Anda di halaman 1dari 2

Isilah titik-titik berikut !

Pendalaman materi “MAKHLUK HIDUP DAN LINGKUNGANNYA”

Anatomi dan Fisiologi Manusia

Anatomi adalah ilmu yang mempelajari ......

Fisiologi adalah ilmu yang mempelajari ......

Manusia merupakan makhluk bertulang belakang, artinya .....

1. Rangka Manusia

Rangka manusia tidak terlihat dari luar, namun terdapat dalam tubuh yang dilindungi oleh
kulit dan otot-otot atau yang dikenal dengan istilah endoskeleton.

Rangka tubuh manusia disusun oleh 3 jenis jaringan yaitu: tulang keras, tulang rawan dan
jaringan ikat sendi (igamen)

Sifat tulang keras : .....

Sifat tulang rawan : .....

Sifat jaringan ikat sendi (igamen) : .....

Fungsi tulang adalah ....

2. Otot

Tulang-tulang penyusun kerangka tubuh manusia tertutupoleh otot. Tubuh kita dapat
digerakkan karena adanya kerja otot, sehingga otot disebut alat kerja aktif. Serabut otot
merupakan gabungan dari sel-sel otot. Kumpulan serabut otot sering kita lihat dalam
kehidupan sehari-hari yang disebut daging.

Menurut bentuk dan cara kerjanya, pada tubuh manusia terdapat tiga macam otot, yaitu :

a. Otot polos
Cirinya adalah .....
b. Otot lurik (serat lintang)
Cirinya adalah .....
c. Otot jantung
Cirinya adalah .....
3. Kelainan dan Gangguan pada Sistem Gerak

Kelainan dan gangguan pada sistem gerak manusia dapat terjadi pada rangka dikarenakan
adanya gangguan secara fisiologis, fisik, persendian dan gangguan tulang belakang maupun
pada sistem otot.

No Jenis kelainan Penyebab Bentuk kelainan dan


dan ganggguan gangguan
sistem gerak
A Rangka

1 Fisiologis Kelainan fungsi hormon atau vitamin - Mikrosefalus : .....


- Osteoporosis : .....
- Rakitis : .....

2 Fisik Kecelakaan - Fraktura : .....


- Fisura : .....
-
3 Persendian Sendi tidak berfungsi dengan normal - Terkilir : .....
- Dislokasi: .....
- Artritis : .....
- Ankilosisi : .....

4 Gangguan tulang Perubahan posisi tulang belakang - Skoliosis : .....


belakang (spina) yang menyebabkan - Lordosis : .....
perubahan kelengkungan batang - Kifosis : .....
tulang belakang )
B Sistem Otot - Tendon atau otot putus akibat Terkilir/keseleo
tarikan yang tidak biasa, kuat, tiba-
tiba
- Pembengkakan jaringan Nyeri otot
- Kejang tubuh Kram
- Gangguan pada otak Sawan
- Infeksi virus pada saraf yang Polio
mengendalikan gerakan otot
rangka

Anda mungkin juga menyukai