Anda di halaman 1dari 1

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas berkat, rahmat dan
hidayah-Nya penyusunan mini project yang berjudul Hubungan Pola Asuh
Pemberian Makan Dengan Derajat Stunting Pada Wilayah Kerja Puskesmas
Sukajaya telah diselesaikan dengan baik. Selanjutnya, shalawat dan salam
penulis haturkan kepada Nabi Muhammad SAW yang telah membimbing umat
manusia dari alam kegelapan menuju alam yang penuh dengan ilmu pengetahuan.
Penulis menyadari sepenuhnya bahwa penyusunan dari mini project ini
dapat terselesaikan berkat bantuan, dukungan, bimbingan, serta arahan dari
banyak pihak. Oleh karena itu dalam kesempatan ini, penulis ingin menyampaikan
rasa terima kasih yang sebesar-besarnya kepada:
1. dr. Shinta Amelia selaku pendamping Internsip.
2. Bapak/Ibu Staf Puskesmas Sukajaya di setiap bidang kerja.
3. Kedua orang tua penulis yang telah memberikan dukungan dan do’a.
4. Teman sejawat Program Internsip Dokter Indonesia di wahana Puskesmas.
Penulis menyadari sepenuhnya bahwa laporan mini project ini masih jauh
dari sempurna karena keterbatasan pengetahuan, pengalaman dan waktu. Oleh
karena itu, kritik dan saran sangat diharapkan untuk kesempurnaan proses
pembelajaran ini dan mohon maaf atas segala kekurangannya. Akhir kata penulis
berharap semoga mini project ini dapat bermanfaat khususnya bagi penulis dan
juga bagi pembaca pada umumnya.

Sabang, Februari 2022

Penulis

ii

Anda mungkin juga menyukai