Anda di halaman 1dari 1

Kisi-kisi Soal PPKn ( Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan )

Ujian Akhir semester-1 Tahun Ajaran 2021


Kls IV Sd Shine Kids

A. Jawablah Pertanyaan Dibawah ini Dengan Benar!


1. Apakah yang dimaksud dengan kerjasama?
2. Menurut kamu apa yang akan terjadi jika kita tidak memiliki sikap persatuan dan kesatuan?
3. Tulis 5 jenis nama rumah adat dan daerah asalnya!
4. Tuliskan 3 manfaat kerjasama didalam segala perbedaan yang kita miliki!
5. Tuliskan 3 bentuk kerjasama yang pernah kamu lakukan dirumah!
6. Apakah yang dimaksud dengan hak dan kewajiban!
7. Tuliskan 3 hak dan kewajiban kamu dirumah!
8. Tuliskan 3 hak dan kewajiban kamu disekolah!
9. Tuliskan 3 hak dan kewajiban kamu terhadap lingkungan!
10. Tuliskan5 kebiasaan yang dapat kamu lakukan untuk menghemat energi!
11. Tuliskan 2 hak dan kewajiban terhadap lingkungan!
12. Bagimanakah ciri-ciri lingkungan yang sehat?
13. Tuliskan 2 kewajiban kamu ketika mermelihara hewan!
14. Bagaimana sikapmu jika menemukan tumbuhan dan hewan yang tidak terawat? (berikan
masing-masing 2 contoh)
15. Tuliskan 2 dampak dari tidak melaksakan kewajiban terhadap lingkungan!
16. Tuliskan Bunyi Pancasila sila 1-5 dan simbolnya!
17. Tuliskan makna sila Pertama Pancasila!
18. Tuliskan 3 contoh tindakan dalam kehidupan kamu sehari-hari yang mencerminkan sila
Pertama!
19. Tuliskan makna simbol sila kedua Pancasila!
20. Jelaskan hubungan antara simbol dan dengan makna sila kedua Pancasila!
21. Tuliskan 3 contoh sikap yang mencverminkan sila kedua dalam kehidupan kamu sehari-hari!
22. Tuliskan bunyi sila ke tiga Pancasila dan maknanya!
23. Coba jelaskan bagaimana hubungan makna sila ketiga dengan simbolnya!
24. Tuliskanlah 3 contoh sikap yang mencerminkan sila ketiga dalam kehidupan kamu sehari-
hari!
25. Jelaskan 3 contoh sikap yang mencerminkan menghargai sumber daya alam.
26. Tuliskanlah bunyi sila ke 4 dan maknanya!
27. Tuliskan 3 contoh sikap yang mencerminkan sila ke empat pancasila!
28. Tuliskan bunyi sila ke lima Pancasila dan maknanya!
29. Tuliskan 3 contoh sikap yang yang mencerminkan sila ke lima Pancasila dalam kehidupan
sehari-hari!
30. Apa hubungan simbol dengan makna sila ke lima Pancasila!

Anda mungkin juga menyukai