Anda di halaman 1dari 1

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 2 UNGARAN
Jalan Diponegoro Nomor 277 Ungaran Kabupaten Semarang Kode Pos 50511
Telepon / Faksimile 024 – 6922207 Surat Elektronik :sma2ung@gmail.com
Laman :www.sman2-ungaran.sch.id.

Ungaran, 12 November 2021

Nomor : 421.3 / 567 / 2021 Kepada


Lampiran :- Yth. Bapak Ibu Orang tua / Wali Siswa
Perihal : Pemberitahuan Kelas X.7 – X.12 SMA Negeri 2 Ungaran
di
Tempat

Untuk meningkatkan mutu penyelenggaraan dan hasil pendidikan di SMA Negeri 2 Ungaran yang
mengarah pada pencapaian pembentukan karakter atau akhlak mulia peserta didik secara utuh, terpadu,
dan seimbang sesuai standar kompetensi lulusan. Melalui pendidikan karakter diharapkan siswa mampu
secara mandiri meningkatkan dan menggunakan pengetahuannya, mengkaji dan menginternalisasi serta
mempersonalisasi nilai-nilai karakter dan akhlak mulia sehingga terwujud dalam perilaku sehari-hari.
Berkaitan dengan itu, maka kami beritahukan sekaligus kami mohon ijin kepada bapak ibu orangtua
siswa untuk dapat mengijinkan putra putrinya dalam mengikuti kegiatan Penguatan Pendidikan Karakter
Tahun 2021 yang akan kami selengggarakan besok pada :

Hari, tanggal : Selasa, 16 Nopember 2021


Pukul : 09.30 WIB s.d. selesai
Tempat : Ruang MGMP SMA Negeri 2 Ungaran

Demikian pemberitahuan dari kami, atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terimakasih.

Kepala SMA Negeri 2 Ungaran

SUBROTO, S.Pd., M.Pd


NIP. 19711113 199501 1 001

Anda mungkin juga menyukai