Anda di halaman 1dari 2

Nama : Setia Wulan Dari, ST

NPM : 2121211001
Mata Kuliah : Software Engineering
Dosen : Dr., Sutedi, S.Kom., M.T.I

SISTEM PEMBELIAN OBAT RESEP DOKTER


Jika ada Pembeli yang akan membeli obat dengan resep dokter, maka terlebih dahulu ia harus
menyerahkan resep yang dibawanya ke Bagian Penerimaan Resep, selanjutnya Bagian
Penerimaan Resep akan mengecek stok obat berdasarkan pada data yang ada pada daftar obat.
Selanjutnya apabila obat yang akan dibeli tersedia maka Bagian Penerima Resep akan menulis
rincian harga obat tersebut pada resep, lalu menyerahkan kembali resep tersebut ke Pembeli.
Selanjutnya Pembeli akan menyiapkan uang pembayaran dan menyerahkannya ke Kasir
berikut dengan resep yang telah diberi rincian harga tadi. Setelah menerima pembayaran,
kemudian Kasir akan menyerahkan struk pembayaran dan nomor pengambilan obat kepada
Pembeli, sedangkan resep yang telah lunas tadi diserahkan ke Bagian Penyiapan Obat untuk
disiapkan obatnya. Setelah obat siap, selanjutnya Pembeli dapat mengambil obatnya ke
Bagian Penyiapan Obat dengan terlebih dahulu menyerahkan struk pembayaran dan nomor
pengambilan obatnya, lalu Bagian penyiapan obat akan menyerahkan obat tersebut dan
mengembalikan struk pembayarannya kepada Pembeli, sedangkan resep dan nomor
pengambilan obatnya diarsipkan.
Context Diagram:

Tugas:
1. Buat document flowchart.
Jawaban :
1. Document Flowchart
Pembeli Bag. Penerima Resep Kasir Bag. Penyedia Obat

start Resep 2 4 5

Menyiapkan resep Resep + struk pembayaran +


Resep lunas
Mengecek stok rincian harga + uang nomor pengambilan obat
obat
Resep
Pembayaran resep Menyediakan obat
Stok obat
tidak
ada?

1 struk pembayaran Struk pembayaran Resep + nomor


Resep lunas
ya + nomor + obat pengambilan obat
pengambilan obat
Resep + Resep
rincian harga (obat ada)
4 6
3 arsip
Menyiapkan resep Menulis rincian
harga

Resep + Resep +
rincian harga + uang rincian harga

2
1

struk pembayaran +
nomor pengambilan obat

Struk pembayaran
+ obat

stop

Anda mungkin juga menyukai