Anda di halaman 1dari 3

Nama : Sarah Mutiara

NIM :7203344002
Kelas: ADP A pendidikan administrasi Perkantoran
Dosen Pengampu : Dodi Pramana S .Sos.,M.Si

Judul : Memproduksi Dokumen


Pengertian Dokumen
Dokumen adalah surat-surat atau benda-benda yang berharga, termasuk rekaman
yang dapat dijadikan sebagai alat bukti untuk mendukung keterangan supaya lebih
meyakinkan. Dokimentasi adalah kegiatan mencari, mengumpulkan, menyusun, menyelidiki,
meneliti dan mengolah serta memelihara dan menyiapkan dokumen baru sehingga
lebih bermanfaat.Dari definisi di atas terlihat bahwa dokumen itu lebih luas daripada surat.
Surat hanya sbagian kecil dari dokumen.Dalam bidang administrasi perkantoran, sebagian
besar dokumennya memang berupa surat.

2. Jenis-Jenis Dokumen
Jenis-Jenis Dokumen Berdasarkan Kepentingannya

 Dokumen pribadi, yaitu dokumen yang menyangkut kepentingan perorangan.


Contohnya: KTP, SIM, dan ijazah.

 Dokumen niaga, yaitu dokumen yang berkaitan dengan perniagaan. Contohnya:


cek, obligasi, dan saham.

 Dokumen sejarah, yaitu dokumen yang berkaitan dengan sejarah. Contohnya:


fosil, tugu, dan naskah proklamasi.

 Dokumen pemerintah, yaitu dokumen yang berisi tentang informasi


ketatanegaraan suatu pemerintahan. Contohnya: Keppres dan UU.

Tujuan : Membuat surat Lamaran Pekerjaan


Alat dan bahan : laptop ,data,serta berkas berkas pribadi
Link Vidio Praktek https://youtu.be/mATQQc0KYTs
Medan,24 februari 2022
Hal :lamaran pekerjaan
Kepada Yth,
Manajer HRD Jaya Bakti
Jl.sudirman.No.18
Medan

Dengan Hormat

Sesuai dengan iklan lowwongan pekerjaan dari PT.Jaya Bakti,pada harian republika tanggal 21
februari 2022.saya mengajukan diri untuk bergabung ke dalam Tim Accounting PT.Jaya Bakti

Adapun data diri saya sebagai berikut:


Nama :sarah mutiara
Tempat,Tanggal Lahir :Aceh,14 april 2002
Pendidikan Terakhir :Universitas Negeri Medan (S-1)
Alamat :Jl.kartini,No.13 Aceg Tenggara
Telepon :081356742356
E-mail :sarah@gmail.com

Saya dalam kondisi sehat jasmani dan rohani,dan lancar dalam berbahasa inggris secara lisan dan
tulisan.predikat lulusan disiplin ilmu yang saya pelajari sangat memuaskan serta memiliki
kemampuan akuntansi yang baik.saya terbiasa bekerja dengan mengunakan komputer,memiliki
kemampuan dalam mengoprasikan aplikasi paket MS Office,internet,serta surat-menyurat dalam
bahasa inggris.saya senang untuk belajar dan bekerja secara mandiri maupun kelompok dengan
baik.

Sebagai bahan pertimbangan,saya lampirkan:


1.Daftar Riwayat Hidup
2.Foto Copy ijazah S-1 dan transkip nilai
3.Foto Copy Sertifikat kursus/pelatihan
4.Pas Foto Terbaru
Besar harapan saya bapak/obu bersedia meluangkan wkatu untuk memberikan kesempatan
wawancara,sehingga saya dapat menjelaskan dengan terperinci tentang potensi yang saya miliki.

Demikian surat ini saya buat dengan sebenar-benarnya,dan terimakasih atas perhatian bapak/ibu

Hormat Saya

Sarah Mutiara

Anda mungkin juga menyukai