Anda di halaman 1dari 2

HUBUNGAN ANTARA

INVESTASI DAN KONSUMSI


1

¨ Kesejahteraan moneter ditunjukkan oleh


penjumlahan pendapatan yang dimiliki saat
ini dan nilai saat ini (present value)
pendapatan di masa datang.
¨ Orang seharusnya membuat keputusan
seperti berapa banyak penghasilan saat ini
yang seharusnya dihabiskan atau dikonsumsi
dan berapa banyak seharusnya
diinvestasikan menurut preferensinya.
TRADE-OFF DALAM KONSUMSI (K0) DAN
INVESTASI (K1)
2

K1 Titik A, B, dan C menunjukkan pola


konsumsi/investasi yang berbeda-beda.

C Investasi atau meminjamkan


Rp10,4 juta

B Meminjam
Rp5,2 juta

Rp 0 A
Rp5 juta Rp10 juta K0
Gambar 1.1. Ilustrasi keputusan konsumsi/investasi
ASUMSI: Suku bunga = 4%

Anda mungkin juga menyukai