Anda di halaman 1dari 6

10/09/21 17.24 PP No. 36/2021 mengenai Pengupahan - Gajimu.

com/Garmen

Gajimu.com/Garmen

(https://gajimu.com/garmen)
You Share, We Compare (//www.wageindicator.org)
Part of WageIndicator Foundation (//www.wageindicator.org)

( https://www.facebook.com/Gajimu.org )

(
https://twitter.com/wageindicator )

(
https://www.linkedin.com/company/wageindicator/ )

( https://www.instagram.com/wageindicator/ )

(
https://www.youtube.com/WageIndicatorFoundation )

( https://wageindicator.us11.list-
manage.com/subscribe?
search..  u=f9764d7c6698387047cf12807&id=bd1ac303f1)

Home (https://gajimu.com/garmen)
>
Hak Pekerja Garmen (https://gajimu.com/garmen/hak-
pekerja-garmen)
>
Omnibus Law (https://gajimu.com/garmen/hak-pekerja-garmen/omnibus-
law)
>
Perubahan Aturan Mengenai Pengupahan

Perubahan Aturan Mengenai Pengupahan


Ada beberapa aturan baru yang diatur dalam Peraturan Pemerintah No. 36
Tahun 2021 mengenai pengupahan
Upah adalah hak Pekerja/Buruh yang diterima dan dinyatakan dalam bentuk uang sebagai
imbalan dari Pengusaha atau pemberi kerja kepada Pekerja/Buruh yang ditetapkan dan
dibayarkan menurut suatu Perjanjian Kerja, kesepakatan, atau peraturan perundang-
undangan, termasuk tunjangan bagi Pekerja/Buruh dan keluarganya atas suatu pekerjaan
dan/atau jasa yang telah atau akan dilakukan.

Peraturan Pemerintah 36 tahun 2021 tentang Pengupahan membahas kebijakan dalam


kebijakan pengupahan; Upah berdasarkan satuan waktu, Upah minimum, dan dewan
pengupahan.

KEBIJAKAN PENGUPAHAN

PERATURAN LAMA PERATURAN BARU

https://gajimu.com/garmen/hak-pekerja-garmen/omnibus-law/perubahan-aturan-mengenai-pengupahan 1/6
10/09/21 17.24 PP No. 36/2021 mengenai Pengupahan - Gajimu.com/Garmen

Kebijakan pengupahan yang melindungi Kebijakan pengupahan meliputi:


pekerja/buruh meliputi :
a. Upah minimum;

a. upah minimum;
b. Struktur dan skala Upah;

b. upah kerja lembur;


c. Upah kerja lembur;

c. upah tidak masuk kerja karena d. Upah tidak masuk kerja dan/atau tidak
berhalangan;
melakukan pekerjaan karena alasan
d. upah tidak masuk kerja karena melakukan tertentu;

kegiatan lain di luar pekerjaannya;


e. Bentuk dan cara pembayaran Upah;

e. upah karena menjalankan hak waktu f. Hal-hal yang dapat diperhitungkan dengan
istirahatkerjanya;
Upah; dan

f. bentuk dan cara pembayaran upah;


g. Upah sebagai dasar perhitungan atau
g. denda dan potonganupah;
pembayaran hak dan kewajiban lainnya.

h. hal-hal yang dapat diperhitungkan


 
denganupah;

i. struktur dan skala pengupahan yang


proporsional;

j. upah untuk pembayaran pesangon;dan

k. upah untuk perhitungan pajak


penghasilan.

UPAH BERDASARKAN SATUAN WAKTU

PERATURAN LAMA PERATURAN BARU

https://gajimu.com/garmen/hak-pekerja-garmen/omnibus-law/perubahan-aturan-mengenai-pengupahan 2/6
10/09/21 17.24 PP No. 36/2021 mengenai Pengupahan - Gajimu.com/Garmen

Upah ditentukan berdasarkan satuan waktu Upah yang ditentukan atas satuan waktu
dan satuan hasil. Upah yang ditentukan atas terdiri dari upah per jam, harian, atau
satuan waktu terdiri dari upah harian, bulanan. Upah per jam hanya berlaku bagi
mingguan, atau bulanan pekerja paruh waktu. Upah per jam
dibayarkan berdasarkan kesepakatan antara
Pengusaha dan Pekerja/Buruh, dengan
ketentuan kesepakatan tersebut tidak boleh
lebih rendah dari hasil perhitungan formula
Upah per jam sebagai berikut:

Upah per jam = Upah sebulan/126.

Penjelasan:

Angka 126 merupakan angka penyebut


yang diperoleh dari hasil perkalian antara
29 jam 1 (satu) minggu dengan 52 minggu
(jumlah minggu dalam 1 tahun) kemudian
dibagi 12 bulan.

29 jam merupakan median jam kerja


Pekerja/Buruh paruh waktu tertinggi dari
seluruh provinsi.

UPAH MINIMUM

Penjelasan Upah Minimum dapat dibaca dalam artikel Perubahan Aturan Mengenai Upah
Minimum (https://gajimu.com/garmen/hak-pekerja-garmen/omnibus-law/perubahan-aturan-
mengenai-upah-minimum)

MENGHITUNG UPAH MINIMUM

Formula Perhitungan Upah Minimum berdasarkan PP 36/2021 dapat dibaca di sini


(https://gajimu.com/garmen/hak-pekerja-garmen/omnibus-law/formula-perhitungan-upah-
minimum-berdasarkan-pp-36-2021)

DEWAN PENGUPAHAN

PP No. 36 tahun 2021 tentang Pengupahan pada Bab V tentang Upah Minimum masih
menyebutkan fungsi Dewan Pengupahan Nasional, Provinsi, dan Kabupaten/Kota untuk
memberikan saran dan pertimbangan kepada Pemerintah Pusat/gubernur/bupati walikota
https://gajimu.com/garmen/hak-pekerja-garmen/omnibus-law/perubahan-aturan-mengenai-pengupahan 3/6
10/09/21 17.24 PP No. 36/2021 mengenai Pengupahan - Gajimu.com/Garmen

dalam rangka: perumusan kebijakan pengupahan dan pengembangan sistem pengupahan.


Juga saran dan pertimbangan penetapan UMP dan UMK.

Pasal 28

1. Perhitungan penyesuaian nilai Upah minimum provinsi sebagaimana dimaksud dalam


Pasal 26 ayat (2) dilakukan oleh dewan pengupahan provinsi.
2. Hasil perhitungan penyesuaian nilai Upah minimum provinsi sebagaimana dimaksud pada
ayat (1) direkomendasikan kepada gubernur melalui dinas yang menyelenggarakan
urusan pemerintahan di bidang ketenagakerjaan provinsi.

Pasal 33

1. Perhitungan nilai Upah minimum kabupaten/kota dilakukan oleh dewan pengupahan


kabupaten/kota.
2. Hasil perhitungan Upah minimum kabupaten/kota sebagaimana dimaksud pada ayat (1)
disampaikan kepada bupati/wali kota untuk direkomendasikan kepada gubernur melalui
dinas yang menyelenggarakan urusan pemerintahan di bidang ketenagakerjaan provinsi.
3. Dalam hal hasil perhitungan Upah minimum kabupaten/kota lebih rendah dari nilai Upah
minimum provinsi maka bupati/wali kota tidak dapat merekomendasikan nilai Upah
minimum kabupaten/kota kepada gubernur.

Soal komposisi, keanggotan dewan pengupahan tidak ada perbedaan kecuali terkait
keberadaan dewan pengupahan Kabupaten/Kota berdasarkan kebutuhan. Hal ini sejalan
dengan aturan adanya syarat tertentu yang harus dipenuhi bila Gubernur akan menetapkan
Upah Minimum Kabupaten/Kota yakni rata-rata pertumbuhan ekonomi kabupaten/kota yang
lebih tinggi dibandingkan provinsi atau nilai pertumbuhan ekonomi kabupaten/kota yang
lebih tinggi dari provinsi selama 3 (tiga) tahun terakhir.

Pasal 69

1. Dewan pengupahan terdiri atas: a. dewan pengupahan nasional; dan b. dewan


pengupahan provinsi.
2. Dalam hal diperlukan, dapat dibentuk dewan pengupahan kabupaten/kota.

Pelajari lebih jauh:

• Upah
• Perubahan Aturan Mengenai Upah Minimum (https://gajimu.com/garmen/hak-pekerja-
garmen/omnibus-law/perubahan-aturan-mengenai-upah-minimum)
• Formula Perhitungan Upah Minimum berdasarkan PP 36/2021
(https://gajimu.com/garmen/hak-pekerja-garmen/omnibus-law/formula-perhitungan-upah-

https://gajimu.com/garmen/hak-pekerja-garmen/omnibus-law/perubahan-aturan-mengenai-pengupahan 4/6
10/09/21 17.24 PP No. 36/2021 mengenai Pengupahan - Gajimu.com/Garmen

minimum-berdasarkan-pp-36-2021)

Sumber:

Indonesia. Peraturan Pemerintah No. 36 Tahun 2021 tentang Pengupahan

© WageIndicator 2021 - Apabila mengutip halaman ini, cantumkan pada daftar sumber/referensi
tulisan Anda - Gajimu.com/Garmen - Perubahan Aturan Mengenai Pengupahan
(https://gajimu.com/garmen/hak-pekerja-garmen/omnibus-law/perubahan-aturan-mengenai-
pengupahan)

Tentang Kami
• Tentang Kami
(//www.gajimu.com/tentang-kami)
• Hubungi Kami
(//gajimu.com/contact-info)
• Berita (//www.wageindicator.org/main/Wageindicatorfoundation/publications)
• Disclaimer
(//www.wageindicator.org/main/Wageindicatorfoundation/disclaimer)
• Tim
(https://wageindicator.org/Wageindicatorfoundation/Partnersworldwide/internationalteam)
• Project (https://wageindicator.org/Wageindicatorfoundation/projects)
• Publikasi (https://www.wageindicator.org/main/Wageindicatorfoundation/publications)
• Negara Lokasi WageIndicator
(https://wageindicator.org/Wageindicatorfoundation/wageindicatorcountries)

Media Sosial
• Facebook
(//www.facebook.com/Gajimu.org)
• Twitter
(//twitter.com/gajimu)
• LinkedIn
(https://www.linkedin.com/company/wageindicator)
• Instagram
(https://www.instagram.com/wageindicator/)
• YouTube
(https://www.youtube.com/channel/UCe3QvSBODMdSyy-yrkB_HJQ)
• Buletin (http://wageindicator.us11.list-manage.com/subscribe?
u=f9764d7c6698387047cf12807&id=bd1ac303f1)
• Webinar (https://wageindicator.org/Wageindicatorfoundation/events)
(http://wageindicator.us11.list-manage.com/subscribe?
u=f9764d7c6698387047cf12807&id=bd1ac303f1)

Database Nasional
• Upah Layak (https://gajimu.com/garmen/gaji-pekerja-garmen/survei-biaya-hidup)

https://gajimu.com/garmen/hak-pekerja-garmen/omnibus-law/perubahan-aturan-mengenai-pengupahan 5/6
10/09/21 17.24 PP No. 36/2021 mengenai Pengupahan - Gajimu.com/Garmen

• Gaji Minimum (https://gajimu.com/garmen/gaji-pekerja-garmen/gaji-minimum)


• Upah (https://gajimu.com/garmen/gaji-pekerja-garmen/cek-gaji#/)
• Hukum Tenaga Kerja (https://gajimu.com/garmen/hak-pekerja-garmen)
• Perjanjian Kerja Bersama

Database Global
• Upah Layak (https://wageindicator.org/salary/living-wage)
• Gaji Minimum (https://wageindicator.org/salary/minimum-wage)
• Upah (https://wageindicator.org/salary/Salarycheckers)
• Hukum Tenaga Kerja (https://wageindicator.org/labour-laws/labour-law-around-the-world)
• Indeks Hak Tenaga Kerja (https://wageindicator.org/labour-laws/labour-law-around-the-
world/labour-rights-index-faq)
• Perjanjian Kerja Bersama (https://wageindicator.org/labour-laws/collective-bargaining-
agreements/collective-agreement-database-per-country-1)
• Akses Data (https://wageindicator.org/Wageindicatorfoundation/researchlab/wageindicator-
data-visuals)

DIPERSEMBAHKAN OLEH
Dipersembahkan oleh WageIndicator Foundation - Berbagi dan bandingkan gaji, pahami aturan
ketenagakerjaan dan lihat kiat dalam berkarir
(https://www.wageindicator.org/)

© 2021
Gajimu.com/Garmen terhubung dengan jaringan WageIndicator
(https://www.wageindicator.org/Wageindicatorfoundation/wageindicatorcountries)

https://gajimu.com/garmen/hak-pekerja-garmen/omnibus-law/perubahan-aturan-mengenai-pengupahan 6/6

Anda mungkin juga menyukai