Anda di halaman 1dari 8

UTS SENI BUDAYA

Nama :
Kelas :
1. Ahli yang menyebutkan bahwa kebudayaan adalah kesatuan kompleks yang terdiri atas ilmu
pengetahuan, seni, adat istiadat, hukum, dan budi pekerti yang dimiliki manusia dalam suatu
komunitas masyarakat seni adalah....
a. Cicero
b. E.B Taylor
c. Koentjaraningrat

d. selo soemardjan
e. edward s casey
2. Ahli pada gambar ini menyatakan bahwa kebudayaan adalah?

a. hal yang terlahir dalam masyarakat yang mendiami suatu tempat


b. sistem gagasan serta hasil karya manusia
c. hasil cipta, rasa dan karsa manusia
d. hasil pengolahan jiwa dan pemikiran manusia yang digunakan untuk mengembangkan
masyarakat
e. kesatuan kompleks atas ilmu pengetahuan, seni, adat istiadat, hukum, dan budi pekerti manusia
3. Ahli yang menyatakan bahwa unsur kebudayaan dibagi menjadi tujuh, yakni kepercayaan/religi,
pengetahuan, teknologi, sistem kemasyarakatan, sistem ekonomi, bahasa dan kebudayaan adalah?
a. Cicero
b. Edward s cassey
c. Koentjaraningrat
d. C.kluckhohn
e. E.B Taylor
4. Tanpa adanya komunikasi, suatu kebudayaan akan sulit tercipta. Pernyataan ini menjelaskan
bahwa salah satu unsur dari kebidayaan adalah...
a. Religi/kepercayaan
b. Sistem ekonomi
c. Kesenian
d. Sistem pengetahuan
e. Bahasa
5. Perhatikan gambar pada soal ini! tiap daerah memiliki ciri khasnya masing-masing.ahli yang
menyatakan kebudayaan adalah hal yang lahir dalam masayarakat yang mendiami suatu tempat
tertentu dan dijadikan identitas adalah....

a. Cicero
b. Edward s cassey
c. Koentjaraningrat
d. C.kluckhohn
e. E.B Taylor
6. Beliau adalah Kontjaraningrat, seorang ahli yang menyatakan bahwa kebudayaan adalah...

a. Hasil pengolahan jiwa dan pemikiran manusia


b. Hal yang terlahir dimasyarakat di suatu tempat dan dijadikan identitas
c. keseluruhan suatu sistem gagasan, tindakan, serta hasil karya manusia
d. Hasil cipta, rasa dan karsa manusia
e. kesatuan kompleks, ilmu pengetahuan, seni, adat istiadat hukum dan budi pekerti
7. Gambar ini menunjukkan salah satu unsur Kebudayaan yaitu...

a. Religi/kepercayaan
b. Sistem ekonomi
c. Kesenian
d. Sistem pengetahuan
e. Bahasa
8. Dalam bahasa sansekerta, istilah seni yang memiliki makna warna atau berwarna berasal dari
kata...
a. Cilpa
b. Buddhi

c. Culture
d. Sani
e. Art
9. Seni adalah hasil tiruan alam atau benda objek yang ada di alam. Pernyataan diatas merupakan
definisi seni menurut...
a. Aristoteles
b. Plato
c. Ki hajar dewantara
d. Thomas munro
e. Akhdiat K.Mihardja
10. Salah seorang Ahli yang menyatakan bahwa seni adalah perbuatan manusia dan bersifat indah
hingga dapat menggerakan jiwa manusia lainnya. Beliau adalah...

a. Sartono Kartodirdjo
b. Harry Sulastianto
c. Akhdiat K. Mihardja
d. Raden Mas Soewardi Soerdjaningrat
e. Ida bagus putu perwita
11. Dalam bahasa sansekerta seni yang memiliki makna pemujaan persembahan atau pelayanan
disebut....
a. Cilpa
b. Buddhi
c. Culture
d. Sani
e. Art
12. Ahli yang menyatakan bahwa Seni budaya adalah sebagai suatu system yang koheren yang
menjalankankomunikasi efektif, antara lain dengan melalui satu bagian saja dapat menunjukan
keseluruhannya adalah....

a. Sartono Kartodirdjo
b. Harry Sulastianto
c. Akhdiat K. Mihardja
d. Raden Mas Soewardi Soerdjaningrat
e. Ida bagus putu perwita
13. Pada jaman dahulu, untuk mendapatkan sesuatu kita melakukan sistem barter atau tukar
menukar barang. pernyataan diatas sesuai dengan salah satu unsur budaya yaitu....
a. Sistem kemasyarakatan
b. Bahasa
c. Sistem Ekonomi
d. Sistem Teknologi
e. Sistem Pengetahuan
14. Budaya merupakan sesuatu yang sudah menjadi kebiasaan dan sukar diubah merupakan
pengertian berdasarkan...
a. Cicero
b. Edward s cassey
c. Koentjaraningrat
d. Bahasa sansekerta
e. Kamus besar bahasa Indonesia
15. ahli yang menyatakan bahwa seni adalah sebuah kemampuan membuat sesuatu dalam
hubungannya dengan upaya mencapai suatu tujuan yang telah ditentukan oleh gagasan tertentu
adalah...
a. Aristoteles
b. Plato
c. Ki hajar dewantara
d. Thomas munro
e. Akhdiat K.Mihardja
16. seni dibagi menjadi seni audio, seni visual dan seni audio visual. Pembagian Seni diatas
merupakan pembagian berdasarkan...
a. Perkembangannya
b. Pengetahuannya
c. Medianya
d. Tingkatannya
e. Tahapannya
17. seni dibagi menjadi seni klasik, seni tradisional, seni moderen dan seni kontemporer.
Pembagian Seni diatas merupakan pembagian berdasarkan...
a. Perkembangannya
b. Pengetahuannya
c. Medianya
d. Tingkatannya
e. Tahapannya
18. Seni yang dapat dinikmati dengan indra pendengaran dan indra penglihatan termasuk kedalam
seni....
a. Audio
b. Visual
c. Audio visual
d. Kontemporer
e. Klasik
19. Seni yang berkempang pada masa kini, merespon dan merepresentasikan situasi sosial bidaya
terkini dan juga tidak terikat pakem adalah seni...
a. Audio
b. Visual
c. Audio visual
d. Kontemporer
e. Klasik
20. Banyak pengrajin yang membuat sebuah karya seni yang lebih bertujuan kepada nilai guna
dalam kehidupan sehari-hari. Merujuk pada pembagian seni berdasarkan fungsinya, maka fungai
seni diatas adalah...
a. Fungsi pendidikan
b. Fungsi hiburan
c. Fungsi komunikasi
d. Fungsi guna
e. fungsi hiburan
21. Seorang seniman mencoba menyampaikan keresahannya terhadap kondisi sosial politik yang
terjadi dimasyarakat melalui lagu dan juga lukisan. Fungsi seni yang dilakukan oleh seniman
tersebut adalah...
a. Fungsi pendidikan
b. Fungsi hiburan
c. Fungsi komunikasi
d. Fungsi guna
e. fungsi hiburan
22. Salah satu unsur seni rupa yang dapat memberikan efek pencahayaan adalah
a. Garis
b. Tekstur
c. Raut
d. Ruang
e. Gelap Terang
23. Salah satu unsur seni rupa memperlihatkan adanya perbedaan ketinggian permukaan objek
adalah...
a. Garis
b. Tekstur
c. Raut
d. Ruang
e. Gelap Terang
24. Berkat adanya karya seni borobudur kita bisa mempelajarai kegiatan-kegiatan yang dilakukan
masyarakat pada jaman dulu. hal ini merupakan salah satu fungsi seni rupa yaitu..
a. Sarana ritual keagamaan
b. Sarana penyampaian nilai budaya
c. Sarana mempelajari sejarah
d. Memuaskan batin seniman
e. Memuaskan batin penikmat seni
25. Seorang seniman membuat sebuah patung dengan tujuan untuk memuaskan batinnya sendiri.
Maka karya seninya termasuk kedalam jenis seni rupa....
a. Seni rupa 2 dimensi murni
b. Seni rupa 2 dimensi terapan
c. Seni rupa 3 dimensi murni
d. Seni rupa 3 dimensi terapan
e. Seni Rupa Kontemporer

Anda mungkin juga menyukai