Anda di halaman 1dari 2

Pengadaan Sarana dan Prasarana

di Ruang Rekam Medis RSIA Santa Anna


No. Dokumen No. Revisi Halaman
0 1/2
RUMAH SAKIT
IBU DAN ANAK
SANTA ANNA
TELUK BETUNG
Tanggal terbit Ditetapkan,
Direktur RSIA Santa Anna
SPO

dr. Laurensius Agus Winarto


PENGERTIAN Prosedur yang dilakukan untuk mengadakan sarana dan prasarana di ruang rekam
medis RSIA Santa Anna
TUJUAN Menyediakan fasilitas kerja yang baik bagi pelayanan rekam medis di rumah sakit
KEBIJAKAN
PROSEDUR 1. Jika ada sarana dan prasarana yang rusak di ruang rekam medis RSIA
Santa Anna tidak bisa diperbaiki oleh teknisi atau belum pernah ada di
ruang rekam medis RSIA Santa Anna tetapi sangat dibutuhkan untuk
mendukung tugas rekam medis tersebut maka , maka penanggung jawab
ruang rekam medis meminta lembar perbaikan / pengadaan sarana dan
prasarana ke bagian pengadaan sarana dan prasarana.

2. Penanggung jawab rekam medis mengisi lembar perbaikan / pengadaan


sarana dan prasarana

3. Penanggung jawab rekam medis menandatangani lembar perbaikan /


pengadaan sarana dan prasarana

4. Penanggung jawab rekam medis meminta tanda tangan kepala bidang


penunjang medis di lembar perbaikan / pengadaan sarana dan prasarana

5. Penanggung jawab rekam medis menyerahkan lembar perbaikan /


pengadaan sarana dan prasarna ke bagian pengadaan sarana dan
prasarana.

Pengadaan Sarana dan Prasarana


di Ruang Rekam Medis RSIA Santa Anna
No. Dokumen No. Revisi Halaman
0 2/2
RUMAH SAKIT
IBU DAN ANAK
SANTA ANNA
TELUK BETUNG
Tanggal terbit Ditetapkan,
Direktur RSIA Santa Anna
SPO

dr. Laurensius Agus Winarto


PROSEDUR 6. Jika sarana dan prasarana yang diminta sudah ada dari bagian
pengadaan sarana dan prasarana maka petugas pengadaan
memberitahu ke ruang rekam medis untuk mengambil atau
mengecek sarana dan prasarana tersebut.

UNIT TERKAIT Sub Bagian Rekam Medik

Anda mungkin juga menyukai