Anda di halaman 1dari 1

INSTRUKSI KERJA

Dokumentasi pengkajian keluarga

Mulai

1. Melengkapi seluruh bagian dokumen OASIS.


a. Data demografi: alamat, dokter keluarga, sumber pembiayaan, dll.
b. Riwayat yang ada.
c. Penyakit yang pernah diderita.
d. Living arrangements.
e. Bantuan pendukung.
f. Pemeriksaan fisik/ Review of systems.
g. Aktivitas sehari-hari.
h. Obat.
i. Pengelolaan peralatan.
j. Status batas rumah
k. Modalitas terapi yang diperlukan.
l. Kebutuhan yang tidak terpenuhi.
m. Bagian pengetahuan yang kurang.
n. Tritmen/ Prosedur yang dialami.
o. Respon terhadap pendidikan kesehatan/ bantuan yang diberikan.
p. Hak dan kewajiban pasien.
q. Koordinasi dengan layanan pasien.
r. Perencanaan pemulangan.

2. Pembubuhan tanda tangan pada lembar persetujuan.


a. Terapi IV.
b. Persetujuan terhadap tindakan.
c. Persetujuan terhadap layanan.

3. Pembubuhan tanda tangan pada formulir HIPAA.

4. Pembubuhan tanda-tangan pada dokumen Advanced-Directive.

5. Pembubuhan tanda tangan pada dokumen Hak-hak pasien.

6. Melengkapi data dasar pembayaran

7. Melengkapi evaluasi khusus disiplin, jika terapi diberikan.

Selesai

Anda mungkin juga menyukai