Anda di halaman 1dari 1

Maju Dari Hilir,

Bersinar Sampai Hulu.

Prekondisi Perencanaan Peternakan Terpadu


Kecamatan Lembang
Berdasarkan data yang ada, Perdesaan di Kecamatan Lembang memiliki potensi
dilakukannya Integrated Farming (IF) atau Peternakan Terpadu. Baik dari segi potensi
bentang lahan ternak yang memadai maupun kondisi sumber daya manusia.

Namun demikian, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam penerapannya.
Aspek keamanan Taboko-Parrendeng Sapin mesti jadi perhatian khusus. Selain itu,
tenaga ahli dalam bidang IF juga patut dipikirkan. Sembari menilik mekanisme
kelembagaan BUMDESMA Lembang.

Kecamatan Lembang memiliki beberapa Asumsi, 1 desa investasi 100 juta.


desa yang potensial . Desa Rajang, 14 Desa, 1,4 Miliar
Betteng Paremba, Kariango, Pakeng,
Jika luas wilayah 73309 Hektar,
Sabbang Paru, dll. Artinya IF potensial.
maka ada banyak opsi pemilihan
Dari 14 desa, sekitar 100 Peternak (hitungan kasar). tempat Peternakan Terpadu (IF)
Peternakan Terpadu, Perusahaan
Kondisi objektif Populasi ternak Pengolahan Jagung dan Beras
saat ini; Sapi Potong 6016 ekor, tidak akan terbentuk kalau belum
Kambing 7466 ekor, Ayam ada BUMDESMA.
Pedaging 119562 ekor. Dari data
awal, pangsa pasar daging ternak
cukup menjanjikan.

ADAKAH ???
BUMDESMA,
BUMDESMA,
BUMDESMA !!!
Sumber: Kecamatan Lembang Dalam Angka 2020,
Katalog Badan Pusat Statistik Kabupaten Pinrang.

Anda mungkin juga menyukai