Anda di halaman 1dari 15

MANUAL

HANDLING

O L E H : S Y A I F U L B A H R I , S K M . , M K M
P E N G A N TA R
• Mengangkat dan memindahkan beban secara manual adalah salah satu penyebab
cedera yang paling umum di tempat kerja.
• Data ILO 56.000 kasus MSD Terkait Pekerjaan dalam konstruksi per tahun
• Tidak ada batasan berat yang benar-benar 'aman' untuk operasi penanganan manual,
jadi cobalah mencari alternatif.
DEFINISI
• Setiap pengangkutan atau penopang beban oleh satu atau lebih banyak karyawan
dalam kegiatan;
• PENGANGKATAN
• MENGURANGI
• MENDORONG
• MENARIK
• MEMBAWA ATAU MEMINDAHKAN BEBAN
yang karena karakteristiknya tidak menguntungkan kondisi ergonomis melibatkan risiko,
terutama cedera punggung pada karyawan.
PENGERTIAN
Manual Handling =
Penanganan/pergerakan
benda/beban oleh tenaga manusia
saja.
M E N G A PA M A N UA L
HANDLING
PENTING?

Untuk menunjukkan kefatalan dan dampak dari cedera


penanganan secara manual.

Untuk meningkatkan kewaspadaan, untuk mengurangi


kemungkinan cedera otot karena teknik penanganan
manual.

Untuk meningkatkan kewaspadaan dalam penggunaan


posisi badan yang benar saat mengangkat.
FA KTO R R E S I KO YA N G
DOMINAN CEDERA
A K I B AT P E K E R JA A N
MANUAL HANDLING :

• Sikap tubuh yang tidak alamiah dan dipaksakan (badan


membungkuk, dan memuntir kesamping, jongkok,
berlutut)
• Gerakan Berulang ( sering menjangkau, mengangkat
dan membawa objek)
• Pengerahan tenaga berlebihan (membawa, mengangkat
objek kerja yang terlalu berat)
• Sikap kerja yang statis (harus mempertahankan sikap
diam untuk waktu yang lama pada satu jenis aktivitas)
A PA YA N G T E R JA D I J I KA M A N UA L
HANDLING SALAH?
4 PRINSIP MANUAL HANDLING
Prinsip pengangkatan dengan aman, lakukan:
1. Assess/Nilai
a. Task : postur, frekuensi, durasi, kekuatan, laju, team handling
b. Beban : berat, bentuk, ukuran, pegangan, kemasan, stabilitas, isi
c. Environment: ruang, kondisi lantai, temperature, kelembaban, ventilasi,
pencahayaan, bising, housekeeping.
d. Individual : kekuatan, tinggi, hamil, kesehatan, training, pengalaman,
gender, umur
2. Perencanaan/Plan
3. Prepare/Persiapan
4 PRINSIP MANUAL HANDLING
4. Perform:
• Menerapkan prinsip untuk mengurangi beban tulang
belakang
• Berpijak pada landasan yang lebar dan datar
• Pastikan pegangan dengan baik
• Arahkan kaki pada tujuannya
• Bergerak dengan teratur
• Hindari badan untuk memutar dan membungkuk
• Gunakan alat bantu angkat (bila ada)
• Pastikan posisi tubuh dalam keadaan setimbang setiap saat
KETENTUAN BERAT
BEBANYANG DAPAT DIANGKAT
(PERMENKES 70 TAHUN 2016
KETENTUAN
BE R AT
BEBANYA NG
DA PAT
DIANGKAT
(PERMENKE
S 7 0 TAHU N
2016
MANUAL HANDLING
TEKNIK

Pengangkatan Pegangan
Membawa beban
Pastikan anda dapat melihat arah yang dituju
Hindari memutar badan, gunakan kaki bila merubah arah
Bila anda mau merubah posisi pegangan, taruh beban dibawah .Jangan melakukan
sambil berjalan

Menaruh/menurunkan Beban
Caranya kebalikan dari teknik pengangkatan dan letakkan beban dengan perlahan
MANUAL HANDLING TEKNIK

•Posisikan
badan dekat •Gerakkan
•Biarkan kaki anda
lutut, bukan
dengan yang melakukan
beban dengan
pengangkatan
punggung

Minta bantuan untuk Gunakan peralatan


pengangkatan yang berat atau yang sesuai
benda yang tidak simetris

Anda mungkin juga menyukai