Anda di halaman 1dari 2

Dampak positif kemajuan

Teknologi

Kelompok 2:
Anggota Kelompok :

 Imelda Selfianita
 Windika Ingria
 Freti Winndi Aulia Citra
 Muhammad Febrian
 Nabil Pratama

DAMPAK POSITIF PERKEMBANGAN TEKNOLOGI

dampak positif perkembangan teknologi informasi dan komunikasi memberi kemudahan


untuk mendapatkan layanan tertentu lewat jarak jauh, misal nya berbelanja online, dll.
Menghemat waktu,bisa dilakukan kapan pun dan dimanapun kemudahan untuk mencari
dan mendapatkan informasi lewat akses internet.

1. KOMUNIKASI YANG CEPAT ANTAR MANUSIA DARI SUATU TEMPAT KE TEMPAT


LAIN

komunikasi antar manusia satu dengan lain nya bisa dipermudah dengan adanya
kemajuan teknologi seperti menggunakan handphone dan media lainnya, komunikasi
jarak jauh ini bisa dilakukan dengan telpon, vidio call, dan chat melalu beberapa aplikasi
di handphone dan media lain nya. Waktu pengiriman pesan juga sangat cepat, hanya
dalam hitungan jam,menit bahkan detik.

2. INFORMASI DARI PEMERINTAH DAPAT LEBIH CEPAT DISAMPAIKAN KEPADA


MASYARAKAT

Dengan kemajuan teknologi informasi ini bisa dengan cepat tersampaikan pada
masyarakat dengan menggunakan media media seperti handphone, komputer, dan
laptop, melalui media sosial atau situs website, dll.
Contoh nya seperti memberikan informasi tentang adanya vaksin di suatu tempat dan
berikut juga alamat serta waktu pelaksanaan vaksin tersebut.

3. MENJADI SALAH SATU PENGHIBUR DIKALA WAKTU LUANG/BOSAN


Adanya perkembangan teknologi seperti sekarang, bisa kita jadikan penghibur dikala
waktu luang seperti bermain game, mendengarkan musik ,atau menonton beberapa
video di beberapa aplikasi yang ada di handphone atau laptop.
Contoh nya seperti habis mengerjakan tugas, dan tidak ada kegiatan lain, hal itu juga
pasti menimbulkan rasa bosan ,bisa menghilangkan rasa tersebut dengan bermain
game atau lain nya seperti melihat postingan postingan di media sosial.

4. MEMPERMUDAH SESORANG MENGETAHUI BERBAGAI MACAM BUDAYA YANG


ADA DI BELAHAN BUMI YANG LAIN

Mendapatkan informasi tentang budaya yang ada di belahan bumi lain bisa kita
lakukan dengan sangat mudah hanya dengan men-searching informasi yang kita ingin
tau menggunakan google atau akses internet lain nya.
Dan juga selain budaya yang ada di belahan bumi lain, kita juga dengan mudah
mendapatkan informasi yang sedang tranding sekarang

5. MEMPERMUDAH ADANYA PERTUKARAN PELAJAR ANTAR NEGARA

adanya pertukaran pelajar atau student exchange merupakan sebuah program yang
memberikan kesempatan bagi pelajar untuk mencicipi sistem pendidikan di luar negri
dalam jangka waktu tertentu, seperti hanya 10 hari. Negara yang terlibat dalam kegiatan
ini adalah inggris, amerika, indonesia, palestina, dan israel.
dengan adanya perkembangan teknologi seperti sekarang kita dapat mempermudah
dalam melakukan program tersebut, seperti mudah untuk mendapatkan informasi
tentang siapa saja yang akan melakukan pertukaran, nama nama pelajar dll dari masing
masing negara yang melakukan program tersebut.

6. BERBELANJA BARANG/MAKANAN SECARA ONLINE

berbelanja barang seperti baju, celana, dll atau juga makanan yang kita suka, bisa
lebih mudah dilakukan dengan adanya perkembangan teknologi seperti sekarang yaitu
secara online atau memesan barang/makanan tersebut melalu handphone.
Dengan berbelanja secara online juga membuat kita tidak perlu untuk keluar rumah
bila ingin membeli sesuatu.

Anda mungkin juga menyukai