Anda di halaman 1dari 3

LAYERING

Metode pembiakan vegetatif dimana akar adventif terbentuk pada cabang saat cabang
masih berhubungan dengan tanaman induk.

 Pada layering air dan mineral disuplai oleh pohon induk


 Layering sering lebih berhasil dibanding stek

Faktor-faktor yang mempengaruhi regenerasi pd layering:


1. Pembentukan akar selama layering distimulasi dengan berbagai cara pelukaan
cabang
2. Eliminasi sinar di tempat yang akan tumbuh akar
3. Diberi zat perangsang tumbuh
4. Pembentukan akar tergantung pada kelembaban dan aerasi pada zone perakaran

Ciri Dan Penggunaan Layering


1. Pada klon yang sulit distek
2. Gampang dan bisa dipraktekkan, dengan sedikit ketrampilan
3. Pada beberapa tanaman lebih cepat dp stek
4. Metoda yang mahal,krn:
a. Harus dengan tenaga manusia, tidak bisa mekanis
b. Satu tanaman hanya sedikit layering

TYPES OF LAYERING

air layer Simple layer Tip layer

serpentine layer trench layer mound layer

Macam layering
 layerring dalam tanah;
 tunas-tunas layering masih mendapat KH dan hormon & air, zat hara dari
tanaman induk
 dilakukan dengan pelengkungan cabang
 tip layering
a. pembentukan akar adventif dekat dengan pucuk
b. cabang dilengkungkan dalam tanah, pucuk ditegakkan
ke atas
c. waktu terbaik pucuk lateral aktif tumbuh
d. terlalu muda pucuk akan terus tumbuh; terlalu tua
akar yang terbentuk sedkit
 simple / common layering
a. mirip tip layering, tetapi pelengkungan di bawah
ujung cabang
b. dibenam sedalam 12.5 – 25 cm
c. ujung dengan beberapa daun tetap di atas tanah
d. bagian dalam tanah dilukai dan diberi ZPT
e. cabang yang kurang fleksibel dibantu dengan ajir
 serpentin layering
a. untuk cabang yang panjang dan fleksibel
b. prinsip spt simple layering, tetapi penimbunan dan
pemunculan cabang berselang-selang
c. minimum satu tunas tiap bagian
 trench layering
a. metode etiolasi
b. satu cabang, banyak tanaman
c. sulit mendapat tanaman yang kuat
d. dalam waktu singkat
 mound layering
a. memotong tanaman utama saat dorman shg tunas-
tunas terbentuk
b. dilakukan pada tanaman yang sulit dibengkokkan dan
punya cabang banyak
 layering di atas tanah
a. air layering
 cangkok
hal yang harus diperhatikan:
 waktu mencangkok
 pemilihan batang cangkok
 pemeliharaan
keuntungan:
 cepat menghasilkan
 sama dengan induknya
kerugian:
 merusak pohon induk
 jumlah cabang bagus terbatas
 perakaran cangkok kurang baik
 tansplanting sulit
 bentuk sukar dipelihara
b. pot layering

Anda mungkin juga menyukai