Anda di halaman 1dari 1

BAB III

A. Alat dan Bahan

Alat dan bahan yang diperlukan untuk membuat penyimpanan serbaguna


antara lain:
1) Stik es krim.
2) Lem tembak.
3) Hiasan seperti manik-manik, kain, pita, cat, atau lainnya (opsional).

B. Cara Pembuatan

Tata cara membuat penyimpanan serbaguna dari stik es krim adalah:


1) Siapkan alat dan bahan yang diperlukan terlebih dahulu.
2) Setelah itu, mulailah meyusun alas tempat penyimpanan dari stik es krim.
3) Kemudian, rekatkan semua stiknya dengan lem tembak agar merekat lebih
kuat.
4) Dari stik es krim yang sudah direkatkan tadi, bentuklah menjadi tempat
penyimpanan dan rekatkan kembali susunan stik tadi sehingga menjadi
tempat penyimpanan serbaguna seperti yang ada di gambar.

5) Jika ingin menambahkan hiasan agar terlihat lebih indah, bisa


menambahkan hiasan seperti menempelkan manik-manik, menempelkan
kain yang sudah dibentuk menjadi hiasan yang diinginkan, atau bisa
menambahkan lukisan dari cat air di bagian depan tempat
penyimpanannya.

seqian trims -marwe

Anda mungkin juga menyukai