Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN

LABUHANBATU
DINAS KESEHATAN
Jalan Ki Hajar Dewantara No. 108 Kode Pos 21415
Telepon/Fax (0624) 21118
Rantauprapat

Rantauprapat, November 2021


Nomor : 440.444/ /DINKES/XI/2021 Kepada Yth :
Sifat : Penting Bpk/ Ibu Kapus ............................
Lamp : 1 (satu) set Di-
Perihal : Workshop Pembinaan Kader Tempat

1. Sehubungan surat dari Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Utara Nomor


441.7/1559/Dinkes/IX/2021 tanggal 30 September 2021 tentang Surat Pemberitahuan
Kegiatan Workshop Pembinaan Kader di Kabupaten/Kota.

2. Berkenaan dengan hal tersebut kami mengharapkan kepada Bapak/Ibu Kepala


Puskesmas yang ditunjuk untuk menghadirkan kader posyandu dengan kriteria (syarat
ketentuan terlampir).

3. Pelaksanaan kegiatan dilakukan pada :


Hari/Tanggal : Jum’at-Sabtu/ 19-20 November 2021
Tempat : Hotel Platinum
Pukul : 08.00 Wib s/d selesai

4. Demikian untuk disampaikan, atas perhatian kami ucapkan terima kasih.

KEPALA DINAS KESEHATAN


KABUPATEN LABUHANBATU

H. KAMAL ILHAM, SKM, MM


PEMBINA UTAMA MUDA
NIP. 19670511 198903 1 003
DAFTAR PUSKESMAS PADA KEGIATAN WORKSHOP PEMBINAAN KADER

No. Nama Puskesmas Jumlah Kader


1 Janji 5 orang
2 Kota Rantauprapat 8 orang
3 Perlayuan 5 orang
4 Sigambal 7 orang
5 Lingga Tiga 5 orang

KRITERIA PESERTA/ KADER POSYANDU


PADA KEGIATAN WORKSHOP PEMBINAAN KADER

1. Kader Aktif dan mempunyai SK dari Kepala Desa/Lurah


2. Mempunyai wawasan/pengetahuan tentang Posyandu
3. Mempunyai inovasidi posyandu ( Rencana Kerja/kegiatan yang sudah dilakukan di posyandu) di
sampaikan secara tertulis dan dilengkapi dengan dokumentasi apabila kegiatan sudah
dilaksanakan serta dibawa pada saat kegiatan
4. Mengikuti Pretest dan Postest
5. Hanya dipilih 1 orang pemenang dari setiap Kabupaten/Kota

Anda mungkin juga menyukai