Anda di halaman 1dari 12

KELOMPOK 2 :

• CANDRA HIDAYAT (D1B020177)


• MAHARDIKA SARAH SINAGA (D1B020187)
• VIONA MARDELISA (D1B020193)
• AYANG NURLINTANG (D1B020195)
1

Ø adalah perekonomian yang terdiri darisektor rumah tangga dan


perusahaan. Aliran-aliran pendapatan dalam Perekonomian dua sektor
mempunyai ciri-ciri sebagai berikut :

1. Sektor perusahaan menggunakan faktor-faktor produksi yang dimiliki


rumah tangga. Faktor-faktor produksi tersebut memperoleh pendapatan
berupa gaji danupah, sewa, bunga,dan untung.

2. Sebagian besar pendapatan yang diterima rumah tangga akandigunakan


untuk konsumsi, yaitu membeli barang-barangdan jasa-jasa yang
dihasilkan oleh sektor perusahaan.

3. Sisa pendapatan rumah tangga yang tidak digunakan untuk konsumsi


akan ditabung dalam institusi-institusi keuangan.

4. Pengusaha yang ingin melakukan investasi akan meminjam tabungan


rumah tangga yang dikumpulkan oleh institusi-institusi keuangan.
2

§ Sektor-sektor perusahaan menggunakan faktor-faktor produksi


yang dimiliki rumah tangga. Faktor-faktor produksi tersebut
memperoleh pendapatan berupa gaji dan upah, sewa, bunga dan
keuntungan.
§ Sebagian besar pendapatan yang diterima rumah tangga akan
digunakan untuk konsumsi, yaitu membeli barang dan jasa yang
dihasilkan oleh sektor perusahaan.
§ Sisa pendapatan rumah tangga yang tidak digunakan untuk
konsumsi akan ditabung dalam institusi-institusi keuangan.
§ Pengusaha yang ingin melakukan investasi akan meminjam
tabungan rumah tangga yang dikumpulkan oleh institusi –insttusi
keuangan
3

Keterangan :
• Pada pendapatan yang rendah rumah tangga mengorek tabungan
• Kenaikan pendapatan menaikkan pengeluaran konsumsi
• Pada pendapatan yang tinggi rumah tangga menabung
4

Fungsi konsumsi dan fungsi tabungan sama-sama berkaitan. Bila dikaitkan dengan pendapatan,
konsumsi adalah bagian pendapatan yang dibelanjakan untuk kebutuhan konsumsi. Sedangkan tabungan
dalam pendapatan adalah bagian pendapatan yang disimpan atau tidak dibelanjakan. Sehingga besar
pendapatan sama dengan besar konsumsi ditambah besar tabungan.
Dalam buku Teori Ekonomi dan Penerapannya di Asia (1981) karya Dr Mubyarto, setiap pertambahan
pendapatan akan menyebabkan pertambahan konsumsi dan pertambahan tabungan. Perhitungan
tersebut dapat ditulis dengan rumus:

Y=C+S
Keterangan:
Y = pendapatan
C = konsumsi
S = tabungan

Hubungan antara besarnya konsumsi dan pendapatan disebut sebagai fungsi konsumi. Fungsi konsumsi
adalah fungsi yang menunjukan hubungan besarnya konsumsi dengan pendapatan. Sedangkan hubungan
antara besarnya tabungan dan pendapatan disebut sebagai fungsi tabungan. Fungsi tabungan
menunjukkan hubungan besarnyan tabungan dengan pendapatan.
1. Perekonomian
3. Kekayaan yang dimiliki
Keadaan perekonomian dalam keadaan baik,
Suatu rumah tangga yang memiliki harta cukup atau
stabil, dan tidak banyak pengangguran akan
berlebih dari hasil kerja, biasanya kurang aktif dalam
membuat masyarajat cenderung aktif melakukan
menabung dan lebih memilih melakukan konsumsi.
konsumsi dan kurang aktif menabung.
Namun, bila suaTu rumah tangga belum memiliki
Jika keadaan perekonomian buruk, tidak stabil, dan
kekayaan yang cukup cenderung akan menabung dan
banyak pengangguran, masyarakat akan berhati-hati
mengurangi konsumsi.
dalam melakukan konsumsi serta memilih menabung.

2. Suku Bunga
Jika suku bunga tinggi, masyarakat memilih menabung 4. Budaya berhemat
dan tidak berbelanja. Hal ini karena masyarakat akan Setiap masyarakat memiliki cara dan budaya yang
mendapatkan bungan yang besar. berbeda dalam menggunakan pendapatannya.
Terdapat satu kelompok masyarakat yang lebih suka
Jika suku bunga rendah, masyarakat akan lebih aktif berkonsumsi, ada yang lebih suka menabung untuk
berbelanja dibandingkan menabung. Karena bunga masa depan.
yang mereka dapatkan dari tabungan akan sedikit.
5. Distribusi pendapatan
Untuk masyarakat yang distribusi pendapatannya tidak
merata, jumlah tabungan umumnya lebih banyak. Hal
ini karena distribusi pendapatan tidak merata 6. Kekayaan yang dimiliki
mengakibatlan masyarakat memperoleh pendapatan Dana pensiun
yang tinggi. Pemerintah yang memberikan dana pensiun yang
tinggi, membuat para pensiunan cenderung senang
Sedangkan yang memperoleh pendapatan yang berkonsumsi.
rendah cenderung hanya memanfaatkan untuk
berkonsumsi. Untuk masyarakat yang berpemdapatan Sedangkan, dana pensiun rendah membuat pensiunan
tinggi cenderung suka menabung sehingga jumlah lebih aktif menabung.
tabungannya banyak. Selain itu, untuk masyarakat
yang distribusi pendapatannya merata, tabungan akan
sedikit dibandingkan konsumsi.
5

Konsep-konsep Dalam Perekonomian Dua Sektor


v MPC
v MPS
v APC
v APS
v Konsumsi
v Tabungan
v Investasi (penanaman modal/ pembentukan modal)
v Fungsi Konsumsi C = a + bYd
v Fungsi Tabungan S = -a +(1-b)Y
v Fungsi Investasi
4

v Tingkat pendapatan rumah tangga


v Kekayaan yang telah terkumpul
v Suku bunga
v Sikap berhemat
v Keadaan perekonomian
v Distribusi pendapatan
v Tersedia tidaknya dana pensiun yang mencukupi
5

§ Tingkat keuntungan yang diramalkan akan diperoleh


§ Suku bunga
§ Ramalan mengenai keadaan ekonomi di masa depan
§ Kemajuan teknologi
§ Tingkat pendapatan nasional dan perubahan-
perubahan
§ Keuntungan yng diperoleh perusahaan
6

• Keadaan Ekspansi
• Pengeluaran agregat (AE) lebih besar dari
pendapatan nasional. Kelebihan
permintaan tersebut tersebut akan
menggalakkan para pengusaha menambah
produksi mereka dan pendapatan nasional
bertambah tinggi.
• Keadaan Seimbang
• Keadaan Kontraksi
• Pada saat pengeluaran agregat (AE) lebih
kecil dari pendapatan nasional (Y).
Produksi barang-barang yang melebihi
permintaan tersebut akan mendorong
perusahaan- perusahaan untuk
menurunkan kegiatan mereka
THANK YOU...

Anda mungkin juga menyukai