sanggar lukis di lingkungan rumahnya. Hal ini d. menggunakan tanda titik
menunjukkan bahwa Akhdan mendapatkan hak 13. Alat untuk menyambung dan memutus arus listrik
anak di masyarakat yakni … . dalam rangkaian listrik disebut … .
a. Menyampaikan pendapat a. Saklar c. setrum
b. Mengembangkan kemampuannya b. Baterai d. kabel
c. Bersosialisasi dengan masyarakat 14. Berikut yang merupakan sumber arus listrik adalah
d. Memperoleh lingkungan yang bersih ….
5. Viandra merapikan tempat tidur setelah bangun a. Saklar c. setrum
tidur. Hal ini menunjukkan bahwa Viandra b. Baterai d. kabel
melaksanakan kewajiban anak di … . 15. Jika dalam rangkaian listrik tidak ada ujung dan
a. Rumah c. Masyarakat pangkalanya, maka dinamakan rangkaian listrik … .
b. Sekolah d. Jalan raya a. Terbuka c. paralel
6. Saat di kelas, Aliif mendengarkan penjelasan Bu b. Tertutup d. seri
Eni. Mendengarkan penjelasan guru adalah … anak 16. Jika satu lampu dimatikan, lampu yang lain tetap
di sekolah. menyala. Ini adalah kelebihan dari rangkaian listrik
a. Hak c. kelemahan ….
b. Kewajiban d. kelebihan a. Terbuka c. paralel
7. Berita yang dimuat di koran hari ini adalah Banjir b. Tertutup d. seri
yang terjadi di wilayah Bali Barat. Teks yang berisi 17. (1) Membutuhkan kabel sedikit (2) Digunakan
tentang paparan proses dan sebab terjadinya pada instalasi listrik di rumah (3) Di susun secara
fenomena baik alam maupun social disebut … . berderet (4) Disusun secara berurutan. Dari
a. Teks persuasi c. Teks Eksplanasi pernyataan tersebut, ciri-ciri rangkaian seri yang
b. Teks informasi d. Teks Deskripsi tepat ditunjukkan oleh nomor … .
8. Paragraf yang mendeskripsikan serta merincikan a. 1 dan 2 c. 2 dan 3
penyebab dan akibat dari bencana alam yang b. 1 dan 4 d. 2 dan 4
terjadi disebut … . 18. Lampu lalu lintas disusun secara … .
a. Pernyataan umum c. Interpretasi a. Seri c. campuran
b. Deretan penjelas d. Pernyataan b. Paralel d. berpasangan
khusus 19. Masyarakat menjadi mudah berkomunikasi
9. Informasi yang dimuat dalam teks eksplanasi dengan siapapun dan dimanapun tanpa terhalang
berdasarkan … . jarak dan waktu adalah pengaruh penemuan listrik
a. Opini c. Imajinasi penulis dibidang … .
b. Fakta d. Khayalan a. Ekonomi c. budaya
10. Berikut ini yang bukan merupakan kalimat efektif b. Social d. Industri
adalah … .
20. Penemu listrik adalah … . 25. Aryo mengikuti lomba menyanyi di sekolah.
a. Alexander Graham Bell c. Blaise Pascal Sebelumnya ia berlatih bernyanyi dengan
b. Ampere Micheal Faraday d. Alessandro memperhatikan jarak antar nada yang disebut … .
Volta a. Interval nada c. Tempo
21. Kita bisa mengakses dengan mudah bahan-bahan b. Tangga nada d. Notasi
penting mulai dari artikel, gambar, buku online 26. Nada berikut yang memiliki interval 2 nada adalah
dan lainnya. Hal ini merupakan fungsi internet ….
sebagai sarana … . a. Do - Re c. Fa - La
a. Budaya c. ekonomi b. Mi - Fa d. Re - Fa
b. Hiburan d. Informasi 27. Aulia berlatih menyanyi lagu Bungong Jeumpa.
22. Leonard Kleinrock adalah penemu … . Lagu yang dinyanyikan Aulia berasal dari … .
a. Radio c. Internet a. Aceh c. DKI Jakarta
b. Televisi d. computer b. Jawa Barat d. Jawa Timur
23. Pesawat terbang dan kereta api adalah pengaruh 28. Lagu Injit-Injit semut berasal dari … .
perubahan masyarakat pada bidang … . a. Nias c. Jambi
a. Transportasi c. pendidikan b. Sumatera Utara d. Maluku
b. Komunikasi d. informasi 29. Nada 4 dibunyikan … .
24. Berikut kehidupan masyarakat sebelum a. Fa c. la
ditemukannya televisi adalah … . b. Sol d. si
a. Mengetahui informasi lebih cepat 30. Dahlia suka main biola. Alat music biola dimainkan
b. Meluangkan waktu untuk melihat televisi dengan cara … .
c. Gaya hidup modern a. Dipukul c. digoyang
d. Keterbatasan informasi b. Ditiup d. digesek

B. ISILAH TITIK-TITIK DI BAWAH INI DENGAN BENAR!


1. Deya dan Oliv meminjam buku di perpustakaan sekolah. Hal ini menunjukkan mereka mendapatkan hak anak di … .
2. Haidar membuang sampah di tempat sampah. Berarti Haidar telah melaksanakan kewajiban anak berupa … .
3. Teks Eksplanasi yang menjelaskan tentang asal atau penyebab perubahan dalam suatu hal secara bertahap disebut … .

Paragraf di samping dalam struktur teks eksplanasi


terdapat pada bagian … .

4.

Rangkaian listrik pada gambar disebut rangkaian


listrik … .

5.
6. Pada rangkaian seri, jika salah satu lampu mati, maka lampu yang lain … .
7. Kakek bercerita kepada Andra bahwa dulu sebelum ditemukannya bola lampu, penerangan menggunakan … .
8. Salah satu dampak negatif televisi adalah … .
9. Jarak nada Re – Fa adalah … .
10. Latifah mempelajari alat music Angklung. Alat musik Angklung dimainkan dengan cara … .

C. JAWABLAH PERTANYAAN DI BAWAH INI DENGAN BENAR!


1. Mengapa kita harus menaati tata tertib di sekolah?
2. Jelaskan yang dimaksud Teks eksplanasi dasar!
3. Sebutkan kekurangan rangkaian parallel!
4. Sebutkan contoh transportasi modern!
5. Bagaimana cara membunyikan nada-nada berikut?
a. 3 b. 5 c. 7
KUNCI JAWABAN
TEMA 3 SUB 1&2
PILIHAN GANDA
1. A 6. B 11. C 16. C 21. D 26. C
2. D 7. C 12. B 17. B 22. C 27. A
3. B 8. B 13. A 18. B 23. A 28. C
4. B 9. B 14. B 19. B 24. D 29. A
5. A 10. C 15. B 20. B 25. A 30. D

ISIAN
1. Sekolah 6. Ikut mati
2. Menjaga kebersihan lingkungan 7. Lampu minyak, api
3. Teks eksplanasi kausal 8. Kesehatan mata terganggu
4. Interpretasi 9. 1 ⅟₂
5. Parallel 10. digoyang

URAIAN
1. karena mentaati tata tertib di sekolah merupakan kewajiban anak di sekolah
2. teks eksplanasi yang menjelaskan akibat dan hasil suatu proses
3. memerlukan banyak kabel dan saklar, cukup rumit
4. kereta api, sepeda motor, pesawat terbang, dll
5. a. mi b. sol c. si

Anda mungkin juga menyukai