Anda di halaman 1dari 1

Fachryan Naufal Fadillah

180511625503

1. Pilihlah 1 (satu) KD dari salah satu matapelajaran kelompok C1, C2, atau C3.
2. Rumuskan selurih IPK dari KD yang telah anda pilih tersebut.
3. Pilihlah sejumlah IPK, dari yang telah anda rumuskan pada butir 2, untuk merancang dan
melaksanakan pembelajaran mikro dengan alokasi waktu 10 s/d 15 menit.
Pembahasan
Mata Pelajaran : Teknik Pengelasan Busur Manual
Kelas/Semester : XI TP/ 4 (genap)
Komp Keahlian : Teknik Pengelasan
Materi Pokok : Pengelasan Pelat dengan Pelat Sambungan Tumpul Posisi di Atas Kepala
dengan SMAW
Pertemuan ke : 1
Alokasi waktu : 10-15 menit
Tahun Pelajaran: 2020/2021

Kompetensi Dasar
3.8 Menerapkan teknik pengelasan pelat dengan pelat pada sambungan tumpul posisi di atas
kepala dengan las busur manual (SMAW).

Indikator Pencapaian Kompetensi


3.8.1 Peserta didik dapat memahami teknik pengelasan pelat dengan pelat pada sambungan
tumpul posisi di atas kepala dengan las busur manual (SMAW).
3.8.2 Peserta didik dapat menerapkan teknik pengelasan pelat dengan pelat pada sambungan
tumpul posisi di atas kepala dengan las busur manual (SMAW).
3.8.3 Peserta didik dapat melakukan persiapan benda kerja untuk
pengelasan pelat dengan pelat pada sambungan tumpul posisi di atas kepala dengan las busur
manual (SMAW).
3.8.4 Peserta didik dapat melakukan pengelasan pelat dengan pelat pada sambungan tumpul
posisi di atas kepala dengan las busur manual (SMAW).

Anda mungkin juga menyukai