Anda di halaman 1dari 12

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

MATA PELAJARAN : Sistem Kelistrikan Otomitif


KELAS : XII
STANDAR KOMPETENSI : Perbaikan pada sistem stater
KOMPETENSI DASAR : Menganalisi gangguan pada sistem starter
Memperbaiki kerusakan pada sistem starter
ALOKASI WAKTU : 32 JP / 4 Pertemuan

Indikator :
- Sistem/komponen dilepas, diamati dan dipahami tanpa menyebebkan kerusakan
terhadap komponen atau sistem lainnya.
- Informasi yang benar di akses dari spesifikasi pabrik dan dipahami.
- Melakukan pengecekan kondisi serta perbaikan dan mengganti komponen sistem
stater dan merakit kembali.
- Seluruh kegiatan praktek dilaksanankan berdasarkan SOP (Standart Operation
Procedures), undang-undang K3 (Keselamatan, dan Kesehatan Kerja), peraturan
perundang-undangan dan prosedur/kebijakan perusahaan.
A. TUJUAN PEMBELAJARAN :
- Peserta dapat menganalisis gangguan pada sistem stater.
- Peserta dapat melakukan perbaikan dan penggantian komponen pada sistem stater.
B. MATERI AJAR :
- Prinsip kerja sistem stater.
- Fungsi setiap komponen di dalam sistem stater.
- Kondisi setiap komponen di dalam sistem stater.
- Pemeliharaan dan Standar ukuran batas servis pada komponen sistem stater.
- Analisi gangguan serta memperbaiki dan mengganti komponen pada sistem strater.
C. METODE PEMBELAJARAN :
- Teori dan Praktek

D. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
 Kegiatan Awal :
- Penjelasan prinsip kerja dan komponen-komponen sistem stater.
 Kegiatan Inti :
- Mempelajari secara teori dan praktek prinsip kerja dan komponen-komponen sistem
stater.
 Kegiatan Akhir :
- Melakukan penilaian hasil pekerjaan siswa.
E. ALAT/BAHAN/MEDIA BANTU/SUMBER BELAJAR :
 Alat :
- Kunci kombinasi 1 set
- Kunci ring 1 set
- Kunci pas 1 set
- Obeng + dan obeng –
- Kunci T 8, 10, 12, 14
- Multitester
- Jangka sorong
- Mikro meter
- Mistar
- Kunci sst
- Dan alat bengkel lain sesuian kebutuhan
 Bahan :
- Unit sepeda motor standar pabrikan
 Media Bantu :
- Proyektor
- Laptop
 Sumber Belajar :
- Buku paket
- Buku LKS
F. PENILAIAN :
 Sikap
 Pengetahuan
 Ketrampilan
 Praktek
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

MATA PELAJARAN : Sistem Kelistrikan Otomitif


KELAS : XII
STANDAR KOMPETENSI : Perbaikan pada sistem pengisian
KOMPETENSI DASAR : Menganalisi gangguan pada sistem pengisian
Memperbaiki kerusakan pada sistem pengisian
ALOKASI WAKTU : 32 JP / 4 Pertemuan

Indikator :
- Sistem/komponen dilepas, diamati dan dipahami tanpa menyebebkan kerusakan
terhadap komponen atau sistem lainnya.
- Informasi yang benar di akses dari spesifikasi pabrik dan dipahami.
- Melakukan pengecekan kondisi serta perbaikan dan mengganti komponen sistem
pengisian dan merakit kembali.
- Seluruh kegiatan praktek dilaksanankan berdasarkan SOP (Standart Operation
Procedures), undang-undang K3 (Keselamatan, dan Kesehatan Kerja), peraturan
perundang-undangan dan prosedur/kebijakan perusahaan.
A. TUJUAN PEMBELAJARAN :
- Peserta dapat menganalisis gangguan pada sistem pengisian.
- Peserta dapat melakukan perbaikan dan penggantian komponen pada sistem
pengisian.
B. MATERI AJAR :
- Prinsip kerja sistem pengisian.
- Fungsi setiap komponen di dalam sistem pengisian.
- Kondisi setiap komponen di dalam sistem pengisian.
- Pemeliharaan dan Standar ukuran batas servis pada komponen sistem pengisian.
- Analisi gangguan serta memperbaiki dan mengganti komponen pada sistem pengisian.
C. METODE PEMBELAJARAN :
- Teori dan Praktek
D. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
 Kegiatan Awal :
- Penjelasan prinsip kerja dan komponen-komponen sistem pengisian.
 Kegiatan Inti :
- Mempelajari secara teori dan praktek prinsip kerja dan komponen-komponen sistem
pengisian.
 Kegiatan Akhir :
- Melakukan penilaian hasil pekerjaan siswa.
E. ALAT/BAHAN/MEDIA BANTU/SUMBER BELAJAR :
 Alat :
- Kunci kombinasi 1 set
- Kunci ring 1 set
- Kunci pas 1 set
- Obeng + dan obeng –
- Kunci T 8, 10, 12, 14
- Multitester
- Jangka sorong
- Mikro meter
- Mistar
- Kunci sst
- Dan alat bengkel lain sesuian kebutuhan
 Bahan :
- Unit sepeda motor standar pabrikan
 Media Bantu :
- Proyektor
- Laptop
 Sumber Belajar :
- Buku paket
- Buku LKS
F. PENILAIAN :
 Sikap
 Pengetahuan
 Ketrampilan
 Praktek
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

MATA PELAJARAN : Sistem Kelistrikan Otomitif


KELAS : XII
STANDAR KOMPETENSI : Perbaikan pada sistem instrumen
KOMPETENSI DASAR : Menganalisi gangguan pada sistem instrumen
Memperbaiki kerusakan pada sistem istrumen
ALOKASI WAKTU : 24 JP / 3 Pertemuan

Indikator :
- Sistem/komponen dilepas, diamati dan dipahami tanpa menyebebkan kerusakan
terhadap komponen atau sistem lainnya.
- Informasi yang benar di akses dari spesifikasi pabrik dan dipahami.
- Melakukan pengecekan kondisi serta perbaikan dan mengganti komponen sistem
instrumen dan merakit kembali.
- Seluruh kegiatan praktek dilaksanankan berdasarkan SOP (Standart Operation
Procedures), undang-undang K3 (Keselamatan, dan Kesehatan Kerja), peraturan
perundang-undangan dan prosedur/kebijakan perusahaan.
A. TUJUAN PEMBELAJARAN :
- Peserta dapat menganalisis gangguan pada sistem instrumen.
- Peserta dapat melakukan perbaikan dan penggantian komponen pada sistem
instrumen.
B. MATERI AJAR :
- Prinsip kerja sistem instrumen.
- Fungsi setiap komponen di dalam sistem instrumen.
- Kondisi setiap komponen di dalam sistem instrumen.
- Pemeliharaan dan Standar ukuran batas servis pada komponen sistem instrumen.
- Analisi gangguan serta memperbaiki dan mengganti komponen pada sistem
instrumen.
C. METODE PEMBELAJARAN :
- Teori dan Praktek
D. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
 Kegiatan Awal :
- Penjelasan prinsip kerja dan komponen-komponen sistem instrumen.
 Kegiatan Inti :
- Mempelajari secara teori dan praktek prinsip kerja dan komponen-komponen sistem
instrumen.
 Kegiatan Akhir :
- Melakukan penilaian hasil pekerjaan siswa.
E. ALAT/BAHAN/MEDIA BANTU/SUMBER BELAJAR :
 Alat :
- Kunci kombinasi 1 set
- Kunci ring 1 set
- Kunci pas 1 set
- Obeng + dan obeng –
- Kunci T 8, 10, 12, 14
- Multitester
- Jangka sorong
- Mikro meter
- Mistar
- Kunci sst
- Dan alat bengkel lain sesuian kebutuhan
 Bahan :
- Unit sepeda motor standar pabrikan
 Media Bantu :
- Proyektor
- Laptop
 Sumber Belajar :
- Buku paket
- Buku LKS
F. PENILAIAN :
 Sikap
 Pengetahuan
 Ketrampilan
 Praktek
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

MATA PELAJARAN : Sistem Kelistrikan Otomitif


KELAS : XII
STANDAR KOMPETENSI : Perbaikan pada sistem sinyal
KOMPETENSI DASAR : Menganalisi gangguan pada sistem sinyal
Memperbaiki kerusakan pada sistem sinyal
ALOKASI WAKTU : 24 JP / 3 Pertemuan

Indikator :
- Sistem/komponen dilepas, diamati dan dipahami tanpa menyebebkan kerusakan
terhadap komponen atau sistem lainnya.
- Informasi yang benar di akses dari spesifikasi pabrik dan dipahami.
- Melakukan pengecekan kondisi serta perbaikan dan mengganti komponen sistem
sinyal dan merakit kembali.
- Seluruh kegiatan praktek dilaksanankan berdasarkan SOP (Standart Operation
Procedures), undang-undang K3 (Keselamatan, dan Kesehatan Kerja), peraturan
perundang-undangan dan prosedur/kebijakan perusahaan.
A. TUJUAN PEMBELAJARAN :
- Peserta dapat menganalisis gangguan pada sistem sinyal.
- Peserta dapat melakukan perbaikan dan penggantian komponen pada sistem sinyal.
B. MATERI AJAR :
- Prinsip kerja sistem sinyal.
- Fungsi setiap komponen di dalam sistem sinyal.
- Kondisi setiap komponen di dalam sistem sinyal.
- Pemeliharaan dan Standar ukuran batas servis pada komponen sistem sinyal.
- Analisi gangguan serta memperbaiki dan mengganti komponen pada sistem sinyal.
C. METODE PEMBELAJARAN :
- Teori dan Praktek

D. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
 Kegiatan Awal :
- Penjelasan prinsip kerja dan komponen-komponen sistem sinyal.
 Kegiatan Inti :
- Mempelajari secara teori dan praktek prinsip kerja dan komponen-komponen sistem
sinyal.
 Kegiatan Akhir :
- Melakukan penilaian hasil pekerjaan siswa.
E. ALAT/BAHAN/MEDIA BANTU/SUMBER BELAJAR :
 Alat :
- Kunci kombinasi 1 set
- Kunci ring 1 set
- Kunci pas 1 set
- Obeng + dan obeng –
- Kunci T 8, 10, 12, 14
- Multitester
- Jangka sorong
- Mikro meter
- Mistar
- Kunci sst
- Dan alat bengkel lain sesuian kebutuhan
 Bahan :
- Unit sepeda motor standar pabrikan
 Media Bantu :
- Proyektor
- Laptop
 Sumber Belajar :
- Buku paket
- Buku LKS
F. PENILAIAN :
 Sikap
 Pengetahuan
 Ketrampilan
 Praktek
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

MATA PELAJARAN : Sistem Kelistrikan Otomitif


KELAS : XII
STANDAR KOMPETENSI : Perbaikan pada sistem pengapian konvensional
KOMPETENSI DASAR :Menganalisi gangguan pada sistem pengapian
konvensional
Memperbaiki kerusakan pada sistem pengapian
konvensional
ALOKASI WAKTU : 24 JP / 3 Pertemuan

Indikator :
- Sistem/komponen dilepas, diamati dan dipahami tanpa menyebebkan kerusakan
terhadap komponen atau sistem lainnya.
- Informasi yang benar di akses dari spesifikasi pabrik dan dipahami.
- Melakukan pengecekan kondisi serta perbaikan dan mengganti komponen sistem
pengapian konvensional dan merakit kembali.
- Seluruh kegiatan praktek dilaksanankan berdasarkan SOP (Standart Operation
Procedures), undang-undang K3 (Keselamatan, dan Kesehatan Kerja), peraturan
perundang-undangan dan prosedur/kebijakan perusahaan.
A. TUJUAN PEMBELAJARAN :
- Peserta dapat menganalisis gangguan pada sistem pengapian konvensional.
- Peserta dapat melakukan perbaikan dan penggantian komponen pada sistem
pengapian konvensional.
B. MATERI AJAR :
- Prinsip kerja sistem pengapian konvensional.
- Fungsi setiap komponen di dalam sistem pengapian konvensional.
- Kondisi setiap komponen di dalam sistem pengapian konvensional.
- Pemeliharaan dan Standar ukuran batas servis pada komponen sistem pengapian
konvensional.
- Analisi gangguan serta memperbaiki dan mengganti komponen pada sistem
pengapian konvensional.
C. METODE PEMBELAJARAN :
- Teori dan Praktek
D. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
 Kegiatan Awal :
- Penjelasan prinsip kerja dan komponen-komponen sistem pengapian konvensional.
 Kegiatan Inti :
- Mempelajari secara teori dan praktek prinsip kerja dan komponen-komponen sistem
pengapian konvensional.
 Kegiatan Akhir :
- Melakukan penilaian hasil pekerjaan siswa.
E. ALAT/BAHAN/MEDIA BANTU/SUMBER BELAJAR :
 Alat :
- Kunci kombinasi 1 set
- Kunci ring 1 set
- Kunci pas 1 set
- Obeng + dan obeng –
- Kunci T 8, 10, 12, 14
- Multitester
- Jangka sorong
- Mikro meter
- Mistar
- Kunci sst
- Dan alat bengkel lain sesuian kebutuhan
 Bahan :
- Unit sepeda motor standar pabrikan
 Media Bantu :
- Proyektor
- Laptop
 Sumber Belajar :
- Buku paket
- Buku LKS
F. PENILAIAN :
 Sikap
 Pengetahuan
 Ketrampilan
 Praktek
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

MATA PELAJARAN : Sistem Kelistrikan Otomitif


KELAS : XII
STANDAR KOMPETENSI : Perbaikan pada sistem pengapian elektronik.
KOMPETENSI DASAR :Menganalisi gangguan pada sistem pengapian
elektronik.
Memperbaiki kerusakan pada sistem pengapian
elektronik.
ALOKASI WAKTU : 32 JP / 4 Pertemuan

Indikator :
- Sistem/komponen dilepas, diamati dan dipahami tanpa menyebebkan kerusakan
terhadap komponen atau sistem lainnya.
- Informasi yang benar di akses dari spesifikasi pabrik dan dipahami.
- Melakukan pengecekan kondisi serta perbaikan dan mengganti komponen sistem
pengapian elektronik dan merakit kembali.
- Seluruh kegiatan praktek dilaksanankan berdasarkan SOP (Standart Operation
Procedures), undang-undang K3 (Keselamatan, dan Kesehatan Kerja), peraturan
perundang-undangan dan prosedur/kebijakan perusahaan.
G. TUJUAN PEMBELAJARAN :
- Peserta dapat menganalisis gangguan pada sistem pengapian elektronik.
- Peserta dapat melakukan perbaikan dan penggantian komponen pada sistem
pengapian elektronik.
H. MATERI AJAR :
- Prinsip kerja sistem pengapian elektronik.
- Fungsi setiap komponen di dalam sistem pengapian elektronik.
- Kondisi setiap komponen di dalam sistem pengapian elektronik.
- Pemeliharaan dan Standar ukuran batas servis pada komponen sistem pengapian
elektronik.
- Analisi gangguan serta memperbaiki dan mengganti komponen pada sistem
pengapian elektronik.
I. METODE PEMBELAJARAN :
- Teori dan Praktek
J. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
 Kegiatan Awal :
- Penjelasan prinsip kerja dan komponen-komponen sistem pengapian elektronik.
 Kegiatan Inti :
- Mempelajari secara teori dan praktek prinsip kerja dan komponen-komponen sistem
pengapian elektronik.
 Kegiatan Akhir :
- Melakukan penilaian hasil pekerjaan siswa.
K. ALAT/BAHAN/MEDIA BANTU/SUMBER BELAJAR :
 Alat :
- Kunci kombinasi 1 set - Kunci ring 1 set
- Kunci pas 1 set - Kunci T 8, 10, 12, 14
- Obeng + dan obeng – - Multitester
- Jangka sorong - Mikro meter
- Mistar - Fuller gauge
- Hydro meter - Kunci sst
- Dan alat bengkel lain sesuian kebutuhan

 Bahan :
- Unit sepeda motor standar pabrikan
 Media Bantu :
- Proyektor
- Laptop
 Sumber Belajar :
- Buku paket
- Buku LKS
L. PENILAIAN :
 Sikap
 Pengetahuan
 Ketrampilan
 Praktek

Anda mungkin juga menyukai