Anda di halaman 1dari 5

LAPORAN

MEMBUAT PROGRAM MENU PADA SWI PROLOG


Dosen Pengampu: Mustika, S.Kom.,M.Kom.

Nama : Vandika Putra Revtadi


NPM : 19430027

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH METRO


FAKULTAS ILMU KOMPUTER
PRODI S1 ILMU KOMPUTER
TAHUN AKADEMIK
2020/2021
1. Tahap 1 masuk kedalam aplikasi SWI Prolog, kemudian pilih file lalu pilih NEW.
Setelah itu buat file dengan nama tugas.pl

2. Tahap 2 buka notepad++ kemudian buat coding menu yang nantinya akan diakses
kedalam aplikasi SWI Prolog. File yang telah dibuat di simpan dengan menggunakan
nama tugas.pl sesuai dengan file yang sudah dibuat di tahap awal.
3. Setelah selesai membuat coding tersebut, masuk kedalam aplikasi SWI Prolog lalu
pilih Consult untuk memanggil file yang sudah di buat pada notepad++ dengan nama
tugaslab.pl.

4. Langkah selanjutnya setelah bisa di akses kedalam aplikasi SWI Prolog. Masukan
perintah tugaslab. Lalu klik Enter pada keyboard anda, maka akan tampil pilihan
MENU. Jika sudah tampil pilihlah sesuai dengan urutannya yaitu pilih angka 1.
Masukan Biodata sesuai dengan nama anda, lalu diakhiran diberi tanda titik.
5. Langkah selanjutnya pilih No 2 dan masukan angka sesuai keinginan anda untuk
menghitung luas persegi panjang.

6. Langkah selanjutnya pilih No 3 dan masukan angka sesuai dengan keinginan anda
untuk menghitung keliling persegi panjang.

7. Langkah selanjutnya pilih No 4. Pada nomor terakhir ini berarti anda telah selesai
mengisi data tersebut dan anda akan keluar dari pilihan tersebut atau EXIT. Kemudian
akan tampil tulisan “Hatur Nuhun Gaes yang artinya TERIMA KASIH GAES”.
Penjelasan Mengenai Perintah yang ada di dalam Coding Menu.
1) tugaslab :- merupakan nama variabel yang mewakili keseluruhan program yang ada
dipanggil pada console SWI-Prolog dengan menuliskan tugaslab.
2) nl adalah new line, untuk pindah menuju baris yang baru
3) read(…) untuk memberikan nilai inputan pada variabel yang diberikan di dalam tanda
kurung.
4) Write(…) : untuk mencetak variabel string yang diapit dengan petik tunggal ( ‘ )
5) A,B,C,D,P,L,G,E,S,K merupakan nama variable
6) S is P*L adalah rumus menghintung luas persegi panjang
7) K is 2*(G+E) adalah rumus menghitung keliling persegi panjang 8) Pilihan= adalah
untuk membuka tiap menu pada program yang dituju

Anda mungkin juga menyukai