Anda di halaman 1dari 2

[

Pemeriksaan HIV

No. Dokumen :
C/VIII/SOP/5/2017/359
SOP No. Revisi : 00
Tanggal Terbit : 30/05/2017
Halaman : 1/2

UPT Puskesmas dr. Ati Sarasati


Pasirkaliki NIP.19600605 198803 2 004

1.Pengertian Test HIV rapid adalah pemerikaan laboratorium dengan


bahan serum untuk mengetahui adanya virus HIV dengan
menggunakan rapid.
2. Tujuan Sebagai pedoman bagi petugas Laboratorim tentang cara
pemeriksaan HIV AIDS
3. Kebijakan SK Keputusan Kepala UPT Puskesmas Pasirkaliki Nomor
C/VIII/SK/5/2017/072 Tentang Jenis Pemeriksaan
Laboratorium
4. Referensi Kit Rapid Test Pemeriksaan HIV Standard Diagnostic
5. Prosedur 1. Menyiapkan bahan dan reagen.
2. Mencuci tangan, kemudian memakai sarung tangan.
3. Memipet sampel serum sebanyak 10 µl teteskan pada
tempat sample pada HIV rapid, kemudian teteskan
buffer HIV rapid sebanyak 4 tetes.
4. Tunggu selama 15 menit sampai hasil keluar.
5. Menulis hasil pemeriksaan pada buku register dan
formulir hasil pemeriksaan.
6. Merapikan alat.
7. Melepas sarung tangan, kemudian mencuci tangan
6. Diagram alir
Pasien datang ke
Laboratorium

Pertanyaan identitas pasien oleh


petugas Laboratorium
Petugas Laboratorium Menyiapkan
bahan dan reagen

Memipet sampel serum sebanyak 10 µl


teteskan pada tempat sample pada HIV
rapid, kemudian teteskan buffer HIV rapid
sebanyak 4 tetes.

Tunggu selama 15 menit sampai


hasil keluar.Menulis hasil
pemeriksaan pada buku register
dan formulir hasil pemeriksaan

Petugas Laboratorium merapikan


alat, melepas sarung tangan,
kemudian mencuci tangan

Pasien keluar dari


ruang
Laboratorium

7. Unit Terkait 1. Ruang Pelayanan Umum

2. Ruang Pelayanan Lansia

8. DOKUMEN 1. Buku Register Pemeriksaan Laboratorium


TERKAIT 2. Form Hasil Pemeriksan Laboratorium

9. ALAT DAN 1. Serum darah


BAHAN 2. HIV Rapid
3. Mikropipet 10 µl
4. Buffer HIV Rapid
10. Rekaman historis Tgl Mulai
No Yang Diubah Isi Perubahan
perubahan Diberlakukan

2/2

Anda mungkin juga menyukai