Anda di halaman 1dari 7
JASAMARGA Indonesia Highway Corp. KEPUTUSAN DIREKSI PT JASA MARGA (PERSERO) Tbk NOMOR: 73/KPTS/2020 TENTANG PEMBENTUKAN TIM PENYUSUNAN DAN KONTRIBUTOR DATA ANNUAL REPORT DAN SUSTAINABILITY REPORT TAHUN BUKU 2020 PT JASA MARGA (PERSERO) Tbk DIREKSI PT JASA MARGA (PERSERO) Tbk Menimbang —: a. Bahwa dalam rangka memenuhi kepatuhan Perusahaan terhadap peraturan Otoritas Jasa Keuangan (QJK) terkait dengan penyampaian laporan tahunan emiten atau Perusahaan publik, dipandang perlu membentuk Tim Penyusunan dan Kontributor Data Annual Report dan Sustainability Report Tahun Buku 2020; b. Bahwa berdasarkan pertimbangan dalam huruf a di atas perlu dituangkan dalam Keputusan Direksi_ tentang Pembentukan Tim Penyusunan dan Kontributor Data Annual Report dan Sustainability Report Tahun Buku 2020 PT Jasa Marga (Persero) Tbk; Mengingat : 1. Anggaran Dasar sebagaimana dinyatakan dalam Akta Pernyataan Keputusan Rapat Nomor: 42 tanggal 15 Juni 2020 yang dibuat di hadapan Ir. Nanette Cahyanie Handari Adi Warsito, S.H., Notaris di Jakarta berikut Persetujuan Perubahan Anggaran Dasar dari Direktorat Jenderal Administrasi Hukum Umum Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia Nomor: AHU- 0041856.AH.01.02. Tahun 2020 tanggal 19 Juni 2020 dan telah didaftar dalam Daftar Perseroan Nomor: AHU- 0097160.AH.01.11 Tahun 2020 tanggal 19 Juni 2020; 2. Akta. PTJASA MARGA (PERSERO) Tok. Halaman + den § - indonesinndah Keputusan Direksi PT Jasa Marga (Persero) Tbk Nomor : 73/KPTS/2020 Tanggal 22 September 2020 2. Akta Pernyataan Keputusan Rapat Nomor: 41 tanggal 15 Juni 2020 yang dibuat di hadapan Ir. Nanette Cahyanie Handari Adi Warsito, S.H., Notaris di Jakarta tentang Perubahan Susunan Pengurus Perseroan berikut surat Penerimaan Pemberitahuan Perubahan Data Perseroan dari Direktorat Jenderal Administrasi Hukum Umum Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia Nomor: ‘AHU-AH.01.03-0251998 tanggal 17 Juni 2020 yang telah didaftar dalam Daftar Perseroan Nomor: AHU- 0095624.AH.01.11 Tahun 2020 tanggal 17 Juni 2020; 3. Peraturan Otoritas Jasa Keuangan (POJK) Nomor 29 Tahun 2016 tentang Laporan Tahunan Emiten atau Perusahaan Publik; 4, Keputusan Direksi PT Jasa Marga (Persero) Tbk Nomor: 89/KPTS/2019 tanggal 10 September 2019 tentang Struktur Organisasi PT Jasa Marga (Persero) Tbk; 5. Keputusan Direksi PT Jasa Marga (Persero) Tbk Nomor: 92/KPTS/2019 tanggal 11 September 2019 tentang Organisasi dan Uraian Jabatan PT Jasa Marga (Persero) Tbk beserta perubahannya terakhir Nomor: 62/KPTS/2020 tanggal 10 Agustus 2020 tentang Perubahan Kedua Atas Keputusan Direksi PT Jasa Marga (Persero) Tbk Nomor: 92/KPTS/2019 tentang Organisasi dan Uraian Jabatan Kantor Pusat PT Jasa Marga (Persero) Tbk, 6. Keputusan Direksi PT Jasa Marga (Persero) Tbk Nomor: 76IKPTS/2019 tanggal 1 Agustus 2019 tentang Model Organisasi dan Uraian Jabatan Regional PT Jasa Marga (Persero) Tbk beserta perubahannya terakhir Nomor: 26/KPTS/2020 tanggal 24 April 2020 tentang Perubahan Keempat Atas Keputusan Direksi PT Jasa Marga (Persero) Tbk Nomor: 76/KPTS/2019 tentang Model Organisasi dan Uraian Jabatan Regional PT Jasa Marga (Persero) Tbk; MEMUTUSKAN Halaman 2 dais IEESEEEeEEH ESSE eres eEH Eee Hod -rEEEE-rEEE-erEEEeeeEHeeSeeH-eeeH eee eer eSeeHa eee eHoH et Menetapkan PERTAMA KEDUA KETIGA Keputusan Direksi PT Jasa Marga (Persero) Tbk Nomor : 73/KPTS/2020 Tanggal —_: 22 September 2020 MEMUTUSKAN : KEPUTUSAN DIREKSI TENTANG TIM PENYUSUNAN DAN KONTRIBUTOR DATA ANNUAL REPORT DAN SUSTAINABILITY REPORT TAHUN BUKU 2020 PT JASA MARGA (PERSERO) Tbk. Membentuk Tim Penyusunan dan Kontributor Data Annual Report dan Sustainability Report Tahun Buku 2020 PT Jasa Marga (Persero) Tbk yang terdiri dari Tim Pengarah dan Tim Koordinator & Reviewer dengan susunan anggota sebagaimana tercantum dalam Lampiran | Keputusan ini. : Tugas dan Tanggung Jawab Tim Pengarah 1. Memberi arahan mengenai penjabaran hal-hal_ strategis terkait Perusahaan yang akan dituangkan dalam Annual Report dan Sustainability Report Tahun Buku 2020; 2. Melakukan supervisi atas pelaksanaan__kegiatan penyusunan Annual Report dan Sustainability Report Tahun Buku 2020; 3. Meninjau (review) buku Draft 1, Draft 2, Draft Final, dan Buku Final Annual Report dan Sustainability Report Tahun Buku 2020 dan memberikan tanggapan berupa saran dan masukan sesuai dengan bidang masing-masing; 4. Bertanggung jawab sepenuhnya atas persetujuan data-data yang dituangkan di Annual Report dan Sustainability Report Tahun Buku 2020; : Tugas dan Tanggung Jawab Tim Pelaksana: 1. Melaksanakan arahan dari Tim Pengarah mengenai penjabaran hal-hal strategis terkait Perusahaan yang akan dituangkan dalam Annual Report dan Sustainability Report Tahun Buku 2020; 2. Menyusun materi Annual Report dan Sustainability Report Tahun Buku 2020; 3. Memberikan rekomendasi dan saran kepada Tim Pengarah terkait penyusunan Annual Report dan Sustainability Report Tahun Buku 2020; 4.Memastikan. Halaman 3 dan 5 - KEEMPAT KELIMA. KEENAM Keputusan Direksi PT Jasa Marga (Persero) Tbk Nomor : 73/KPTS/2020 Tanggal _: 22 September 2020 4. Memastikan ketersediaan data yang diperlukan guna penyusunan Annual Report dan Sustainability Report Tahun Buku 2020; 5. Meninjau (review) terhadap data sebagaimana dimaksud dalam angka 4 di atas; 6. Meninjau (review) Draft 1, Draft 2, Draft Final dan Buku Final Annual Report dan Sustainability Report Tahun Buku 2020 dan memberikan tanggapan berupa saran dan masukan sesuai dengan bidang masing-masing; 7. Memberikan persetujuan (approval) atas data-data yang telah dituangkan dalam Annual Report dan Sustainability Report Tahun Buku 2020 sesuai dengan kontribusi data yang diberikan masing-masing unit kerja. : Tugas Tim dinyatakan berakhir setelah Annual Report dan Sustainability Report Tahun Buku 2020 yang telah ditandatangani oleh Direksi dan Dewan Komisaris disampaikan kepada Otoritas Jasa Keuangan dan Bursa Efek Indonesia. Dalam melaksanakan tugas dan tanggung jawab, Tim berpedoman pada ketentuan dan persyaratan minimal penyusunan Annual Report dan Sustainability Report Tahun Buku 2020 dari OJK (d/h Bapepam-LK) POJK No. 29/ POJK.04/ 2016 tentang Laporan Tahunan Emiten atau Perusahaan Publik dan POJK No. 51/ POJK.03/ 2017 tentang Penerapan Keuangan Berkelanjutan Bagi Lembaga Jasa Keuangan, Emiten, dan Perusahaan Publik Segala biaya yang timbul akibat diterbitkannya Keputusan ini dibebankan pada anggaran Perusahaan KETUJUH. Halaman 4 dan'§ vad Keputusan Direksi PT Jasa Marga (Persero) Tbk Nomor : 73/KPTS/2020 Tanggal 22 September 2020 KETUJUH : Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan. Ditetapkan di Pada Tanggal Jakarta 22 September 2020 Mypfln_ Subakti Syukur Direktur Utama ‘Tembusan, Kepada Yth: 1. Dewan Komisaris PT Jasa Marga (Persero) Tbk; 2. Direksi PT Jasa Marga (Persero) Tbk; 3. Yang bersangkutan untuk dilaksanakan pryrey Halaman 5 da5 Lampiran Keputusan Direksi Jasa Marga Nomor : 73/KPTS/2020 Tanggal : 22 September 2020 SUSUNAN ANGGOTA TIM PENYUSUNAN DAN KONTRIBUTOR DATA ANNUAL REPORT DAN SUSTAINABILITY REPORT TAHUN BUKU 2020 PT JASA MARGA (PERSERO) Tbk A. Tim Pengarah 1. | Subakti Syukur Direktur Utama Ketua Tim 2. | Donny Arsal Direktur Keuangan Anggota 3. | Mohammad Sofyan Direktur Bisnis ~ Anggota 4, | Fitri Wiyanti Direktur Operasi Anggota | 5. | Areal Ismail Direktur Pengembangan Usaha Anggota | 6. | Enkky Sasono AW, Pie nee cone Anggota B. Tim Pelaksana Ketua 1. | Direktur Bisnis - iMedngtan Atiggta Wakil Ketua’ 2. | Corporate Finance Group Head Corporate Finance Merangkap Anggota Risk & Quality Management : Wakil Ketua 3. | Group Head Risk & Quality Management| jyerangkap Anggota Sekretaris Merangkap 4. | Investor Relations Dept. Head Corporate Finance ‘Anggota 8. | Corporate Secretary Corporate Secretary Anggota 6, | Corporate Planning & Portfolio Corporate Planning & ae Management Group Head Portfolio Management 99 7. | Accounting & Tax Group Head ‘Accounting & Tax Anggota | ee oes oe Legal and Compliance Anggota Corporate Communication and | Corporate Communication 7 paige) eee ‘and Community Development ieee Risk & Quality Management " = | 1°-| Group Head Risk & Quality Management Anggota 1" Gente Development Human Capital Development | ‘Anggota Halaman 4 dan 2 Lampiran Keputusan Direksi Jasa Marga Nomor : 73/KPTS/2020 ‘Tanggal : 22 September 2020 12,| fluman Capital Services Group | uman Capital Services ‘Anggota Jasa Marga Le Institut ~ Anggote 79,| See Mage CGT | 55 arpa Lean nite woe | 4 | Coordinator Strategic ‘Strategic Transformation Anggota Transformation Office Office cece Operation & Maintenance Operation & Maintenance 15.| Management Group Head Management Anggota | ca eemntl arog row, Engineering Planning Anggota Tollroad Business Tollroad Business | 17-| Development Group Head Development Anggota Procurement & Fix Asset em Procurement & Fix Asset Anggota 419.| Internal Audit Internal Audit Anggota 20. jpformation Technology Group | information Technology Anggota Jasamarga Nusantara Toload | Jasamarga Nusantara 21.1 Regional Division Head Tollroad Regional Anggota Jasamarga Metropolitan Jasamarga Metropolitan 22,|Tolroad Regional Dvsion Tomead Regtbal Anggota Jasamarga Transjawa Toload | Jasamarga Transjawa 23. Regional Division Head Tollroad Regional Anggota PT JASA MARGA (PERSERO) Tbk. ‘Subaleti Syukur Direktur Utama Halaman 2 dari? eS Cea ee Ce ee ea re Cea ea ee Cea ee eee ee eee eee eee cee eee ee eee

Anda mungkin juga menyukai