Anda di halaman 1dari 3

Bahasa Indonesia Latihan Soal UN

Soal : Latihan Soal UN


Mapel: Bahasa Indonesia

1 .Kebijakan yang dilakukan oleh Ali Sadikin yang diulas dalam buku ini. mengandung kontroversi. Ali Sadikin tahu bahwa kebijakan itu legal meskipun dite
agamis. Isi buku ini dapat dijadikan teladan bagi para calon pemimpin Jakarta. Ali Sadikin boleh saja disebut masa lalu. Namun pepatah mengatakan “S
masa lalu, ia buta masa kini/’
Paragraf tersebut termasuk jenis laporan ....
A.Penelitian
B.Kegiatan
C.Buku
D.Perjalanan
E.Wawancara

2 .Besar harapan saya dapat diterima di perusahaan yang Bapak pimpin. Atas kebaikannya, dihaturkan terima kasih.
Kalimat yang tepat untuk memperbaiki kalimat penutup surat lamaran pekerjaan tersebut adalah ....
A.Atas kebijaksanaan menerima saya di perusahaan Bapak, saya mengucapkan terima kasih.
B.Besar harapan saya, Bapak dapat menerima saya. Atas kebijaksanaan Bapak, saya mengucapkan terima kasih.
C.Besar harapan saya, Bapak mempertimbangkan lamaran saya. Atas kebijaksanaannya, diucapkan terima kasih.
D.Mohon Bapak dapat menerima saya. Atas kebijaksanaannya kepada saya, saya ucapkan terima kasih.
E.Sudilah kiranya Bapak menerima saya. Atas kebijaksanaan Bapak, dihaturkan terima kasih.

support by https://tryoutunonline.com Halaman 1/3


Bahasa Indonesia Latihan Soal UN

3 .Ular, biawak, cecak, dan sebagainya termasuk jenis binatang melata. Seperti jenis binatang lainnya, binatang-binatang tersebut memerlukan air. Begitu
misalnya mawar, kelapa, sawo.
Manusia juga memerlukan air. Manusia, tumbuh-tumbuhan, dan binatang sangat memerlukan air.
Simpulan paragraf tersebut adalah ....
A.Tumbuhan memerlukan air untuk hidup.
B.Semua binatang memerlukan air untuk hidup.
C.Semua manusia memerlukan air.
D.Semua makhluk hidup sangat memerlukan air.
E.Setiap orang memerlukan air untuk hidup

4 .Apabila Bapak memerlukan informasi tentang diri saya, saya bersedia dipanggil dan diwawancarai.
Atas perhatian dan kerja sama Bapak, diucapkan terima kasih.

Hormat saya,

Perbaikan penutup surat tersebut yang tepat adalah ...


A.Atas perhatian Bapak, saya mengucapkan teri-ma kasih.
B.Atas kerjasama Bapak, saya ucapkan banyak terima kasih.
C.Atas perhatian Bapak, diucapkan terima kasih.
D.Atas perhatian dan kerja samanya saya ucap-kan terima kasih.
E.Atas perhatian dan kerjasama Bapak, saya ucapkan terima kasih

support by https://tryoutunonline.com Halaman 2/3


Bahasa Indonesia Latihan Soal UN

5 .(1) Salah satu penyebab terjadinya unjuk rasa ka-rena ketidakpercayaan terhadap pelaksanaan berbagai aturan. (2) Para pengunjuk rasa tidak menemu
ketidakpastian yang dirasakannya. (3) Tekanan amarah yang ti-dak menemukan celah untuk keluar akhirnya menjadi amuk masa. (4) Hal-hal tersebut m
unjuk rasa sering berujung pada anarkisme masa jika aspirasi mereka tidak tersalurkan. (5) Mereka ingin reaksi mereka di-perhatikan.
Kalimat yang tidak merupakan sebab dalam paragraf tersebut adalah nomor ....
A.4
B.5
C.1
D.3
E.2

Mohon maaf untuk setiap download hanya 5 nomor soal, silahkan anda ulangi download untuk mendapatkan soal lebih lengkap.
Jika anda ingin melihat kunci jawaban silahkan berkunjung di web https://tryoutunonline.com
Jangan lupa untuk mencoba Simulasi Aplikasi UNBK di web https://simulasi.soalunbk.com
* Perhatian : Soal ini hanya prediksi atau Latihan

support by https://tryoutunonline.com Halaman 3/3

Anda mungkin juga menyukai