Anda di halaman 1dari 3

LKPD/VII/II

LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK


LARUTAN ASAM, BASA, DAN GARAM

NAMA:

KELAS:
TANGGAL:

A. Tujuan
Mengidentifikasi larutan asam, basa, dan garam menggunakan indikator buatan.
B. Ilustrasi
Untuk menguji sifat larutan asam dan basa dapat digunakan indikator buatan maupun
alami. Indikator buatan merupakan indikator yang dibuat di
laboratorium, dapat berbentuk cair dan kertas. Contoh indikator
buatan adalah indikator universal dan kertas lakmus. Ada dua
macam kertas lakmus, yaitu kertas lakmus merah dan biru.
Indikator universal dapat menunjukkan perubahan warna
berbeda jika ditambahkan pada larutan asam dan basa.
Penggunaan indicator universal lebih baik karena perubahan Gambar 1.1 Kertas Lakmus

warna yang cukup kontras pada perbedaan sifat asam basa


suatu larutan. Indikator alami merupakan indikator yang
berasal dari bahan-bahan alami, cara memperolehnya
dengan cara mengekstrak. Contoh indikator alami adalah kunyit, kulit manggis, bunga sepatu,
bunga mawar dan bunga bougenville.

C. Alat dan Bahan


1. Gelas 3 buah
2. Sabun Secukupnya
3. Cuka Secukupnya
4. Larutan garam Secukupnya
5. Kertas lakmus merah 1 buah
6. Kertas lakmus biru 1 buah
D. Langkah kerja
1. Masukkan bahan yang akan diuji ke dalam wadah
2. Celupkan kertas lakmus (merah dan biru) ke dalam bahan yang diuji
3. Amati perubahan warna pada kertas lakmus
4. Tuliskan perubahan warna dari kertas lakmus pada tabel data pengamatan

Tabel 1.1 Hasil Pengamatan


Perubahan Kertas Sifat Larutan
No Larutan
Lakmus Merah Lakmus Biru (Asam/Basa/Netral)
1. Larutan X
2. Larutan Y
3. Larutan Z

E. Analisis
1. Larutan manakah yang bersifat asam? Mengapa demikian?
....................................................................................................................................................
....................................................................................................................................................
2. Larutan manakan yang bersifat basa? Mengapa demikian?
....................................................................................................................................................
....................................................................................................................................................
3. Adakah larutan yang bersifat netral? Jika ada, larutan manakah itu? Mengapa demikian?
....................................................................................................................................................
....................................................................................................................................................
F. Kesimpulan
1. Larutan yang mampu mengubah lakmus biru menjadi merah adalah larutan yang bersifat
____________
2. Larutan yang mampu mengubah lakmus merah menjadi biru adalah larutan yang bersifat
____________
3. Larutan yang tidak mengubah lakmus merah maupun lakmus biru adalah larutan yang
bersifat ____________
4. Lakmus merah dan biru dapat digunakan untuk membedakan sifat ________, _________,
dan netral pada larutan.
5. Larutan x bersifat ____________ karena
__________________________________________.
6. Larutan y bersifat ____________ karena
__________________________________________.
7.
8. Larutan z bersifat ____________ karena
__________________________________________.

Anda mungkin juga menyukai