Anda di halaman 1dari 1

Judul Indikator Kecepatan waktu menanggapi kerusakan alat

Dasar Pemikiran
Dimensi Mutu Efektifitas,efisiensi,kesinambungan pelayanan
Tujuan Tergambarnya kecepatan dan ketanggapan dalam
pemeliharaan alat
Definisi Operasional Kecepatan waktu menanggapi alat yang rusak
adalahwaktu yang dibutuhkan mulai laporan alat
rusak diterima sampai dengan petugas melakukan
pemeriksaan terhadap alat yang rusak untuk tindak
perbaikan,maksimal dalam waktu 15 menit harus
ditanggapi
Type Indikator
Numerator Jumlah laporan kerusakan alat yang ditanggapi
kurang atau sama dengan 15 menit dalam satu bulan
Denumerator Jumlah seluruh kerusakan alat dalam satu bulan
Standar ≥ 80%
Kriteria :
Inklusi :
Eksklusi :
Formula
Sumber Data : Catatan laporan kerusakan alat
Frekuensi Pengumpulan data Bulanan
Peride Analisa 3 Bulanan
Cara Pengumpulan Data Sensus harian
Sampel
Rencana analisa data Analisa Prosentase
Instrumen pengambilan data Formulir Sensus Harian
Penanggung Jawab Kepala Ruang/Ka Instalasi
Diseminasi data Data akan diseminasikan dalam pertemuan rutin dan
paparan indikator mutu

Anda mungkin juga menyukai