Anda di halaman 1dari 11

PENGARUH SOSIAL BUDAYA

PADA PROSES KOMUNIKASI


ANTARBUDAYA
Presented by

(Inayah Salsabila) (Andi Nada Risani) (Sardianah Saide)


(Magdalena Michelle) (Aditya Angriawan)
A. KONSEP DASAR BUDAYA
Pengertian Budaya

Ciri-ciri Budaya

Wujud Budaya

Unsur Budaya

Fungsi Budaya
Pengertian Budaya
Budaya diartikan sebagai kegiatan yang dilakukan oleh masyarakat di suatu daerah,

dimana kegiatan tersebut menunjukkan ciri serta karakteristik daerah tersebut.

Kegiatan yang dilakukan tersebut merupakan kegiatan yang dilakukan secara turun-

temurun dan juga dijaga serta terus dilestarikan hingga sekarang.

Adapun pengertian kebudayaan menurut Koentjaraningrat ialah kebudayaan sebagai

keseluruhan sistem gagasan, tindakan dan hasil karya manusia dalam rangka

kehidupan bermasyarakat yang dijadikan milik diri manusia dengan belajar

(1990:180).
Ciri-Ciri Budaya

A. Budaya berada di B. Dapat disampaikan


C. Bersifat dinamis, dapat
suatu daerah dan kepada setiap orang dan
berubah sepanjang waktu
dipelajari. setiap kelompok

F. Bersifat etnosentrik,
E. Mempunyai unsur
menggangap budaya
D. Bersifat selektif budaya yang saling
sendiri sebagai budaya
berkaitan.

yang terbaik

Wujud Budaya

Menurut J.J. Hoenigman, wujud kebudayaan dapat dibagi menjadi 3 yaitu

gagasan, aktivitas, dan artefak. Adapun uraian dari ketiga wujud budaya

tersebut adalah

. Ide (Realisasi Ideal)

Aktivitas (Action)

Artefak (Karya)
Unsur Budaya
Sistem Bahasa
Sistem Ekonomi

Sistem Pengetahuan

Sistem Religi

Sistem Organisasi

Sistem Kesenian

Sistem Teknologi
Batas, budaya berperan sebagai penentu batas-batas;

artinya, budaya menciptakan perbedaan atau yang

membuat unik suatu organisasi dan membedakannya

dengan organisasi lainnya

Identitas, budaya memberikan rasa identitas ke

FUNGSI
anggota organisasi

Komitmen, budaya memfasilitasi lahirnya komitmen

BUDAYA terhadap sesuatu

kepentingan individu
yang lebih besar daripada

Stabilitas, budaya meningkatkan kemantapan sistem

sosial

Pembentuk sikap dan perilaku


B. SOSIAL BUDAYA
Menurut Andreas Eppink, sosial budaya atau kebudayaan adalah

segala sesuatu atau tata nilai yang berlaku dalam masyarakat yang

menjadi ciri khas dan nilai dari masyarakat tersebut.

Sosial budaya merupakan segala hal yang diciptakan manusia dengan

pikiran dan budinya dalam kehidupan bermasyarakat. Terciptanya sebuah

kebudayaan atau sosial budaya di masyarakat dikarenakan adanya

interaksi antar manusia dengan alam sekitarnya


C. Komunikasi AntarBudaya
Andrea L.Rich dan Dennis M.Ogawa menyatakan dalam buku

Intercultural Communication,A Reader bahwa komunikasi

antarbudaya adalah komunikasi antara orang-orang yang berbeda

kebudayaannya, misalnya antara suku bangsa, etnik, ras dan

kelas sosial (Larry A.Samovar dan Richard Porter,1976:25)

Semakin besar derajat perbedaan antarbudaya maka semakin

besar pula kita kehilangan peluang untuk meramalkan suatu

tingkat ketidakpastian. Adapun, menurut Gundykunst dan Kim

(Liliweri 2003:19) tujuan dari komunikasi antarbudaya ini

adalah untuk mengurangi tidakpastian terhadap seorang

individu yang baru dikenal.


Sosial budaya atau dapat pula dikatakan sebagai kebudayaan,

tentunya mempunyai pengaruh yang besar dalam proses

komunikasi antar budaya. Hal ini karena kebudayaan atau sosial

budayalah yang menjadi latar belakang kita dalam

berkomunikasilah yang akan mempengaruhi diri kita saat

melakukan proses komunikasi antarbudaya. Dengan melihat

D. Pengaruh Sosial adanya komunikasi antarbudaya berarti melihat budaya dalam

Budaya Dalam
wujud kepercayaan minat dan kebiasaan

Proses Komunikasi Faktor Yang Mempengaruhi :

AntarBudaya
1. Komunikasi dilakukan dalam suatu konteks

yang cepat

2. Subjektivitas dan objektifitas dalam

komunikasi antarbudaya

3. Kebiasaan percakapan dalam berbagai etnis

dalam bentuk dialek, aksen, nilai dan sikap

yang menjadi identitas sebuah etnis.


Thank
you!

Anda mungkin juga menyukai