Anda di halaman 1dari 2

KASUS I

Seorang peneliti hendak melakukan penelitian dengan membandingkan tingkat


Kecerdasan antara kelompok pengguna vitamin penambah kecerdasan dengan yang
tidak menggunakan vitamin penambah kecerdasan.
 Hipotesa yang diajukannya adalah:
Ha : Ada perbedaan kecerdasan antara pengguna vitamin dengan yang tidak
menggunakan vitamin dimana yang menggunakan vitamin lebih cerdas
daripada yang tidak menggunakan vitamin.

Data yang diperoleh adalah sebagai berikut:

KECERDASAN KELPK KECERDASAN KELPK


44 1 22 2
43 1 23 2
50 1 23 2
45 1 25 2
51 1 23 2
44 1 20 2
44 1 22 2
43 1 19 2
48 1 23 2
46 1 18 2
43 1 22 2
52 1 28 2
46 1 22 2
42 1 25 2
48 1 19 2
40 1 24 2
43 1 18 2
44 1 22 2
42 1 22 2
41 1 26 2
48 1 25 2
48 1 28 2
50 1 19 2
44 1 25 2
47 1 23 2
52 1 21 2
49 1 18 2
42 1 22 2
41 1 21 2
22 1 20 2
Keterangan
1 : Kelompok pengguna vitamin penambah kecerdasan
2 : Kelompok yang tidak menggunakan vitamin penambah kecerdasan

Pertanyaan
1. Apakah kelompok penelitian ini bersifat homogen?

2. Berapa nilai p untuk signifikansinya ?

3. Apakah hipotesa yang diajukan diterima? Alasannya?

4. Berapakah perbandingan nilai rerata kecerdasan? Kelompok mana yang


nilai rerata kecerdasannya lebih tinggi?

Anda mungkin juga menyukai