Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SMK NEGERI 1 PRINGGABAYA
Jl. Jurusan Labuhan Lombok Km 3 Desa Pringgabaya Telpon (0376)2924574

SOAL UJIAN SEMESTER GANJIL


TAHUN PELAJARAN 2019/2020

Mata Pelajaran : SENI BUDAYA


Nama Guru : ADI NUGROHO, S.Pd
Kelas : X ( SEMUA )

Hari/Tgl. : RABU 4 DESEMBER 2019 Waktu : 10.00 – 11.00 Wita

I. Pilihlah salah satu jawaban yang dianggap benar dan berikan tanda silang pada lembar jawana.!

1. Kebudayaan berasal dari bahasa sanskerta yaitu “Buddayah” yang merupakan bentuk dari kata “Budhi” yang berarti ........

A. Budaya C. Buddayah E. Akal


B. Seni D. Kebudayaan

2. “Kebudayaan adalah keseluruhan manusia dari kelakuan dan hasil yang harus didapatkannya dengan belajar dan semua itu tersusun dalam
kehidupan masyarakat.
Ini merupakan pengertian kebudayaan menurut .............

A. Edward Burnett Tylor C. Koentjaranigrat E. Selo Soemardjan


B. Herskovits D. Andreas Eppink

3. Ada Tujuh unsur-unsur kebudayaan yang menjadi isi dalam pokok kebudayaan. Pilihlah 3 unsur yang kalian anggap merupakan bagian dari
tujuh unsur-unsur kebudayaan universal.......

A. Bahasa,Sistem Kekerabatan,& Sistem Persaudaraan


B. Sistem Peralatan, Sistem Kesenian, & Sistem Keindahan
C. Sistem Religi, Sistem Mata Pencaharian & Sistem Ekonomi
D. Bahasa,Sistem Ekonomi, & Sistem Peralatan
E. Sistem Kesenian,Sistem Peralatan, & Sistem Teknologi

4. Tiap kelompok masyarakat kehidupannya diatur oleh adat istiadat dan aturan-aturan mengenai berbagai macam kesatuan di dalam
lingkungan di mana dia hidup dan bergaul dari hari ke hari.
Hal di atas merupakan pengertian dari unsur budaya berdasarkan sistem ........

A. Sistem Religi C. Sistem Pengetahuan E. Sistem Kesenian


B. Sistem Kekerabatan D. Sistem Norma

5. Kepercayaan manusia terhadap adanya Sang Maha Pencipta yang muncul karena kesadaran bahwa ada zat yang lebih dan Maha Kuasa.
Hal di atas merupakan pengertian dari unsur budaya berdasarkan sistem ........

A. Sistem Religi C. Sistem Pengetahuan E. Sistem Kesenian


B. Sistem Kekerabatan D. Sistem Norma

6. Wujud Kebudayaan dibedakan menjadi tiga,yaitu : Gagasan, Aktifitas, dan Artefak.


Ini merupakan pembagian wujud kebudayaan oleh .........

A. J.L. Hoenigman C. J.L. Hoenigmina E. J.J. Hanoman


B. J.J. Honeymoon D. J.J. Hoenigman

7. Wujud kebudayaan fisik yang berupa hasil dari aktivitas, perbuatan, dan karya semua manusia dalam masyarakat berupa benda-benda atau
hal-hal yang dapat diraba, dilihat, dan didokumentasikan. Sifatnya paling konkret di antara ketiga wujud kebudayaan, merupakan
pengertian dari .........

A. Gagasan C. Aktifasi E. Artefak


B. Aktifitas D. Atrefak

8. “Pengertian seni adalah segala manifestasi batin dan pengalaman estetis dengan menggunakan media bidang, garis, warna, tekstur, volume,
dan gelap terang”
Hal ini adalah definisi seni menurut ........

A. Koentjaranigrat C. Ki Hajar Dewantara E. Soepratman


B. Sudarmaji D. Immanuel Kant

9. “Hasil keindahan sehingga dapat menggerakkan perasaan indah orang yang melihatnya, oleh karena itu perbuatan manusia yang dapat
mempengaruhi dapat menimbulkan perasaan indah itu seni.
Hal ini adalah definisi seni menurut ........

A. Koentjaranigrat C. Sudarmaji E. Soepratman


B. Immanuel Kant D. Ki Hajar Dewantara
10. Dalam seni terdapat fungsi individu yang merupakan suatu fungsi seni yang bermanfaat untuk kebutuhan pribadi individu itu sendiri.
Terdapat dua macam fungsi seni untuk individu yaitu .......

A. Fungsi Pendidikan & Fungsi B. Fungsi Komunikasi & Fungsi D. Fungsi Artistik & Fungsi Guna
Religi Rekreasi E. Fungsi Rekreasi & Fungsi
C. Fungsi fisik & Fungsi emosional Kesehatan

11. Karena kegiatan dan aktivitas sehari-harinya membuat mengalami kelelahan sehingga memerlukan rekreasi, seperti menonton film
dibioskop, hiburan teater, dan musik.
Hal di atas merupakan fungsi seni dalam individu yang berkaitan dengan ......
A. Fungsi kebutuhan fisik C. Fungsi Komunikasi E. Fungsi Religi/Keagamaan
B. Fungsi kebutuhan emosional D. Fungsi Pendidikan

12. Seni sebagai media pendidikan karena kesenian tersebut terdapat nilai sosial, kerjasama dan disiplin.
Contoh dibawah ini yang termasuk fungsi seni sebagi media pendidikan adalah ........
A. kaligrafi, busana muslim//muslimah dan lagu-lagu rohani.
B. pegelaran wayang kulit, wayang orang, dan seni teater
C. perlengkapan/peralatan rumah tangga
D. pengobatan penderita gangguan physic atuapun medis distimulasi melalui terapi musik
E. ilustrasi buku pelajaran, poster, alat peraga ipa, dan film ilmiah/dokumentar

13. Salah satu cabang kesenian dimana memiliki wujud pasti dan memanfaatkan unsur rupa yang diklasifikasikan ke dalam bentuk gambar,
lukis, patung, grafis, kerajinan tangan, kriya, dan multimedia disebut .........

A. seni kontemporer C. Seni musik E. Seni rupa


B. Seni teater D. Seni tari

14. Seni yang merupakan bagian dari integral kesenian bermedia ungkap suara dalam wujud pemeranan disebut .........

A. Seni teater C. Seni musik E. Seni tari


B. Seni rupa D. seni rupa kontemporer

15. Seni tari adalah hasil ciptaan manusia yang menggunakan gerak tubuh sebagai suatu keindahan.
Gerakan dalam tari berfungsi sebagai media mengkomunikasikan maksud-maksud tertentu adalah tugas dari ...

A. Koreografi C. Artis E. Sinden


B. Koreogragfer D. Aktor
16. seni adalah hasil keindahan sehingga dapat mempengaruhi perasaan seseorang yang melihatnya, dan seni merupakan perbuatan manusia
yang bisa mempengaruhi dan menimbulkan perasaan indah definisi seni tersebut menurut

A. Esiklopedi Indonesia C. Ki Hajar Dewantara E. Achdiat kartamihardja


B. Aristoteles D. Selo soemardjan

17. Salah satu sifat dasar seni adalah

A. Indah C. Kreatif E. Style


B. Makna D. Milik bersama

18. Seni bersifat kereatif maksudnya adalah

A. Seni selalu mencipta karya yang baru D. Sebuah karya seni selalu hidup dan dikenang sepanjang masa
B. Karya seni merupakan hasil karya yang khas dari senimannya E. Seni berkembang diseluruh masyarakat didunia
C. Karya seni memiliki nilai nilai sesuai dengan pesan yang ingin
disampaikan senimannya

19. Seni bersifat individual maksudnya adalah

A. Sebuah karya seni selalu hidup dan dikenang sepanjang masa D. Sebuah karya seni selalu hidup dan dikenang sepanjang masa
B. Seni berkembang diseluruh masyarakat didunia E. Seni berkembang diseluruh masyarakat didunia
C. Karya seni memiliki nilai nilai sesuai dengan pesan yang
ingin disampaikan senimannya

20. Dibawah ini yang termasuk dua fungsi seni adalah

A. Fungsi seni bagi individu dan fungsi seni bagi sosial D. Fungsi seni bagi impormasi dan fungsi seni bagi pendidikan
B. Fungsi seni bagi agama dan fungsi seni bagi pendidikan E. Fungsi seni bagi masyarakat dan fungsi seni bagi negara
C. Fungsi seni bagi fisik dan fungsi seni bagi emosional

21. Melalui seni juga kita bisa menjelaskan sesuatu kepada orang lain dengan lebih mudah. Misalnya penggunaan poster yang bernilai seni
dimana di dalamnya terdapat informasi tentang bahaya narkoba, pentingnya imunisasi, dan penyampaian program pemerintah. Dari uraian
yang diatas ini termasuk dalam seni sebagai media :

A. Pendidikan C. Informasi E. Tontonan


B. Hiburan D. Agama
22. Contoh seni sebagai media informasi adalah

A. Poster, koran, iklan, C. Kaligrafi, grafiti, kraff E. Grafiti, nirmana, lukisan


B. Lukisan, patung, kriya D. Nirmana, kriya, lukisan

23. Karya seni yang menggunakan unsur bunyi sebagai media utamanya disebut seni..

A. Seni lukis C. Seni tari E. Seni grafis


B. Seni musik D. Seni sastra

24. Medium yang digunakan dalam seni rupa adalah

A. Kanvas, kertas, pasir, kain, kuas C. Gerak E. Bunyi dan gerak


B. Bunyi D. Vokal dan gerak

II. Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan tepat dan benar!

1. Sebutkan 3 fungsi sosial seni.


2. Jabarkan fungsi seni sebagai pemenuhan kebutuhan emosional!
3. Sebut dan jelaskan 2 cabang-cabang seni?
4. Sebutkan macam-macam keindahan menurut luasnya?
5. Sebutkan sifat-sifat keindahan?

*** SELAMAT BEKERJA***

Anda mungkin juga menyukai