Anda di halaman 1dari 2

RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK SANTA ANNA

Jl. Hasanudin No. 27 Telukbetung _ Bandar Lampung (35211)


Telp. (0721) 482424 E-mail: rsia_st.anna@yahoo.co.id

URAIAN TUGAS DAN WEWENANG


PELAKSANA PENGELOLAAN BERKAS REKAM MEDIS
Nama :

Unit Kerja : Rekam Medik

Persyaratan : A. Formal

B. Non Formal
1. Sehat jasmani dan rohani dan mempunyai moral dan
tanggung jawab yang baik.
2. Disiplin, jujur dan bertanggung jawab

Uraian Tugas : 1. melaksanakan implementasi nilai-nilai CHYBK


2. Melakukan koding dan asembling berkas rekam medik
sesuai SPO
3. menghadiri rapat
4. Melaksanakan peraturan dan tata tertib Rumah Sakit
5. Melaksanakan tugas lain yang diberikan atasan sesuai
dengan unit pelaksana
6. melaksanakan jadwal dinas sesuai dengan peraturan
Rumah Sakit
7. Melakukan permintaan kebutuhan logistik
8. melakukan program PMKP
9. Melaksakan jadwal kebersihan ruangan
10. Melaksanakan program PPI
11. melaksanakan inventaris sarana dan
prasarana di unit rekam medik
12. Memberikan kode diagnosa dan tindakan
berdasarkan ICD-X/ICD-9CM
13. Melakukan pemisahan berkas rekam
medis pasien yang sudah lima tahun sejak tanggal
kunjungan terakhirnya tidak berkunjung (berkas
inaktif) ke ruang penyimpanan inaktif.
14. Melayani peminjaman berkas rekam
medis atas persetujuan kepala instalasi rekam medis.
15. Memberikan pinjaman berkas rawat inap
untuk ruang perawatan/peminjam rekam medis.
16. Berkas rekam medis yang dipinjam diberi
tracer pada rak penyimpanan dan dibuatkan bon
peminjaman rekam medis.
RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK SANTA ANNA
Jl. Hasanudin No. 27 Telukbetung _ Bandar Lampung (35211)
Telp. (0721) 482424 E-mail: rsia_st.anna@yahoo.co.id

17. Membuat daftar berkas inaktif.

Wewenang : 1. Mengganti sampul berkas yang tidak layak pakai.


2. Mengambil formulir yang tidak terpakai agar dapat
dipergunakan lagi.
3. Menjaga kerahasiaan rekam medis.
4. Menyusun lembaran-lembaran rekam medis rawat inap.
5. Memisahkan berkas rekam medis dari aktif ke inaktif.
Tanggung jawab : Secara administratif dan fungsional bertanggung jawab
kepada Kepala Unit Rekam Medik.

Ditetapkan Tanggal : 13 Oktober 2021


Mengetahui Yang Memberi Uraian Yang Menerima Uraian
Tugas Tugas
Nama

Jabatan Wakil Direktur Penunjang Kepala Unit Rekam Pelaksana Pengelolaan


Medik Berkas Rekam Medis
Tanda
tangan

Anda mungkin juga menyukai