Anda di halaman 1dari 2

UJI SPSS

Latihan nomor 1
Uji One Sample T-test

One-Sample Statistics
N Mean Std. Std. Error
Deviation Mean
Nilai statistik 2 10 70.00 14.142 4.472

One-Sample Test
Test Value = 60
t df Sig. (2-tailed) Mean 95% Confidence Interval of the
Differenc Difference
e Lower Upper
Nilai statistik 2 2.236 9 .052 10.000 -.12 20.12

Berdasarkan tabel diatas diperoleh nilai sig. (2-tailed) adalah 2,236. Karena 2,236 > 0,05 , maka H0
diterima yaitu nilai rata-rata statistic 2 mahasiswa sistem informasi sama dengan nilai 60.

Latihan nomor 2
Uji paired T-test

Paired Samples Statistics


Mean N Std. Deviation Std. Error
Mean
PRETEST 46.75 20 6.828 1.527
Pair 1
POSTTEST 48.35 20 10.001 2.236

Paired Samples Correlations


N Correlation Sig.
PRETEST 20 .716 .000
Pair 1
& POSTTEST

Paired Samples Test


Paired Differences t df Sig. (2-
Mean Std. Std. 95% Confidence tailed)
Deviatio Interval of the
n Error Mean Difference
Lower Upper
Pai PRETEST -1.600 6.992 1.563 -4.872 1.672 -1.023 19 .319
r1 - POSTTEST

Berdasarkan tabel diatas diperoleh nilai sig. (2-tailed) adalah 0,319. Karena 0,319 > 0,05 , maka H0
diterima yaitu tidak terdapat perbedaan yang signifikan antara hasil belajar efikasi diri (pretest dan
posttest) sebelum dan sesudah pembelajaran.

Latihan nomor 3
Uji Independent T-Test
Group Statistics
Media pembelajaran N Mean Std. Deviation Std. Error
Mean
Media digital 12 62.75 8.986 2.594
Hasil Pembelajaran
Media analog 12 53.58 5.946 1.716

Berdasarkan tabel diatas diperoleh nilai sig. (2-tailed) adalah 0,007. Karena 0,007 < 0,05 , H0 ditolak
yaitu terdapat perbedaan yang signifikan antara hasil belajar menggunakan metode digital dengan metode
analog.

Anda mungkin juga menyukai