Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMK Yadika Natar


Program Keahlian : Manajemen Perkantoran
Kompetensi Keahlian : Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran
Mata Pelajaran : Administrasi Umum
Topik : Memahami administrasi
Kelas/ Semester : X/ I ( Satu )
Tahun Pelajaran : 2021/2022
Durasi : 3 x Pertemuan

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran dengan menggunakan pendekatan
saintifik, model
Jigsaw serta, peserta didik mampu:
1. Filsafat dan kelompok Administrasi
2. Pengertian Administrasi, Unsur-unsur Administrasi, Fungsi administrasi
3. Tujuan administrasi dan Manfaat administrasi
4. Perkembangan administrasi dan Jenis- jenis administrasi
5. Pengelompokkan administrasi
6. Menyajikan jenis-jenis kelompok administrasi

B. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan Ke- / Topik Materi (KD 3.1/4.1)
P1. (2 JP) P2. (2 JP) P3. (2 JP)
Tahapan
1. Filsafat dan kelompok 1. Perkembangan administrasi Quiz online
Administrasi dan Jenis- jenis administrasi
2. Pengertian administrasi, 2. Pengelompokkan
Unsur-unsur Administrasi, administrasi
Fungsi administrasi 3. Menyajikan jenis-jenis
3. Tujuan administrasi dan kelompok administrasi
Manfaat administrasi
Pendahuluan Berdo’a, menyiapkan peserta didik dan motivasi, apersepsi,
menyampaikan
Kegiatan inti tujuan, dan menjelaskan garis besar
Model Jigsaw kegiatan.
Model Jigsaw
1. Mengamati
2. Menanya
3. Mengeksplorasi
4. Mencoba/menalar
5. Mengomunikasikan
Penutup Menyusun simpulan, refleksi umpan balik, mendiskusikan tugas,
menjelaskan rencana pertemuan berikutnya dan berdo’a.
Media/ Alat Lembar Aktivitas, WAG,
& bahan MitraData, Browsing, Google
sumber Clasroom, Google Meet.
belajar.
C. Penilaian Hasil Belajar
INSTRUMENT PENILAIAN
1. Metode dan Bentuk Penilaian
Metode Bentuk instrument
Sikap Lembar pengamatan sikap /jurnal
Tes tertulis Tes uraian
Tes Unjuk Kerja Tes penilaian kinerja menggunakan melakukan
penyelidikan

2. Penilaian
Penilaian Sikap

Bubuhkan tanda √ pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan


.
Sikap
No Nama Siswa Skor
Aktif Kerja sama Toleran
1 2 3 1 2 3 1 2 3
1

…. Dst

Rubrik Penilaian Sikap


Skor
No Aspek yang dinilai
1 2 3
1 aktif dalam sama sekali tidak sudah ambil bagian sudah ambil bagian 
pembelajaran ambil bagian dalam dalam pembelajaran  dalam pembelajaran 
pembelajaran tetapi belum secara terus menerus
konsisten dan konsisten
2 bekerjasama dalam sama sekali tidak sudah bekerjasama Sudah bekerjasama
kegiatan kelompok berusaha untuk dalam kegiatan dalam kegiatan
bekerjasama dalam kelompok tetapi kelompok secara terus
kegiatan kelompok masih belum menerus dan
konsisten. konsisten
3 toleran terhadap proses sama sekali tidak sudah toleran Sudah toleran
pemecahan masalah bersikap toleran terhadap proses terhadap proses
terhadap proses pemecahan masalah pemecahan masalah
pemecahan masalah yang berbeda dan yang berbeda dan
yang berbeda dan kreatif tetapi masih kreatif secara terus
kreatif belum konsisten. menerus dan
konsisten.
Skor Maksimum 9

Penilaian Pengetahuan
Teknik : Tertulis
Bentuk : Uraian Objektif
No. Soal Jawaban Skor
1 Admministrasi berasal dari Administrasi adalah usaha dan kegiatan 25
bahasa Latin, Ad dan meliputi penetapan tujuan serta penetapan
Ministrare. Ad artinya intensif cara-cara penyelenggaraan pembinaan
dan ministrare rtinya melayani. organisasi.
Apa yang dimaksud
Administrasi?
2. Administrasi juga memiliki Pengorganisasian, Manajemen, Tata 25
unsur-unsur. Menurut The Hubungan, Kepegawaian, Keuangan,
Liang Gie dalam buku Perbekalan, Tata Usaha, dan Perwakilan.
“Administrasi Perkantoran
Modern”, unsur Administrasi
ada 8. Sebutkan 8 unsur dari
Admministrasi tersebut?
3 Fungsi Administrasi ada lima, Fungsi analisis yaitu fungsi administrasi 30
seperti fungsi analisis. Apa yang membutuhkan pemikiran yang kritis
yang dimaksud dengan fungsi dan kreatif disertai kemampuan mengambil
analisis? Berikan contohnya! keputusan. Contohnya yaitu seperti membuat
keputusan pembelian
4 Fungsi Administrasi ada 5 Fungsi manajerial yaitu fungsi administrasi 20
yaitu fungsi rutin, fungsi yang membutuhkan perencanaan,
teknis, fungsi analisis, fungsi pengorganisasian pengukuran dan
interpersonal, dan fungsi pemotivasian
manajerial. Apa yang
dimaksud dengan fungsi
manajerial?
Jumlah 100

Penilaian Keterampilan
Teknik : Proyek
Bentuk : Bermain Peran per Kelompok
Instumen : Seperangkat Alat Tulis

Lakukan tugas berikut secara berkelompok!


1. Buatlah kelompok yang beranggota 6 orang!
2. Buatlah hubungan antara jabatan dalam organisasi dengan fungsi manajemen organisasi di kelas / sekolah!
3. Buatlah presentasi menarik dalam bentuk video!
4. Kumpulkan dengan mengirim email ke annidayuswan@gmail.com

Lembar Penilaian Proyek


Kelompok :
Kelas :
Tugas :
Tanggal :
N ASPEK SKOR
o
1. Perencanaan
a. Latar Belakang
b. Rumusan Masalah
2. Pelaksanaan
a. Pengumpulan data/informasi
b. Kelengkapan data
c. Pengolahan dan Analisis Data
d. Kesimpulan
3. Pelaporan Hasil
a. Sistematika Laporan
b. Penggunaan Bahasa
c. Penulisan/ejaan
d. Tampilan
SKOR MAKSIMAL 30

Jumlah Skor Perolehan


NILAI PROYEK = x 100
Jumlah Skor Maksimal

Rublik Penilaian:
3 = Baik
2 = Kurang Baik
1 = Tidak Baik

Natar, 15 Juli 2021


Mengetahui:
Kepala SMK Yadika Natar Guru Mata Pelajaran,

Dwi Budi Irfandi, S.Pd Annida Yuswan, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai