Anda di halaman 1dari 2

Soal Nomor 1:

Iter 2 x
R/ Rifampicin cap 450 mg no. X
S 1dd1
Buat copy resep bila obat sdh diambil 1 x resep.

Soal Nomor 2 :
Kerjakan salah satu kasus PICO dibawah ini
 Seorang bayi perempuan berumur 12 bulan dibawa ke klinik Anda dengan keluhan
buang air besar lebih dari 3 kali sehari dengan konsistensi cair dan terjadi secara tiba-
tiba. Selain itu, terdapat pula tanda-tanda dehidrasi. Anda menangani pasien tersebut
dengan cairan rehidrasi oral dan melakukan observasi. Anda pernah membaca
panduan untuk menangani bayi dengan diare dan terdapat rekomendasi untuk
memberikan suplementasi zinc. Namun, Anda masih ingin mengetahui seberapa
efektif suplemen zinc dapat mengurangi insidensi dan durasi diare.
 Pada kedatangannya ini, si ibu ingin mengetahui apakah suplementasi seng yang
diberikan oleh dokter tersebut harus dilanjutkan sampai berapa lama. Ibu juga ingin
mengetahui apa dampaknya bila ia tidak memberikan suplementasi seng itu untuk
anaknya. Dari rekam medis terakhir didapatkan anak dengan status gizi kurang dan
kadar seng serum 9, 2 μmol/l, pemeriksaan fisik lainnya dalam batas normal.

Soal Nomor 3 :

a. Minimal berapa mg obat yg bisa ditimbang ?


b. R/ Atropin SO4 1 mg
Mf pulv dtd no. X
S 3dd1
Bagaimana cara menyiapkan obat ini ?

Soal Nomor 4 :
R/ Codein 5 mg
Teofilin 50 mg
Luminal 10 mg
Efedrin 10 mg
Mucopect 1/3 tab
Mf pulv dtd no. XV
S 3dd1
a. Berapa banyak masing-masing obat yg akan diracik
b. Evaluasi potensi interaksi obat yg mungkin terjadi
c. Analisa dosis masing-masing obat untuk anak umur 5 th, bb 18 kg

Soal Nomor 5 :
a. Sebutkan 3 jenis pengkajian / telaah resep dan 5 contohnya masing-masing
contohnya.
b. Sebutkan 5 jenis telaah obat
Soal Nomor 6
a. Sebutkan 8 jenis DRP (Drug Related Problem)

b. Sebutkan 4 jenis medication error dan contohnya masing-masing

c. Sebutkan dan jelaskan 5 jenis insiden yg berhubungan dgn medication error

Soal Nomor 7 :
Sebutkan 10 pertanyaan algoritme naranjo untuk MESO

Soal Nomor 8 :
a. Kapan saja harus dilakukan rekonsiliasi obat ?
b. Sebutkan 3 jenis pemantauan pd saat PTO ?
Soal Nomor 9 :
a. Sebutkan obat2 yg termasuk narkotika di RS
b. Jelaskan informasi obat apa saja yg hrs disampaikan utk semua obat di atas (lihat
label obat di blk buku IONI)

Soal Nomor 10 :

a. Sebutkan 9 jenis pengelolaan sediaan farmasi, alkes dan bmhp.

b. Sebutkan 11 jenis pelayanan farmasi klinik

Anda mungkin juga menyukai