Anda di halaman 1dari 22

PEMBAHASAN

PERSIAPAN MANDIRI
No 1 Jawaban A

Pada tumbuhan proses Bagian bunga


mikrosporogenesis merupakan proses
pembentukan gamet jantan. Proses
tersebut terjadi di :
A. antera
B. ovulum
C. ovarium
D. mikrofili
E. mikrofolia
No 2 Jawaban E
Macam kelenjar tubuh
Kelenjar eksokrin, merupakan
kelenjar yang mempunyai saluran
pengeluaran untuk menyalurkan hasil
sekresinya yang berupa :
A. Eritrosit
B. Leukosit
C. Trombosit
D. Limfosit
E. Enzim
No 3 Jawaban C

Pada semua level organisasi Keanekaragaman hayati dibedakan


menunjukkan bahwa biodiversitas menjadi 3 tingkat, yaitu :
mengacu pada diversitas :
A. Individu, spesies, dan populasi 1. tingkat Gen
B. Gen, individu, dan populasi 2. tingkat Spesies
C. Gen, spesies, dan ekosistem
D. Spesies, populasi, dan komunitas 3. tingkat Ekosistem
E. Populasi, komunitas dan biosfer
No 4 Jawaban D

Cyanobacteria memiliki klorofil dan


fikosianin sehingga mampu hidup
secara :
A. Heterotrof
B. Saprofit
C. Parasit
D. Autotrof
E. Obligat parasit
No 5 Jawaban A

Tumbuhan lumut mengalami


pergiliran keturunan atau
metagenesis. Organ kelamin betina
yang menghasilkan ovum disebut :
A. Arkegonium
B. Anteridium
C. Spermatogonium
D. Protalium
E. Sporangium
No 6 Jawaban D

Organisme produsen merupakan


organisme yang mampu
memanfaatkan energi:

A. kimia langsung dari alam untuk


proses metabolisme
B. dari tumbuhan langsung untuk
proses metabolisme
C. dari herbivora untuk proses
metabolisme
D. matahari langsung dari alam
untuk proses metabolisme
E. dari karnivora untuk proses
metabolisme
No 7 Jawaban E
Biogeografi merupakan gabungan
Distribusi spesies lokal, regional dari ilmu biologi dan geografi yang
maupun global dapat menjadi bukti mempelajari tentang penyebaran
pendukung teori evolusi berdasarkan makhluk hidup yang menghuni
studi : wilayah tertentu.
A. ekologi
B. morfologi
C. stratigrafi
D. kemelimpahan spesies
E. biogeografi
No 8 Jawaban C

Enzim pepsin di lambung berperan


dalam :
A. memecah lemak menjadi asam
lemak dan gliserol
B. memecah karbohidrat menjadi
glukosa
C. memcah protein menjadi
proteosa
D. A dan C benar
E. semua benar
No 9 Jawaban E

Tumbuhan menghasilkan beberapa Hormon tumbuhan :


jenis hormon tumbuhan, antara lain : Auksin
A. auksin
B. giberelin Sitokinin
C. asam absisat Giberelin
D. A dan B benar
E. A, B, dan C benar Asam absisat
Asam traumalin
Etilen
Kalin
No 10 Jawaban A

Ketika terjadi proses oksidasi di


dalam sel, maka bahan pangan yang lipid : 9 kal/gram
menghasilkan energi paling besar protein : 4 kal/gram
adalah :
karbohidrat : 4 kal/gram
A. lipid
B. protein
C. mineral
D. karbohidrat
E. vitamin
No 11 Jawaban A

Perubahan pH dapat mempengaruhi


efektivitas sisi aktif enzim dalam
membentuk kompleks enzim-
substrat.
SEBAB
Perubahan pH dapat menyebabkan
terjadinya proses denaturasi.
No 12 Jawaban B

Limbah rumah tangga banyak Limbah organik dan peternakan yang


mengandung bahan organik dan diuraikan oleh bakteri kelompok
dapat diuraikan oleh bakteri metanogen dapat menghasilkan
metanogen. biogas yang sebagian besar berupa
SEBAB metana.
Limbah rumah tangga jika diolah
dapat menghasilkan biogas.
No 13 Jawaban A
Hutan lindung adalah kawasan hutan
Salah satu upaya pelestraian yang mempunyai fungsi pokok
lingkungan hidup dapat dilakukan sebagai perlindungan sistem
dengan cara menetapkan hutan penyangga kehidupan untuk
lindung. mengatur tata air, mencegah banjir,
SEBAB mengendalikan erosi, mencegah
Hutan lindung ditetapkan dengan intrusi air laut, dan memelihara
fungsi utama untuk menjamin kesuburan tanah.“
kesinambungan persediaan sumber
daya alam, dengan tetap memelihara
dan meningkatkan kualitas
keanekaragaman dan nilainya.
No 14 Jawaban B
Klasifikasi Gymnospermae
Gymnospermae memiliki peran yang
besar dalam kehidupan manusia. 1. Cycadophyta
SEBAB 2. Coniferinae
Gymnospermae merupakan tanaman 3. Gynkgoinae
purba yang sangat indah, dan perlu 4. Gnetinae
dilestarikan.
No 15 Jawaban C

Asetilkolin merupakan
neurotransmitter yang akan
menstimulasi otot sehingga otot
berkontraksi.
SEBAB
Otot tidak memerlukan rangsang
saraf untuk berkontraksi.
No 16 Jawaban D

Upaya pengendalian hayati dianggap


berhasil jika sudah dapat:
1) memusnahkan populasi hama di
lingkungan
2) memusnahkan hama sasaran
3) menurunkan jumlah predator
hama sasaran
4) menurunkan keseimbangan
populasi hama sampai tingkat
yang tidak merugikan
No 17 Jawaban B

Penyakit-penyakit yang menyerang 1) diare : bakteri Eschericia coli


manusia disebabkan oleh bakteri 2) hepatitis : virus hepatitis
adalah :
3) disentri : bakteri Entamoeba coli
1) diare
4) influensa : virus influensa
2) hepatitis
3) disentri
4) influensa
No 18 Jawaban A

Secara umum jaringan penyusun


akar tumbuhan adalah :
1) epidermis
2) korteks
3) endodermis
4) hipodermis
No 19 Jawaban B

Pasangan struktur-fungsi manakah


yang tidak tepat :
1) Gastrin - digesti karbohidrat
2) tripsin - digesti protein
3) sekretin - digesti lemak
4) kolesistokinin - sekresi bilus
No 20 Jawaban C

Proses anabolisme merupakan


proses :
1) reaksi oksidasi
2) memerlukan energi
3) menhasilkan energi
4) memerlukan enzim
TERIMAKASIH...
Tetap semangat semoga sukses...

Anda mungkin juga menyukai