Anda di halaman 1dari 2

Form

KS 04 A

Lembar Observasi Pelaksanaan Proses Pembelajaran


Guru Kelas / Mata Pelajaran
Nama : FITRI AMAROS SIREGAR, S.Pd. Madrasah : MTsN Batu Bara
Pedidikan terakhir : S- 1 Kabupaten/Kota : Batu Bara
Institusi pendidikan : UNIVERSITAS NEGERI MEDAN Provinsi : Sumatera Utara
Jumlah jam per
Kelas yang diajar : VIII : 25 jam
minggu
Mata pelajaran yang
: IPA (Ilmu Pengetahuan Alam)
diampu
A. Jika Skor 4 B. Jika Skor 3 C. Jika Skor 2 D. Jika Skor 1
Kompetensi A B C D Catatan pengamat/penilai
A. Kompetensi Pedagogik
1. Mengenal karakteristik peserta didik  Pembelajaran yang dilaksankan sudah berjalan
2. Menguasai teori belajar dan prinsip-  baik. Konsep pembelajaran disampaikan dengan
prinsip pembelajaran yang mendidik baik. Siswa juga menunjukkan kepercayaan diri
dalam menjawab pertanyaan guru dan
3. Pengembangan Kurikulum  menjelaskan hasil kerja kelompok kepada siswa
4. Kegiatan pembelajaran yang mendidik  secara aktif. Jumlah siswa yang memperoleh
5. Peningkatan potensi siswa  nilai memuaskan meningkat.
6. Komunikasi dengan siswa 
7. Penilaian dan evaluasi 
B. Kompetensi Kepribadian
8. Bertindak sesuai dengan norma Ibu Fitri Amaros Siregar, S.Pd., guru professional
agama, hukum, social dan kebudayaan  yang selalu menghargai dan mempromosikan
nasional nilai-nilai pancasila, serta memiliki pandangan
9. Menunjukkan pribadi yang dewasa dan luas tentang keberagaman bangsa. Ibu Fitri

teladan Amaros Siregar, S.Pd. juga mampu menyelesaikan
tugas administratif dan non pembelajaran
10. Etos kerja, tanggung jawab yang
 dengan tepat waktu sesuai standar yang
tinggi, rasa bangga menjadi guru
ditetapkan
C. Kompetensi Sosial
11. Bersikap insklusif, bertindak obyektif, Ibu Fitri Amaros Siregar, S.Pd. sudah

serta tidak diskriminatif mencerminkan guru professional yang mampu
12. Komunikasi dengan sesama guru, berinteraksi dengan baik tidak membatasi dan
tenaga kependidikan, orang tua,  tidak diskriminatif.
peserta didik, dan masyarakat
D. Kompetensi Profesional
13. Penguasaan materi, struktur, konsep Sudah membuat pemetaan standar kompetensi
dan pola pikir keilmuan yang dan kompetensi dasar untuk mata pelajaran yang

mendukung mata pelajaran yang diampunya. Ibu Fitri Amaros Siregar, S.Pd.
diampu memanfaatkan jurnal belajar dan masukkan dari
14. Mengembangkan keprofesionalan kolega sebagai bukti kinerja dan bahan

melalui tindakan yang reflektif perbaikan selanjutnya.
Rekomendasi: Pembelajaran sudah berjalan sesuai tahapan-tahapan yang baik dan sesuai RPP. Konsep pembelajaran
disampaikan dengan jelas. Dalam proses pembelajaran digunakan metode eksperimen dan diskusi untuk memahami
konsep IPA (Ilmu Pengetahuan Alam) dan siswa pun belajar memecahkan masalah sendiri dengan bertukar pendapat.
Proses pembelajaran dinilai berdasarkan perilaku Ibu Fitri Amaros Siregar, S.Pd. yang sudah mencerminkan guru
professional yang mampu berinteraksi dengan baik tidak membatasi dan tidak diskriminatif. Pemetaan standar
kompetensi dan kompetensi dasar untuk mata pelajaran yang diampunya perlu dioptimalkan. Secara keseluruhan
pembelajaran ini merupakan contoh proses belajar pembelajaran yang berkualitas.
Batu Bara, 04 November 2020
Guru Pemula, Kepala Madrasah

FITRI AMAROS SIREGAR, S.Pd. Drs. MUDAKIR


NIP.199204082019032029 NIP.196412261997031001

Anda mungkin juga menyukai