Anda di halaman 1dari 21

12/2/21, 8:00 AM FISIKA XI IPA, KAMIS 2 DESEMBER 2021 | Schoology

COURSES GROUPS RESOURCES GRADES 08

Kelas Terpadu 11 IPA/IPS: 11 IPA 1

FISIKA XI IPA, KAMIS 2 DESEMBER 2021

This test/quiz is accepting submissions until Thursday, December 2, 2021 at 10:15 am

Questions 1-24 of 24 | Page 1 of 1


Show instructions

Question 1

Hana membuat percobaan fluida statis dengan mengisi air ke dalam silinder gelas dan menutup gelas itu
dengan karton dan membalikannya vertikal, seperti pada gambar, dan ternyata air tidak tumpah.

Silinder gelas memiliki luas alas 50 cm2 dan tinggi 20 cm. Jika massa jenis air 1 g/cm3 dan dengan
mengambil besaran percepatan gravitasi 10 m/s2, tekanan udara luar 101,2 Kpa maka keajaiban peristiwa
alam itu dapat disimpulkan dengan kenyataan bahwa :

Time left for this


1) ada gaya penahan pada penutup karton yang berasal dari tekanan udara luar sebesarassessment:
506 newton yang
arahnya ke atas.
119:52
https://app.schoology.com/assignment/5476023727/assessment 1/21
12/2/21, 8:00 AM FISIKA XI IPA, KAMIS 2 DESEMBER 2021 | Schoology

2) ada gaya berat air sebesar 10 newton yang arahnya ke bawah


3) Percobaan membuktikan bahwa ada tekanan udara luar ke segala arah

4) ada resultan gaya pada penutup karton sebesar 516 newton yang arahnya ke atas

Pernyataan yang paling benar dari percobaan Hana adalah...


a hanya 4
b 1, 2 dan3
c semua benar
d 1 dan 3
e 2 dan 4

Question 2

Marsha menimbang sepotong benda di dalam minyak yang massa jenisnya 0,60 g/cm3 dan diperoleh data
bahwa beratnya 20 newton. Kemudian Marsha menimbang benda tersebut di dalam alkohol yang massa
jenisnya 0,75 g/cm3 dan didapatkan data bahwa beratnya 17 newton Bila besaran percepatan gravitasi
bumi adalah 10 m/s2 maka kesimpulan yang bisa diambil adalah :

(1) Berat benda yang ditimbang, ketika di udara sebesar 32 newton

(2) massa jenis benda 3,2 g/cm3


Time left for this
assessment:
(3) Gaya angkat yang diberikan minyak terhadap benda lebih kecil daripada gaya angkat yang diberikan
alkohol ke benda
119:52
https://app.schoology.com/assignment/5476023727/assessment 2/21
12/2/21, 8:00 AM FISIKA XI IPA, KAMIS 2 DESEMBER 2021 | Schoology

(4) volume benda 200 cm3

Kesimpulan siswa yang benar adalah...


a 1, 2 dan 3
b hanya 4
c Semua benar
d 2 dan 4
e 1 dan 3

Question 3

Perusahaan Air Minum Maiorem mengalirkan air pada 2 pipa yang berbeda ukuran. Radius atau jari-jari
pipa utama 14 cm dan radius pipa yang terhubung ke kran adalah 10 cm. Jika kecepatan aliran air pada
pipa utama 2,5 cm/s, maka debit air yg mengalir tiap menit pada pipa kecil, saat kran dibuka adalah… liter

a 92,4
b 64,4
c 29,4
d 644,0
e 924,0 Time left for this
assessment:

119:52
https://app.schoology.com/assignment/5476023727/assessment 3/21
12/2/21, 8:00 AM FISIKA XI IPA, KAMIS 2 DESEMBER 2021 | Schoology

Question 4

Perusahaan Minyak Gloriam mengalirkan minyak produksinya dengan menggunakan venturimeter


tertutup seperti tampak pada gambar. Venturimeter memiliki pipa dengan jari-jari 36 cm dan 12 cm. Jika
massa jenis minyak yang dialirkan 0,68 g/cm3, kecepatan aliran minyak di penampang A1 = 10 cm/s, sedang
pada pipa tertutup terdapat merkuri yang massa jenisnya 13,6 g/cm3 maka...

1. Tekanan di A1 sama dengan tekanandiA2

2. beda tekanan di A1 dengan tekanan di A2 adalah 272 pascal

3. debit aliran di penampang A1 lebih besar dari debit aliran di penampang A2

4. beda ketinggian merkuri di kedua kaki vertikal adalah 0,2 cm

Pernyataan yang benar adalah


a semua benar
b 1 dan 3
c 1, 2 dan 3
d hanya 4
e 2 dan 4
Time left for this
assessment:

119:52
https://app.schoology.com/assignment/5476023727/assessment 4/21
12/2/21, 8:00 AM FISIKA XI IPA, KAMIS 2 DESEMBER 2021 | Schoology

Question 5

Astari hendak merancang pembuatan pesawat terbang astari air . Luas kedua sayap dirancang 80 m2 agar
saat lepas landas, kecepatan aliran udara di atas sayap bisa bergerak dengan kecepatan maksimum 288
km/h dan di bawah sayap 108 km/h. Jika massa jenis udara di sekitar landasan pacu 1,2 kg/m3 dan massa
pesawat 6 ton maka:

1. Saat lepas landas tekanan udara di bawah sayap harus lebih besar daripada tekanan udara di atas sayap

2. Gaya angkat sayap yang diberikan sebesar 264 KN

3. Beban maksimal yang boleh diangkut pesawat adalah 204 KN

4. Saat lepas landas, laju aliran udara di bawah sayap sayap harus lebih kecil dari pada laju udara di atas
sayap

Pernyataan yang paling benar


a hanya 4
b 1, 2 dan 3
c 2 dan 4
d semua benar
e 1 dan 3

Question 6 Time left for this


assessment:
  119:52
https://app.schoology.com/assignment/5476023727/assessment 5/21
12/2/21, 8:00 AM FISIKA XI IPA, KAMIS 2 DESEMBER 2021 | Schoology

Dalam percobaan mengenal karakteristik gas, Ardy melakukan percobaan dengan memerangkap 4x10-3
gram oksigen ( O2 ) ke dalam silinder gelas yang di dalamnya terdapat lilin yang menyala sehingga setelah
beberapa saat lilin padam membuat fanta yang berwarna kuning masuk ke dalam gelas, seperti pada
gambar. Jika saat terperangkap, volume oksigen 4 cm3, massa relatif O2 = 32 g/mol dan panas nyala lilin
hingga padam memberikan suhu di dalam gelas sebesar 470C, sedangkan tetapan gas umum diambil 8,0
joule/mol.K maka keajaiban peristiwa alam ini bisa dijelaskan :

1. Lilin menjadi padam karena oksigen di dalam gelas habis

2. Tersedotnya fanta di luar gelas hingga masuk ke dalam gelas karena tekanan di dalam gelas berubah
menjadi 80 Kpa

3. Terjadi perubahan tekanan di dalam gelas karena suhu di dalam gelas meningkat

4. Tekanan gas di dalam gelas akan sebanding dengan suhu mutlak yang diberikan oleh nyala lilin

Pernyataan yang paling benar adalah


a 1 dan 3
b semua benar
c hanya 4
d 2 dan 4 Time left for this
e 1, 2 dan 3 assessment:

119:52
https://app.schoology.com/assignment/5476023727/assessment 6/21
12/2/21, 8:00 AM FISIKA XI IPA, KAMIS 2 DESEMBER 2021 | Schoology

Question 7

Abigail mengisi ban mobilnya dengan gas nitrogen yang massa jenisnya 1,50 kg/m3 pada tekanan 28 psi (
pound per square inch ) dan 1 psi = 1,9 Kpa. Pada saat yang sama, Daniel juga mengisi ban mobilnya
namun dengan oksigen yang massa jenisnya 1,20 kg/m3 dan pada tekanan 35 psi. Jika gas oksigen masuk
ke dalam ban mobil Daniel dengan kelajuan 60 m/s maka kelajuan nitrogen saat masuk ke dalam ban
mobil Abigail sebesar … m/s

a 24
b 90
c 75
d 60
e 48

Question 8

  Time left for this


assessment:
Tya membuat mesin kalor sederhana, yaitu dengan menyimpan panas nyala lilin ke dalam tisu basah yang
119:52
diletakan di atas piring seperti pada percobaanya, yaitu menutup lilin yang menyala dengan sebuah
https://app.schoology.com/assignment/5476023727/assessment 7/21
12/2/21, 8:00 AM FISIKA XI IPA, KAMIS 2 DESEMBER 2021 | Schoology

silinder gelas. Setelah lilin padam, gelas, tisu basah dan piring lekat menyatu dan bisa digunakan sebagai
usaha untuk mengangkat beban 400 gram setinggi 10 cm yang setara 0,4 joule . Jika panas nyala lilin bisa
memberikan kalor pada tisu basah sebesar 0,5 joule maka keajaiban peristiwa alam ini bisa dijelaskan
dengan :

1. ada panas yang terbuang pada gelas sebesar 0,1 joule. Gelas terasa panas.

2. percobaan Tya akan memenuhi hukum pertama Thermodinamika, yaitu tidak semua panas diubah
menjadi usaha

3. tisu basah akan menjadi tempat mengubah panas menjadi usaha

4. efisiensi yang diberikan oleh tisu basah sebesar 80%

Pernyataan yang paling benar adalah


a semua benar
b 1 dan 3
c 2 dan 4
d hanya 4
e 1, 2 dan 3

Time left for this


assessment:
Question 9
119:52
https://app.schoology.com/assignment/5476023727/assessment 8/21
12/2/21, 8:00 AM FISIKA XI IPA, KAMIS 2 DESEMBER 2021 | Schoology

Adven baru membeli sebuah lemari pendingin ( freezer ) yang berdaya 120 watt agar bisa menghasilkan
suhu rendah -30 C saat Adven mau membuat kristal es batu. Jika freezer harus membuang panas suhu
kamar 270 C maka penjelasan yang bisa disampaikan perihal Lemari pendingin adalah :

1. lemari pendingin kulkas bekerja dengan prinsip membuang panas ruangan dan menggantikannya
dengan kalor dingin

2. Mesin kulkas tersebut memiliki koefisien performansi 9

3. Kalor dingin yang diberikan oleh kulkas sebesar 1080 joule

4. Pada mesin pendingin berlaku hukum : “panas yang diberian digunakan untuk menghasilkan usaha dan
ada panas mesin yang terbuang”

Pernyataan yang paling benar adalah


a 1 dan 3
b semua benar
c 1, 2 dan 3
d hanya 4
e 2 dan 4
Time left for this
assessment:

119:52
https://app.schoology.com/assignment/5476023727/assessment 9/21
12/2/21, 8:00 AM FISIKA XI IPA, KAMIS 2 DESEMBER 2021 | Schoology

Question 10

Ivan memompa ban sepeda milliknya dengan pompa manual pada proses isothermis yang bersuhu 270C.
5 mol gas oksigen ( O2 ) di dalam pompa yang mula-mula pada tekanan 1 atm kemudian ditekan hingga 1,5
atm agar oksigen di dalam tabung pompa bisa masuk ke dalam ban sepedanya. Jika tetapan gas 8
Joule/mol.K maka proses thermodinamika ini bisa dijelaskan dengan :

1. proses isothermis adalah proses thermodinamika yang berlangsung pada tekanan tetap

2. terjadi pengurangan volume oksigen sebesar 40 liter saat Ivan menekan pompa

3. oksigen tidak bisa masuk ke dalam ban karena di dalam ban ada tekanan udara luar

4. Usaha yang diberikan Ivan saat memompa berkisar 4866 joule

( info tambahan bila diperlukan. ln 2 = 0,6931 ; ln 3 = 1,0986 )

Pernyataan yang paling benar adalah


a hanya 4
b 2 dan 4
c semua benar
d 1, 2 dan 3 Time left for this
e 1 dan 3 assessment:

119:52
https://app.schoology.com/assignment/5476023727/assessment 10/21
12/2/21, 8:00 AM FISIKA XI IPA, KAMIS 2 DESEMBER 2021 | Schoology

Question 11

Dita meminjam beberapa buku Fisika kelas XI di perpustakaan SMA Kolese Gonzaga. Ditta mengobrol
dengan salah satu penjaga perpustakaan sembari mengangkat beberapa buku tersebut yang massanya 3
kg selama 5 menit. Ditta menahan buku - buku tersebut sampai Ia merasa kelelahan

Berdasarkan peristiwa di atas pernyataan yang paling tepat adalah...


a
Gaya membentuk sudut 300 terhadap arah perpindahannya 
b Usaha yang dilakukan Ditta adalah usaha positif.
c Ditta tidak melakukan usaha.
d
Gaya membentuk sudut 600 terhadap arah perpindahannya 
e Usaha yang dilakukan Ditta adalah usaha negatif

Question 12

Rafa melakukan sebuah eksperimen sederhana dengan mendorong sebuah meja dan diperoleh data hasil
percobaan di bawah ini.

 
 

Time left for this


No. Gaya (N) Perpindahan (m) Sudut elevasi (0) assessment:
1 20 0,1 0
119:52
2 80 0,3 30
https://app.schoology.com/assignment/5476023727/assessment 11/21
12/2/21, 8:00 AM FISIKA XI IPA, KAMIS 2 DESEMBER 2021 | Schoology

3 100 0,5 45
4 140 0,6 60
5 160 0,8 90

Mendorong meja diperoleh 5 data seperti tabel di bawah ini, berdasarkan data tersebut maka urutan
usaha terbesar ke yang kecil…
a (1), (2), (3), (4), (5)
b (5), (2), (1), (3), (4)
c (4), (3), (2), (1), (5)
d (3), (4), (2), (1), (5)
e (1), (2), (5), (3), (4)

Question 13

Chris melakukan olahraga setiap sore secara rutin. Olahraga yang sering dilakukan yaitu push up. Apabila
Chris melakukan push up dari kecepatan 7 m/s menjadi 10 m/s dan Chris memiliki massa sebesar 70 kg,
maka daya yang dibutuhkan Chris untuk melakukan push up selama 35 sekon adalah….
a 30 Watt
b 40 Watt
c 41 Watt
d 51 Watt
e 20 Watt

Time left for this


assessment:
Question 14
119:52
https://app.schoology.com/assignment/5476023727/assessment 12/21
12/2/21, 8:00 AM FISIKA XI IPA, KAMIS 2 DESEMBER 2021 | Schoology

Febri melakukan sebuah eksperimen dengan membuat gulali. Febri melelehkan gula sebanyak 10 gram.
Kemudian Febri meletakan termometer di dalam gula yang meleleh dan suhunya dicatat saat mendingin.
Dari hasil percobaan diperoleh grafik di bawah ini.

Pernyataan yang paling tepat adalah...


a Pada titik D dan E gula akan mengalami  penurunan suhu dan berubah wujud.
b
Gula akan berubah wujud pada suhu 800 C sampai 200 C derajat. Time left for this
assessment:
c Pada titik A dan B gula akan mengalami perubahan wujud. 119:52
d Pada titik C dan D gula akan mengalami  penurunan suhu dan berubah wujud.
https://app.schoology.com/assignment/5476023727/assessment 13/21
12/2/21, 8:00 AM FISIKA XI IPA, KAMIS 2 DESEMBER 2021 | Schoology
e
Gula akan mengalami perubahan wujud pada suhu 800 C atau antara titik B dan C

Question 15

Ryo membuat Es kepal milo dengan mencampurkan 200 gr milo dengan suhu 400C dan es dengan suhu
00C . Jika kalor jenis milo setara dengan kalor jenis air (4200 J/Kg0C ;Les = 336000 J/K0C).
1) massa es yang digunakan agar suhu tetap 00C adalah 125 gr

2) Milo akan melepaskan kalor dan di terima oleh es.

3) Apabila Ryo ingin suhu es tetap 00C maka es tidak mengalami perubahan wujud

4) Apabila Ryo ingin suhu es tetap 00C maka es mengalami perubahan wujud.

Penyataan yang paling tepat adalah…


Heat (sciencequiz.net)

a 1, 2 dan 3
b 2 dan 4
c 1 dan 3
d 1, 2 dan 4
e 2 dan 3

Question 16

Nicho membuat secangkir teh hangat karena cuacanya sangatlah dingin. Nicho mencampur 200 g air
panas suhunya 80 0C dengan dengan 150 g air dingin dengan suhu 200C, maka suhu campuran teh hangat
dalam tersebut adalah .... 0 C (Kalor jenis air adalah 4200 J/kg) Time left for this
assessment:
a 45,28 119:52
https://app.schoology.com/assignment/5476023727/assessment 14/21
12/2/21, 8:00 AM FISIKA XI IPA, KAMIS 2 DESEMBER 2021 | Schoology
b 5,428
c 65
d 54,29
e 60

Question 17

Elastisitas sudah banyak dimanfaatkan dalam kehidupan sehari - hari. Berikut contoh penerapannya yang
ada di sekitar kita.

1) Trampolin yang digunakan sebagai wahana bermain anak.

2) Pemasangan pegas pada motor untuk mengurangi guncangan.

3) Kasur Springbed yang digunakan untuk tempat beriistirahat.

4) Sandal jepit yang digunakan sebagai alat kaki.

5) Balon yang digunakan sebagai mainan

 
Pernyataan-pernyataan di atas merupakan contoh pemanfaatan benda elastis yang menggunakan prinsip
pegas dalam kehidupan sehari-hari, kecuali …
a 1,2 dan 3
b 2 dan 3
c 1 dan 2
d 1,3 dan 4
e 1 dan 3
Time left for this
assessment:

119:52
https://app.schoology.com/assignment/5476023727/assessment 15/21
12/2/21, 8:00 AM FISIKA XI IPA, KAMIS 2 DESEMBER 2021 | Schoology

Question 18

Grek melakukan praktikum menggunakan dua pegas identik seperti gambar dibawah ini.

Dua pegas masing-masing diberikan beban 100 gr. Bila konstanta pegas pertama ¼ kali konstanta pegas
kedua, perbandingan pertambahan panjang pegas kedua dengan pertama adalah….
a 4:1
b 1:2
c 2:1
d 1:1
e 1:4

Question 19

Dika melakukan percobaan pada dua tali masing - masing P dan Q. Panjang L dan diameter d kedua tali
memenuhi hubungan Lp = 2 Lq dan dp=2dq. Jika kedua kawat ditarik dengan gaya yang sama besar,
pertambahan panjang tali P dua kali tali Q. Perbandingan modulus Q dengan P adalah …
Time left for this
assessment:
a 2:1
b 1:2 119:52
https://app.schoology.com/assignment/5476023727/assessment 16/21
12/2/21, 8:00 AM FISIKA XI IPA, KAMIS 2 DESEMBER 2021 | Schoology
c 1:1
d 4:1
e 1:4

Question 20

Dimas melakukan lima percobaan pada jenis benda dengan modulus elastisitas sebagai berikut.

Bahan Modulus Elastisitas ( x 1010 N/m)


Aluminium 10
Kaca 5,5
Nikel 21
Baja 17
Besi 20

 
Ketiga bahan berikut memiliki ukuran yang sama dengan diameter sebesar 10 mm dan panjangnya 20 cm.
Pernyataan yang paling tepat adalah …
a Luas penampang yang paling besar yaitu baja
b Semakin besar modulus elastis makin kecilkonstanta pegasnya.
c Regangan setiap bahan berbeda – beda.
d Konstanta yang paling kecil adalah aluminium
e Konstanta pegas yang paling besar adalah konstanta Nikel

Time left for this


assessment:
Question 21
119:52
Perhatikan simulasi di bawah ini !

https://app.schoology.com/assignment/5476023727/assessment 17/21
12/2/21, 8:00 AM FISIKA XI IPA, KAMIS 2 DESEMBER 2021 | Schoology

Satrio sangat suka sekali bermain skateboard. Yuk bantu menganalisis energi yang di hasilkan oleh Satrio
saat bermain skateboard! 
 

a. Dititik mana energi potensial bernilai maskimum? Mengapa demikian?

b. Berapa energi mekanik yang dihasilkan oleh Satrio di dasar lintasan yaitu titik B apabila kecepatan di titik
B 9,5 m/s ? 
c. Bagaimana Energi mekanik di titik A, C, dan D ?

Question 22

Dalam kehidupan sehari - hari banyak peristiwa maupun pemanfaatan perpindahan kalor di sekitar kita.
Sebutkan dan jelaskan 3 contoh perisitiwa perpindahan kalor yang pernah kalian Time
pernah
left foralami
this dan
assessment:
rasakan terkhusus selama di pandemi.
119:52
https://app.schoology.com/assignment/5476023727/assessment 18/21
12/2/21, 8:00 AM FISIKA XI IPA, KAMIS 2 DESEMBER 2021 | Schoology

Question 23

Abimanyu merancang sebuah mesin mobil sehingga kerja mesinnya mengikuti siklus mesin Carnot. Mesin
bekerja di antara dua reservoir yang berbeda dan grafik kerja mesin seperti tampak pada gambar, dengan
satuan pressure P dalam pascal dan satuan volume V dalam m3. Jika Suhu di B adalah 670C dan di C 5770C,
sedangkan kalor yang terbuang dalam proses sebesar 400 Kjoule, tentukan

a. Berapa persen efisiensi mesin Abimanyu tersebut

b. Berapa Kjoule usaha yang dihasilkan oleh mesin

c. Berapa Kjoule panas yang diberikan oleh mesin

Time left for this


assessment:

119:52
https://app.schoology.com/assignment/5476023727/assessment 19/21
12/2/21, 8:00 AM FISIKA XI IPA, KAMIS 2 DESEMBER 2021 | Schoology

Question 24

Dalam mengisi liburan, Antariksa mencoba menaiki balon udara di destinasi wisata Puncak. Volume gas
karbit dalam balon yang digunakan adalah 120 m3. Balon diisi penuh dengan gas karbit yang massa
jenisnya dapat diubah-ubah yaitu dengan memanaskan atau mendinginkannya.
Pada saat Antariksa mulai memanaskan gas karbit hingga massa jenisnya menjadi 0,60 kg/m3 balon mulai
mengudara. Dari data di lapangan dilaporkan bahwa massa jenis udara di lokasi wisata adalah 1,2 kg/m3,
massa balon dan penumpang 68 kg, percepatan gravitasi bumi 10 m/s2 dan gesekan udara dengan balon
saat mengudara 25 newton, hitunglah:

a. Berapa m/s2 percepatan balon ketika mengudara ?

b. Setelah beberapa saat berkeliling , Antarikisa akan kembali turun ke bumi sehingga Ia mulai
menurunkan suhu gas agar massa jenisnya naik menjadi 0,62 kg/m3. Dengan gesekan udara terhadap
balon saat turun menjadi 8,88 newton karena balon basah, berapa m/s2 percepatan Antariksda menuju
bumi?
 

Time left for this


assessment:

119:52
https://app.schoology.com/assignment/5476023727/assessment 20/21
12/2/21, 8:00 AM FISIKA XI IPA, KAMIS 2 DESEMBER 2021 | Schoology

Review Answers

Time left for this


assessment:

119:52
https://app.schoology.com/assignment/5476023727/assessment 21/21

Anda mungkin juga menyukai