Anda di halaman 1dari 1

No.

: 06/ISALNI/PPMU/III/2022
Prihal : Undangan
Lampiran : 01
Kepada Yth Bapak

.Ust. Abd Achmad


Di Tempat
Assalamualaikum Wr. Wb
Dengan memohon rahmat, taufiq dan maunah dari Alloh SWT semoga kita semua senantiasa mendapat
ridho dan ampunannya sehingga kita dapat melaksanakan aktifitas kita sehari-hari dengan penuh Barokah,
Amien.
Selanjutnya, Sehubungan dengan di adakan lomba(FESTA)Festival Seni antar lembaga Dengan Tema
“Tumbuhkan Prestasi Melalui Ragam Kompetisi Islami” di pondok pesantren miftahul ulum derbing pancor,
yang insya allah akan diselenggarakan pada:
Hari : Malam Senin - Selasa
Tanggal : 14–15 Jumadits Tsani 1443 H / 16-17 Januari 2022 M.
Tempat : Lapangan Madrasah PP. MIFTAHUL ULUM DERBING
Jam : 07 : 30 Wis (Malam)
Acara : FESTA (Festival Seni Antar Lembaga)

Maka dengan ini kami mengharap partisipasinya kepada Ikatan Santri & Alumni(ISALNI) untuk ikut
serta demi kesuksesan dan kemeriahan acara lomba tersebut.
Demikian undangan ini kami buat dengan sebenarnya, semoga tidak membebani kepada seluruh para
alumni & simpatisan, dan atas perhatiannya kami sampaikan banyak terima kasih
Wassalamualaikum Wr Wb.
Derbing, 04 Jumadits Tsani 1443 H.
07 Januari 2022 M.

Panitia Pelaksana
Festival Seni Antar Lembaga,

Ketua Panitia Sekretaris

UST. FAHRUR ROZI TOHIR UST. HABIBI, S.Pd

Mengetahui,
Ketua Umum ISALNI

UST. JUHARI, S.Pd

*Tembusan : Pengasuh PPMU Derbing


Pengurus ISALNI
Arsip

Anda mungkin juga menyukai