Anda di halaman 1dari 2

FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI No.

Doc :
UNIVERSITAS ISLAM ASSYAFIIYAH FST-ST-04-023-Rev.00

FORM PENILAIAN UJIAN SKRIPSI


Nilai Sidang Skripsi dari mahasiswa :
Nama : Achmad Sayidina Umar
NIM : 2420180007
Program Studi : Teknik Industri
Judul Skripsi : Rancangan Perbaikan Alat Katrol di CV.XYZ Menggunakan
Metode House Of Quality (HOQ)
Nama Penguji : Doddy Lombardo, ST, MM

Hasil Penilaian :_
A. Mutu materi dan tata tulis (40%) = 0,4 x ..85... = .......34...........
B. Kemampuan menyajikan materi (10%) = 0,1 x ..80.... = ......8…..........
C. Penguasaan materi (40%) = 0,4 x ..80.... = ......32............
D. Pengetahuan Umum/Penunjang (10%) = 0,1 x ..80.... = ......8….........

Nilai Total = ..........82..............

Jakarta, Senin 11 Juli 2022


Dosen Penguji

(Doddy Lombardo, ST, MM)


FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI No. Doc :
UNIVERSITAS ISLAM ASSYAFIIYAH FST-ST-04-023-Rev.00

FORM CATATAN PERBAIKAN SIDANG SKRIPSI

Yang bertanda tangan di bawah ini, tim penilai siding proposal mahasiswa :

Nama : Achmad Sayidina Umar


NIM : 2420180007
Program Studi : Teknik Industri
Judul Skripsi : Rancangan Perbaikan Alat Katrol di CV.XYZ Menggunakan
Metode House Of Quality (HOQ)

Catatan Koreksi/Perbaikan :

1. Apa tipe data yang dikumpulkan dalam kuesioner?


2. Mengapa Data tersebut dilakukan Survey? Mengapa tidak dilakukan Observasi langsung?
3. Apakah Data yang dilakukan Kuesioner dilakukan Uji Validitas dan Reabilitas Data ?
4. Sebelum menginterpretasikan data yang sudah di olah apakah di lakukan Uji BLUE untuk
menjamin data yang diolah siap di interpretasikan?
5. Bagaimana urutan mulai dari Atribut, Sub Atribut, Parameter dan Indikator hingga
menjadi sebuah Kuesioner? Mohon di jelaskan
6. Apakah Anda sudah yakin dengan apa yang di sampaikan oleh Responden dapat di
jadikan sumber Informasi anda dalam mendesain produk?
7. Apakah Suara mereka sudah mewakili apa yang mereka/customer harapkan?
8. Bukti-Bukti dilakukannya Survey apakah ada?

Jakarta, Senin 11 Juli 2022


Dosen Penguji

(Doddy Lombardo, ST, MM)

Anda mungkin juga menyukai