Anda di halaman 1dari 6

DOKUMEN NEGARA Paket

UJI KOMPETENSI KEAHLIAN


TAHUN PELAJARAN 2021/2022

INSTRUMEN VERIFIKASI
TEMPAT UJI KOMPETENSI

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan


Kompetensi Keahlian : Teknik dan Bisnis Sepeda Motor

I. PETUNJUK
1. Format II s.d format V digunakan untuk mengevaluasi kelayakan sekolah
dalam melaksanakan Ujian Praktik Kejuruan.
Skor 1 = belum layak
Skor 2 = layak
Skor 3 = sangat layak
2. Sekolah dinyatakan layak jika:

2.1. Memiliki Peralatan sebagaimana tercantum pada format II


Setiap item Peralatan Utama harus memperoleh skor = 3,
2.2. Memiliki Peralatan Pendukung sebagaimana tercantum pada format III
memperoleh skor  2
2.3. Memiliki Tempat/Ruang Pelaksanaan uji kompetensi sebagaimana
kriteria tercantum pada format IV, dengan memperoleh skor  2
2.4. Adanya Tim Penguji sebagaimana kriteria tercantum pada format V,
dengan memperoleh skor  2

P2-21/22 Hak Cipta pada Kemendikbudristek InV-1/6


DOKUMEN NEGARA Paket
2

II. STANDAR PERSYARATAN PERALATAN UTAMA


Peralatan utama yang dibutuhkan untuk minimal 4 asesi/peserta uji melakukan uji kompetensi secara bersamaan*

Tingkat Kualitas/Kesesuaian Peralatan


A1. Spesifi- A2 Jumlah A3. Kondisi
No Nama Alat Spesifikasi Jumlah Kondisi kasi Alat Alat Alat
1 2 3 1 2 3 1 2 3
1. Sepeda Motor Matic 4 tak/langkah karburator 4 unit baik
2. Sepeda Motor Transmisi Manual 4 tak/langkah karburator 4 unit baik
3. Sepeda Motor Matic 4 tak/langkah injeksi 4 unit baik
4. Caddy tools Universal 4 set baik
5. Kunci L Universal 4 set baik
6. Universal clutch holder Universal 4 buah baik
7 Plastic box (penempatan Standar servis 2 s/d 4 baik
part) buah
8 Vernier Caliper 0 – 15 mm 4 buah baik
9 Micrometer 0 – 25 mm 4 buah baik
10 Dial Bore indicator analog 4 set baik
11 V - block Universal 4 buah baik
12 Mistar baja 30 mm 4 buah baik
13 Air compressor Universal 1 unit baik
14 Air gun dan selang udara Universal 4 set baik
15 Peralatan keselamatan kerja Universal 1 set / baik
orang

Sub Total Skor


A1 = A2 = A3 =

Skor Kualitas Peralatan Utama ( A ) = A = (A1+ A2 + A3) / nx3

* dapat dikecualikan jika peserta uji kurang dari 4 atau jika peralatan yang dibutuhkan sangat jarang dimiliki oleh sekolah karena berharga
mahal atau membutuhkan penanganan tertentu

P2-21/22 Hak Cipta pada Kemendikbudristek InV-2/6


DOKUMEN NEGARA Paket
2

III. STANDAR PERSYARATAN PERALATAN PENDUKUNG


Peralatan pendukung yang dibutuhkan untuk minimal 4 asesi/peserta uji melakukan uji kompetensi secara bersamaan*

Tingkat Kualitas/Kesesuaian Peralatan


B1. Spesifi- B2 Jumlah B3. Kondisi
No Nama Alat Spesifikasi Jumlah Kondisi kasi Alat Alat Alat
1 2 3 1 2 3 1 2 3
1. Oil can Universal 4 buah baik
2. Kuas 1 inchi 4 buah baik
3. Bike lift Universal 4 buah baik
4. Seat cover Universal 4 buah baik
5. Exhaust glow Universal 4 buah baik

Sub Total Skor


B1 = B2 = B3 =

Skor Kualitas Peralatan Pendukung ( B ) = B = (B1+ B2 + B3) / nx3

* dapat dikecualikan jika peserta uji kurang dari 4 atau jika peralatan yang dibutuhkan sangat jarang dimiliki oleh sekolah karena berharga
mahal atau membutuhkan penanganan tertentu

P2-21/22 Hak Cipta pada Kemendikbudristek InV-3/6


DOKUMEN NEGARA Paket
2

IV. STANDAR PERSYARATAN TEMPAT/RUANG


(Sekolah, Industri, Masyarakat)
Tingkat
No. Persyaratan Tempat Kesesuaian Keterangan
1 2 3
1 Ruang kerja dilengkapi dengan meja kerja,
meja uji dan ruang alat/bahan.
2 Instalasi listrik terpasang dengan baik dan
pencahayaan juga baik
3 Penerangan dan ventilasi udara sesuai standar
minimal.
4 Ruangan dilengkapi dengan cerobong asap /
exhaust fan untuk sirkulasi gas buang mesin
diesel
5 Tersedia bak cuci tangan dan hand sanitizer
6 Tersedia thermo gun
7 Tersedia tempat sampah
Skor IV = Total/n = ……….. Total =
.................

V. PERSYARATAN PENGUJI
A. Penguji Internal
Tingkat
No. Persyaratan Tim Penguji Kesesuaian Keterangan
1 2 3
1. Guru pengampu Otomotif
2. Memiliki pengalaman mengajar
dibidangnya minimal 3 tahun
3. Memiliki kualifikasi pendidikan minimal S1
teknik mesin atau otomotif yang memiliki
sertifikat asessor kompetensi yang setara
4. Pernah mengikuti pelatihan, magang, atau
sertifikasi kompetensi dalam bidang yang
relevan
5. Memiliki sertifikat asesor kompetensi
dibidang otomotif
Total =
Skor V.A = Total/n = ……….. .................

P2-21/22 Hak Cipta pada Kemendikbudristek InV-4/6


DOKUMEN NEGARA Paket
2

B. Penguji Eksternal
Tingkat
No. Persyaratan Tim Penguji Kesesuaian Keterangan
1 2 3
1. Memiliki pengalaman bekerja dalam bidang
Otomotif minimal 5 tahun
2. Memiliki kualifikasi pendidikan minimal S1
teknik mesin atau otomotif yang memiliki
sertifikat asessor kompetensi yang setara
3. Memiliki pengalaman sebagai penguji
4. Memiliki sertifikat/surat keterangan
kompetensi di bidang yang relevan
5. Memiliki sertifikat asesor kompetensi
dibidang otomotif
Total =
Skor V.B = Total/n = ……….. .................

P2-21/22 Hak Cipta pada Kemendikbudristek InV-5/6


DOKUMEN NEGARA Paket
2

REKAPITULASI HASIL VERIFIKASI

Belum Sangat
No Unsur yang diverifikasi Layak
layak layak
1 II. Standar Persyaratan Peralatan Utama
2 III. Standar Persyaratan Peralatan Pendukung
3 IV. Standar Persyaratan Tempat/Ruang
4 V. A.Persyaratan Penguji Internal
5 V. B. Persyaratan Penguji Eksternal

Rekomendasi : Sangat layak/layak/belum layak *


Sebagai tempat penyelenggaraan Uji Kompetensi Keahlian.

……… , ....................................2022
Kepala Sekolah Verifikator

.............................. .........................................

* coret salah satu

P2-21/22 Hak Cipta pada Kemendikbudristek InV-6/6

Anda mungkin juga menyukai